Polisi Peduli Korban Erupsi Gunung Semeru

- Jurnalis

Senin, 6 Desember 2021 - 14:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Polres Pelabuhan Tanjung Perak berangkatkan bantuan logistik ke Lumajang.

Caption: Polres Pelabuhan Tanjung Perak berangkatkan bantuan logistik ke Lumajang.

Surabaya || Rega Media News

Akibat erupsi Gunung Semeru di Lumajang, Jawa Timur, pada Sabtu (04/12/21) kemarin, banyak warga terdampak hingga memakan korban.

Atas tragedi tersebut, membuat Kapolres Pelabuhan Tanjung Perak, Surabaya, AKBP Anton Elfrino Trisanto tersentuh.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Bahkan, orang nomor satu dilingkungan Mako Polres Pelabuhan Tanjung Perak ini menggalang dana untuk korban bencana di Lumajang.

Baca Juga :  Seorang Satpam Pabrik di Sidoarjo Jadi Pengedar Sabu

Usai penggalangan dana, Senin (06/12), Anton memberangkatkan bantuan berupa logistik ke Lumajang.

Pantauan awak media, pemberangkatan logistik dilakukan setelah apel pagi dihadiri Pejabat Utama (PJU) dan seluruh anggota Polres setempat.

AKBP Anton Elfrino Trisanto mengatakan, bantuan tersebut merupakan sebuah bentuk empati terhadap sesama.

Baca Juga :  Satgas Dropping Air Bersih Ke Lokasi TMMD Sampang

“Bantuan logistiknya berupa sembako,” ujar Anton.

Selain itu, kata Anton, ada sumbangan dari Bhayangkari, diantaranya pakaian, perlengkapan tidur dan perlengkapan sholat.

Bantuannya langsung dibawa Tim Polres Pelabuhan Tanjung Perak menuju Lumajang, ke Kecamatan Candipuro.

“Langsung menuju tempat lokasi yang terdampak erupsi Gunung Semeru. Kita koordinasi sama petugas di lokasi,” pungkasnya.

Berita Terkait

Bupati Pamekasan Anggarkan Rp1 Miliar Untuk Renovasi Jalan Swadaya
Dandim Sampang: MBG Langkah Atasi Masalah Gizi
Dilaporkan Penganiayaan, Jih Kur: Itu Mengada-Ngada
Lapas Narkotika Pamekasan Teguhkan Semangat Pancasila
Bupati Sampang Launching Dapur SPPG Al-Baghdady
DPRKP Pamekasan Genjot Program Drainase
Jumlah SPPG di Sampang Tak Capai Target
IDI Cabang Pamekasan Resmi Dikukuhkan

Berita Terkait

Jumat, 3 Oktober 2025 - 12:11 WIB

Bupati Pamekasan Anggarkan Rp1 Miliar Untuk Renovasi Jalan Swadaya

Kamis, 2 Oktober 2025 - 22:11 WIB

Dandim Sampang: MBG Langkah Atasi Masalah Gizi

Kamis, 2 Oktober 2025 - 12:18 WIB

Dilaporkan Penganiayaan, Jih Kur: Itu Mengada-Ngada

Rabu, 1 Oktober 2025 - 19:59 WIB

Lapas Narkotika Pamekasan Teguhkan Semangat Pancasila

Rabu, 1 Oktober 2025 - 12:59 WIB

Bupati Sampang Launching Dapur SPPG Al-Baghdady

Berita Terbaru

Caption: Kasi Humas Kepolisian Resor Bangkalan, Ipda Agung Intama, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

8 Pemerkosa Gadis Bangkalan Ditetapkan DPO

Sabtu, 4 Okt 2025 - 20:36 WIB

Caption: Rosyid Latif didampingi istri dan bayi yang ditemukan, saat ditemui awak media di rumahnya di Desa Astapah, (dok. regamedianews).

Peristiwa

Viral, Warga Sampang Temukan Bayi Mungil

Sabtu, 4 Okt 2025 - 17:41 WIB

Caption: Tim Jatanras Satreskrim Polres Sampang, meringkus dua pelaku curanmor inisial MD dan JD, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Tim Jatanras Polres Sampang Ungkap Curanmor 11 TKP

Jumat, 3 Okt 2025 - 14:08 WIB