Danrem 082/CPYJ Apresiasi Hasil Panen Padi di Dusun Karangbendo

- Jurnalis

Selasa, 11 September 2018 - 03:08 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Danrem 082/CPYJ, Kolonel Arm Budi Suwanto.

Danrem 082/CPYJ, Kolonel Arm Budi Suwanto.

Mojokerto, (regamedianews.com) – Komandan Korem (Danrem) 082/CPYJ, Kolonel Arm Budi Suwanto, mengapresiasi penggunaan pupuk organik dalam meningkatkan ketahanan pangan nasional di wilayah tugasnya.

Baca juga Produksi Padi Meningkat, Bupati Bersama OPD Kabupaten Sampang Gelar Panen Raya

“Hasilnya sangat luar biasa, saat ini sudah mencapai 8,5 ton,” ungkap Danrem ketika menghadiri panen raya di Dusun Karangbendo, Kecamatan Mojoanyar, Kabupaten Mojokerto. Senin (10/09/2018).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selain berhasil meningkatkan hasil panen, menurut Danrem, penanaman dengan menggunakan pupuk organik tersebut, juga mampu menjaga kesuburan tanah milik para petani.

Baca Juga :  Ungkapan Haru Warga Cimahi Yang Terbelenggu Dalam Kebutuhan Hidup

“Pupuk itu, juga bermanfaat bagi kesehatan. Tidak ada dampak buruk yang dihasilkan pupuk itu bagi kesehatan para penggunanya,” jelas Kolonel Budi.

Tak hanya itu saja, sistem tanam demplot yang selama ini disosialisasikan oleh personel Kodim 0815/Mojokerto ke para petani di wilayah tugasnya, juga sangat berguna dalam mendukung suksesnya program ketahanan pangan nasional.

Baca juga Presiden Jokowi Tinjau Pelaksanaan Padat Karya Tunai di Wajo

“Demplot ini, suatu metode membuat lahan percontohan agar para petani bisa melihat, dan membuktikan obyek yang akan di demonstrasikan,” ujar Danrem.

Baca Juga :  Asrama Lama Kodim Sampang Dihibahkan

Sementara itu, di lokasi yang sama, Wakil Bupati Mojokerto, H. Pungkasiadi menambahkan, penerapan sistem tanam demplot merupakan terobosan yang sangat luar biasa.

Meskipun memasuki musim kemarau, kata Wakil Bupati Mojokerto ini, para petani di wilayahnya, terbukti masih bisa meningkatkan hasil pertanian milik mereka.

“Ini merupakan sesuatu yang luar biasa. Saya harap, para Poktan dan Gapoktan di Mojokerto, bisa menerapkan sistem tanam seperti ini,” pintanya. (Penrem082/CPYJ)

Berita Terkait

RSUD Smart Ucapkan Selamat Hari Jadi Pamekasan Ke-495
Diskop UKM dan Naker Ucapkan Selamat Hari Jadi Pamekasan Ke-495
‘Semalam di Madura’ Meriahkan Puncak Hari Jadi Pamekasan Ke-495
Bupati Dorong Pengembangan Batik Tulis Khas Pamekasan
Kawasan Bancaran Bakal Disulap Jadi Rest Area
Soal Pengrusakan Alun-Alun Sampang, Bupati Pasrahkan Ke Polres
Malam Puncak HSN, Bupati Ajak Santri Menjaga Sampang
Napi Narkotika Pamekasan Dibekali Keterampilan

Berita Terkait

Senin, 3 November 2025 - 08:48 WIB

RSUD Smart Ucapkan Selamat Hari Jadi Pamekasan Ke-495

Minggu, 2 November 2025 - 09:42 WIB

‘Semalam di Madura’ Meriahkan Puncak Hari Jadi Pamekasan Ke-495

Sabtu, 1 November 2025 - 18:32 WIB

Bupati Dorong Pengembangan Batik Tulis Khas Pamekasan

Sabtu, 1 November 2025 - 12:04 WIB

Kawasan Bancaran Bakal Disulap Jadi Rest Area

Sabtu, 1 November 2025 - 08:44 WIB

Soal Pengrusakan Alun-Alun Sampang, Bupati Pasrahkan Ke Polres

Berita Terbaru

Caption: Plh Kasi Humas Polres Sampang, AKP Eko Puji Waluyo, saat diwawancara awak media di ruang kerjanya, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Korban Pembunuhan di Samaran Sampang Terungkap

Senin, 3 Nov 2025 - 13:57 WIB

Caption: korban dugaan pembunuhan yang ditemukan di Desa Samaran, saat berada di Puskesmas Tambelangan, (dok. regamedianews).

Peristiwa

Desas Desus Kasus Pria Bersimbah Darah di Sampang

Senin, 3 Nov 2025 - 11:39 WIB

Caption: Direktur RSUD Smart Pamekasan dr.Raden Budi Santoso, (dok. regamedianews).

Daerah

RSUD Smart Ucapkan Selamat Hari Jadi Pamekasan Ke-495

Senin, 3 Nov 2025 - 08:48 WIB

Caption: potongan video beredar, tampak anggota Polsek Tambelangan dibantu warga mengevakuasi korban, (dok. regamedianews).

Peristiwa

Geger !, Warga Sampang Temukan Pria Bersimbah Darah

Minggu, 2 Nov 2025 - 21:02 WIB