Paripurna Istimewa DPRD Sampang Dalam Penyampaian Rekomendasi LKPJ TA 2015

- Jurnalis

Senin, 25 April 2016 - 10:06 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Rapat Paripurna DPRD

Rapat Paripurna DPRD

Rapat Paripurna DPRD
Rapat Paripurna DPRD

SAMPANG RMN.COm – Rapat paripurna istimewa DPRD Kabupaten Sampang dalam penyampaian rekomendasi terhadap LKPJ tahun anggaran 2015 di aula gedung DPRD Sampang.Dalam penyampaian Laporan Keterangan Pertanggung Jawaban (LKPJ) Bupati Sampang tersebut dipimpin oleh wakil ketua DPRD Sampang Fauzan Adhima,Senin (25/04/2016).

 

Dalam acara penyampaian rekomendasi LKPJ di hadiri oleh Wakil Bupati Sampang Fadhillah Budiono,wakil ketua III Abdussalam juga anggota DPRD Sampang,Dandim 0828 Sampang Letkol Inf.Indrama Budi, Kasi Intel Kejari Sampang Joko S dan perwakilan dari Kapolres Sampang.

 

Rahmad Hidayat selaku pansus menyampaikan dalam sidang paripurna istimewa di gedung DPRD Sampang,” Dalam rapat istimewa ini merupakan laporan Bupati Sampang yang harus di laporkan di dalam sidang ini.Dan ini merupakan penilaian hasil kenerja Bupati dalam menjalankan tugas Pemerintahan Kabupaten Sampang.

Baca Juga :  Ketua PJS Sulut Kecam Penjemputan Paksa Wartawan Tomohon

 

Hal ini sangat penting dilakukan oleh Bupati selaku Kepala Daerah,dan untuk tahun berikutnya semuga lebih baik lagi,dan keberhasilan ini tentunya merupakan keberhasilan bersama sehingga tercapainya Visi dan Misi Kabupaten Sampang.

 

“Dan penyerapan ini masih belum maksimal dari target,sehingga di evaluasi tahun depan agar bisa dirasakan masyarakat Kabupaten Sampang,katanya dalam rapat paripurna istimiwa penyampaian rekomendasi pansus LKPJ tahun anggaran 2015.(d2)

Berita Terkait

BEM Unira Kecewa Ke Bupati Pamekasan
Rutan Sampang Gaet Pemerintah Daerah
UTM Berkomitmen Jadi Lokomotif Inovasi
Pemkab Sampang Dorong Transformasi ‘Pemerintah Digital’
Momen HAN 2025: Anak Binaan Punya Hak Sama
Didemo PMII, Bupati Bangkalan Sebut Lakukan Pembenahan
Tak Pakai Helm, Dominasi Pelanggar Lalin di Sampang
Rutan Sampang Peduli Anak Warga Binaan

Berita Terkait

Jumat, 25 Juli 2025 - 14:18 WIB

BEM Unira Kecewa Ke Bupati Pamekasan

Jumat, 25 Juli 2025 - 09:25 WIB

Rutan Sampang Gaet Pemerintah Daerah

Kamis, 24 Juli 2025 - 21:48 WIB

UTM Berkomitmen Jadi Lokomotif Inovasi

Kamis, 24 Juli 2025 - 08:57 WIB

Pemkab Sampang Dorong Transformasi ‘Pemerintah Digital’

Rabu, 23 Juli 2025 - 23:12 WIB

Momen HAN 2025: Anak Binaan Punya Hak Sama

Berita Terbaru

Caption: Pengurus BEM Unira saat menyatakan sikap kekecewaannya terhadap Bupati Pamekasan, (dok. regamedianews).

Daerah

BEM Unira Kecewa Ke Bupati Pamekasan

Jumat, 25 Jul 2025 - 14:18 WIB

Caption: Kepala Rutan Sampang Kamesworo, memberikan buku karya warga binaan kepada Sekdakab Sampang, Yuliadi Setiyawan, (dok. regamedianews).

Daerah

Rutan Sampang Gaet Pemerintah Daerah

Jumat, 25 Jul 2025 - 09:25 WIB

Caption: Tim Inafis Polres Pamekasan  melakukan pemeriksaan terhadap korban pembunuhan di Desa Ambeder, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Polisi Ungkap Pembunuhan Pria Ambeder Pamekasan

Kamis, 24 Jul 2025 - 23:20 WIB

Caption: Rektor UTM (Prof. Dr. Safi) menyerahkan sertifikat penghargaan kepada Anggota VI Badan Pemeriksa Keuangan RI (Fathan Subchi).

Daerah

UTM Berkomitmen Jadi Lokomotif Inovasi

Kamis, 24 Jul 2025 - 21:48 WIB

Caption: Achmad Bahri dan Didiyanto kuasa hukum Syamsiyah, saat diwawancara awak media di Pengadilan Negeri Sampang, usai sidang tanggapan JPU soal eksepsi, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Kuasa Hukum ‘Syamsiyah’: Yakin Terdakwa Dibebaskan

Kamis, 24 Jul 2025 - 20:13 WIB