Forum Bidan PTT Kabupaten Sampang Ngeluruk Ke Menpan Jakarta

- Jurnalis

Selasa, 3 Mei 2016 - 17:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

IMG_20160503_112016

SAMPANG (RMN) – 117 Bidan Pegawai Tidak Tetap (PTT) yang tergabung dalam Forum Bidan PTT Kabupaten Sampang ngeluruk ke Jakarta.Ratusan Bidan PTT tersebut berangkat ke Jakarta agar Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Biokrasi (Kemenpan RB) segera mengangkat Bidan PTT menjadi PNS tanpa syarat,Selasa (03/04/2016).

 

Ratusan Bidan PTT tersebut sebelum berangkat foto bersama dan membentangkan spanduk yang bertulisan”Bidan PTT butuh formasi khusus,jadi PNS”.Mereka berkumpul dan berangkat dari Jalan Wijaya depan Kantor Dinas Kesehatan Sampang dengan menggunakan dua bus pariwisata sekitar jam 10.00 pagi.Rencananya ratusan Bidan PTT di Jakarta selama dua hari dan hari Kamis kembali ke Sampang.

Baca Juga :  Musrenbang, Camat Cimahi Selatan: Usulan Hasil Rembuk Warga Sudah Sampai Kecamatan

 

Korlap aksi Forum Bidan PTT Kabupaten Sampang Fitria sebelum berangkat mengatakan,” Dari 117 Bidan PTT tujuannya agar pemerintah segera mengangkat PNS tanpa syarat,karena Bidan PTT sudah lama mengabdi.Kami sudah bertahun tahun mengabdi menjadi bidan di desa.Selain itu, kami kontraknya 9 tahun tiga kali perpanjangan,sementara teman teman yang tergabung dalam Forum ini bahkan ada yang tiga kali perpanjangan.

 

Fitri menambahkan,kami berangkat ke Jakarta dengan biaya sendiri selama dua hari dan hari Kamis kembali lagi ke Sampang.Kami pergi  ke Jakarta ingin memperjuangkan hak kami dan kami rela sumbangan sesama Bidan PTT.Walaupun dari Bidan PTT lainnya ada sebagian yang tidak ikut tetap mereka menyumbang demi perjuangan.Nanti setelah sampai di Jakarta Forum ini akan bergabung dengan Bidan PTT di seluruh Indonesia dan berkumpul di Monas lalu menuju Kantor Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Kemenpan RB) di Jakarta.

Baca Juga :  Forum PAS Siap Kawal Aba Idi Kembali Membangun Sampang

 

“Saya akan memperjuangkan hak Bidan PTT yang selama ini belum ada perhatian oleh pemerintah terkait pengangkatan PNS.Bahkan saya sendiri sudah 8 tahun mengabdi menjadi Bidan Desa .Seharusnya pemerintah sudah mengangkat kami menjadi PNS,karena dari teman teman ini sudah ada yang tiga kali kontrak perpanjangan,ujarnya.(d2)

Berita Terkait

Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah
Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG
Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan
Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis
PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang
RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap
Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi
Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang

Berita Terkait

Selasa, 13 Januari 2026 - 12:49 WIB

Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah

Sabtu, 10 Januari 2026 - 17:13 WIB

Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Jumat, 9 Januari 2026 - 20:33 WIB

Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis

Jumat, 9 Januari 2026 - 17:24 WIB

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Januari 2026 - 13:34 WIB

RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap

Berita Terbaru

Caption: tengah, Ketua DPD Partai NasDem Sampang Surya Noviantoro, berdampingan dengan Ketua DPRD Sampang Rudi Kurniawan, disela acara pendidikan politik, (dok. foto istimewa).

Politik

Ikhtiar DPD Partai NasDem Sampang Cetak Kader Berintegritas

Selasa, 13 Jan 2026 - 15:05 WIB

Caption: BPBD Sampang tampak didampingi anggota DPRD dan Kades saat menyerahkan bantuan logistik kepada lansia di Desa Nyeloh, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah

Selasa, 13 Jan 2026 - 12:49 WIB

Caption: Polres Pamekasan tunjukkan barang bukti kasus penjambretan yang menyebabkan satu korban meninggal dunia, (dok. Kurdi Rega Media).

Hukum&Kriminal

Diringkus! Jambret Maut di Pamekasan Terancam 15 Tahun Penjara

Senin, 12 Jan 2026 - 21:04 WIB

Caption: ilustrasi hujan disertai angin dan petir menerpa wilayah kabupaten, (dok. Harry Rega Media).

Pariwisata

Peringatan Dini BMKG: Sampang Masuk Wilayah Rawan Angin Kencang

Senin, 12 Jan 2026 - 16:54 WIB

Caption: ilustrasi pelaku kriminal ditangkap, Pj Kades Tlagah beberkan surat pengunduran diri inisial UA dari jabatannya sebagai perangkat desa, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Pj Kades Tlagah Bantah Jambret Maut di Pamekasan Jabat Kasun

Minggu, 11 Jan 2026 - 21:49 WIB