JCW Bersama POSBAKUMADIN Pengadilan Negeri Sampang Berikan Bantuan Hukum Ke Orang Miskin Secara Gratis

- Jurnalis

Jumat, 13 Mei 2016 - 10:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

jpg

Sampang (Rega Media) – (13/05) Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) Jatim Corruption Watch (JCW) Sampang salah satu lembaga yang diakui bergerak dalam bidang hukum dan sebagai kontrol pemerintah bersama Posbakumadin Pengadilan Negeri Sampang memberikan bantuan hukum kepada masyarkat miskin secara cuma-cuma. Hal ini untuk memberikan kenyaman  kepada orang miskin karena selama ini masyarkat miskin masih kesulitan dalam mencari bantuan hukum secara gratis.

Seperti yang ditulis dalam surat edaran Nomor B/10.JCW/SPG/V/2016 juga ada kesepakatan dari tiga lembaga seperti Posbakumadin Pengadilan Negeri Sampang, Jatim Corruption Watch, dan Rega Media, bahwa ketiga lembaga tersebut sepakat memberikan bantuan hukum kepada orang miskin mulai dari proses penyidikan hingga ke pengadilan secara gratis.

Baca Juga :  Vaksinasi Tahap 2, Bupati Pamekasan Testimoni Didepan Peserta

Dibawah ini petikan pemberitahuan yang disepakati oleh ketiga lembaga tersebut :

  1. Diberitahukan kepada seluruh masyarakat khususnya Kabupaten Sampang, telah dibuka Kantor Sekretariat Bersama antara lain :

          a. Jatim Corruption Watch (JCW) Kab. Sampang 

No Telepon : 081335087333 (Bupati Eksekutif, H. Moh. Tohir. SE)

         b. Radio Rega FM, Frekuensi 107.30 MHz yang dipancarkan di Desa Gunung Rancak Kec. Robatal, Sampang

No Telepon : 087850961444 (Direktur Utama Radio Rega FM, Fauzan Muhammad, SPd. Msi.)

         c. Media Online Rega Media (regamedianews.com)

No Telepon : 081937222220 (Pimpinan Redaksi, H. Abd. Razak. SH.SPd)

Baca Juga :  Gubernur Jabar Mulai Salurkan Paket Bantuan Kepada Warga Terdampak Covid-19

         d. POSBAKUMADIN Pengadilan Negeri Sampang

No Telepon : 081937234666 (Ketua Posbakumadin Pengadilan Negeri Sampang, Agus Adi Susanto. SH)

 

Ketua Jatim Corruption Watch H. Moh. Tohir. SE mengatakan, betul – betul ingin memberikan bantuan hukum kepada orang miskin, JCW juga bekerja sama dengan Posbakumadin Pengadilan Negeri Sampang dan Rega Media, agar bantuan hukum  betul dirasakan oleh masyarakat miskin yang membutuhkan, “ini adalah langkah yang baik untuk menolong orang tidak mampu  tersandung proses hukum, karena langkah ini sesuai dengan misi JCW” Tandasnya saat dikonfirmasi diruang kerjanya. (d2/har/di)

 

Berita Terkait

Bupati Sampang: Anggaran Terbatas, Jaminan Kesehatan Harus Tetap Jalan
Pamekasan Darurat Perceraian, 1.694 Kasus Masuk Pengadilan Agama
Musrenbang Banyuates, Ra Mahfudz Beberkan 4 Prioritas Sampang 2027
Lecehkan Atlet, KBI Bangkalan Desak Ketua Pengprov Jatim Dicopot
Blak-Blakan! Kades Waru Barat ‘Semprot’ PDAM Depan Bupati Pamekasan
Resmi Dilaunching, SPPG Torjunan Komitmen Sajikan Menu Higienis
MUI Sampang Larang Haflatul Imtihan Diisi Hiburan Langgar Syariat
Ra Mahfudz Proyeksikan Torjun Jadi Jantung Pemerintahan Sampang

Berita Terkait

Jumat, 30 Januari 2026 - 08:49 WIB

Bupati Sampang: Anggaran Terbatas, Jaminan Kesehatan Harus Tetap Jalan

Kamis, 29 Januari 2026 - 13:08 WIB

Musrenbang Banyuates, Ra Mahfudz Beberkan 4 Prioritas Sampang 2027

Rabu, 28 Januari 2026 - 22:39 WIB

Lecehkan Atlet, KBI Bangkalan Desak Ketua Pengprov Jatim Dicopot

Rabu, 28 Januari 2026 - 20:49 WIB

Blak-Blakan! Kades Waru Barat ‘Semprot’ PDAM Depan Bupati Pamekasan

Rabu, 28 Januari 2026 - 18:29 WIB

Resmi Dilaunching, SPPG Torjunan Komitmen Sajikan Menu Higienis

Berita Terbaru

Caption: anggota Persit Kodim 0827 Sumenep bersama Bhayangkari Polres Sumenep saat donor darah, (sumber foto. Media Center Sumenep).

Sosial

Persit Kodim 0827 Sumenep Kompak Donor Darah

Jumat, 30 Jan 2026 - 19:44 WIB

Caption: tampak polisi tidak berseragam bersama warga, mengevakuasi terduga pelaku pencurian ke UGD RSUD dr.Mohammad Zyn Sampang, (dok. foto istimewa).

Peristiwa

Terduga Maling di Sampang Nyaris Tewas Diamuk Warga

Jumat, 30 Jan 2026 - 18:52 WIB

Caption: Satreskrim Polres Sampang menyerahkan kerangka manusia yang sudah teridentifikasi ke pihak keluarga di RSUD dr.Mohammad Zyn, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Polres Sampang Dalami Motif Kematian Fauzen

Jumat, 30 Jan 2026 - 14:32 WIB