Wanita Hamil Tujuh Bulan Jadi Korban Penjambretan di Sumenep

- Jurnalis

Senin, 2 Mei 2016 - 09:27 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi Foto

Ilustrasi Foto

Ilustrasi Foto
            Ilustrasi Foto

Sumenep (rmn.com) – (02/05) Nasib sial menimpa Mailis Zabeth (21), warga Perum Maranggi Mas Kelurahan Kepanjin Kecamatan Kota Sumenep, menjadi korban penjambretan yang terjadi didepan Kantor PDAM Sumenep ternyata seorang perempuan yang tengah hamil tujuh bulan.

Sebelum jambret merampas tasnya, korban dibuntuti pelaku sejak lapangan tenis, sebelah selatan Musium Keraton atau Labang Mesem, pelaku yang terdiri dari dua orang berboncengan dengan wajah ditutupi jaket hitam milik pelaku.

Baca Juga :  Fahri Hamzah: Problem KPK Itu Bukan Figur Tapi Konsepsi Kelembagaannya

“Usai shalat maghrib saya hendak menjemput suami saya yang datang dari kampus STAIN Pamekasan di Terminal Aryawiraraja Sumenep, diengah jalan saya malah kena jambret, pelakunya dua orang mas, mereka langsung menarik tas saya hingga membuat saya jatuh”, jelas Mailis kepada regamedianews di lokasi kejadian.

Baca Juga :  Новая функция Google Chrome позволяет быстро проверить надежность сайта Техно

Dua jambret yang membawa kabur tas cokelat berisi surat-surat penting seperti SIM, KTP, Kartu ATM BCA dan sejumlah uang milik korban mengalami cidera dibagian lutut, tak hanya itu, korban yang tengah mengandung itu mengeluarkan air ketuban setelah terpelanting jatuh dari atas motornya.

Beberapa menit setelah kejadian, suami korban yang menjadi dosen di STAIN Pamekasan tiba dilokasi dan langsung membawa istrinya yang jadi korban jambret itu ke rumah sakit. (tim)

Berita Terkait

Kasus Korupsi BSPS Sumenep, Kejati Jatim Tetapkan Tersangka Baru
Konjen Australia Jajaki Potensi Unggulan Kota Bahari
Terkuak! Ini Alasan Kejagung Periksa Kajari Sampang
Isu Bupati Sampang Diperiksa Kejati Dipastikan Hoaks
Kajari Sampang Dikabarkan Diamankan Satgas 53 Kejagung, Ada Apa?
Kiai Cholil Nafis Nahkodai DSN-MUI, Targetkan Ekonomi Berkah & Adaptif
Kunjungi Pamekasan, Mahfud MD Tegaskan Pentingnya Penegakan Hukum Berbasis HAM
Tapak Tilas 1 Abad NU: Dari Bangkalan ke Jombang

Berita Terkait

Selasa, 27 Januari 2026 - 17:55 WIB

Kasus Korupsi BSPS Sumenep, Kejati Jatim Tetapkan Tersangka Baru

Jumat, 23 Januari 2026 - 20:40 WIB

Konjen Australia Jajaki Potensi Unggulan Kota Bahari

Jumat, 23 Januari 2026 - 19:09 WIB

Terkuak! Ini Alasan Kejagung Periksa Kajari Sampang

Rabu, 21 Januari 2026 - 19:59 WIB

Isu Bupati Sampang Diperiksa Kejati Dipastikan Hoaks

Rabu, 21 Januari 2026 - 18:48 WIB

Kajari Sampang Dikabarkan Diamankan Satgas 53 Kejagung, Ada Apa?

Berita Terbaru

Caption: Pengurus SMSI Sampang saat menyambangi kaum dhuafa, (dok. foto istimewa).

Sosial

Jelang HPN 2026, SMSI Sampang Berbagi Kepada Dhuafa

Selasa, 27 Jan 2026 - 19:47 WIB

Caption: ilustrasi, seorang santriwati duduk termenung di bawah pohon mangga di sekitar masjid didekat jembatan tol Suramadu, (dok. Syafin Rega Media).

Hukum&Kriminal

Sempat Hilang, Santriwati Korban Pencabulan Ditemukan di Suramadu

Selasa, 27 Jan 2026 - 18:31 WIB

Caption: Kapolres Sumenep AKBP Anang Hardiyanto menyematkan tanda kehormatan Satyalancana Pengabdian kepada anggotanya, (sumber foto: Media Center Sumenep).

Hukum&Kriminal

Terima Satyalancana, Kapolres Sumenep Ingatkan Anggotanya Jauhi Narkoba

Selasa, 27 Jan 2026 - 15:49 WIB