Pemkab Sampang Salurkan Zakat Kepada Fakir Miskin Dan Kaum Duafa

- Jurnalis

Kamis, 30 Juni 2016 - 06:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bupati dan Istri

Sampang (regamedianews) – Sejak pukul 08.00 Wib masyarakat sampang khususnya fakir miskin dan kaum duafa berbondong – bondong menuju Pendopo Bupati Sampang guna mendapatkan zakat dan takjil, kegiatan tersebut dilaksanakan oleh Pemerintah Kabupaten Sampang Setiap Tahunnya.

Kegitan pemberian zakat tersebut dihadiri langsung oleh Wakil Bupati Sampang Fadhilah Budiono, Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda), dan seluruh Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD), pemberian zakat diberikan secara simbolis oleh Bupati Sampang A. Fannan Hasib dan Istri Anik Amanillah. (30/06/2016)

Baca Juga :  Satu Pasien Positif Covid-19 Asal Sumedang Meninggal Dunia

Pembagian zakat dilakukan bukan hanya di Pendopo Bupati Sampang, akan tetapi diseluruh Kecamatan di Sampang juga mengadakan pembagian zakat, jumlah keseluruhan yang mendapatkan zakat sebanyak 5900 orang.

Bupati Sampang A. Fannan Hasib melalui Syamsul Hidayat Kabid Sosial Dinsosnakertrans mengatakan bahwa kegiatan pemberian zakat dilaksanakan serentak di 14 Kecamatan, untuk masing-masing Kecamatan mendapatkan 300 zakat terkecuali di Kecamatan Sampang sendiri memberikan 2000 zakat jumlah keseluruhan 5900, dan kegiatan ini setiap tahunnya dilaksanakan oleh Pemerintah Kabupaten Sampang.

Baca Juga :  KPU Sleman dan Kulon Progo Didemo Karena Uang Transport dan Snack Saat Pelantikan KPPS

Disela – sela saat mengantri Rachman salah satu warga yang mendapatkan zakat ”saya ucapkan terima kasih kepada Pemerintah Kabupaten Sampang atas pemberian zakat, berharap setiap tahunnya selalu ada kegiatan seperti ini, dan terima kasih kepada petugas keamanan bisa mangatur jalannya pembagian zakat dengan tertib sehingga terhindar dari berdesak – desakan” Ucapnya. (adi/yat)

Berita Terkait

Kasus Pajak RSMZ, Ketua GAIB Ultimatum Kejari Sampang
PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth
Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan
PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar
Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga
Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun
Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi
Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong

Berita Terkait

Senin, 5 Januari 2026 - 12:39 WIB

Kasus Pajak RSMZ, Ketua GAIB Ultimatum Kejari Sampang

Minggu, 4 Januari 2026 - 20:08 WIB

PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth

Jumat, 2 Januari 2026 - 18:48 WIB

Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan

Jumat, 2 Januari 2026 - 09:03 WIB

PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar

Kamis, 1 Januari 2026 - 10:13 WIB

Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga

Berita Terbaru

Caption: PS Kasat Reskrim Polres Sampang, Iptu Nur Fajri Alim, saat ditemui di ruang kerjanya, (dok. Harry, Rega Media).

Hukum&Kriminal

Hilang Lagi!, Polisi Usut Pencuri Mesin Traktor Disperta-KP Sampang

Senin, 5 Jan 2026 - 16:06 WIB

Caption: Ketua ormas Gema Anak  Indonesia Bersatu 'GAIB' Perjuangan, Habib Yusuf,  saat ditemui awak media, (dok. Harry, Rega Media).

Daerah

Kasus Pajak RSMZ, Ketua GAIB Ultimatum Kejari Sampang

Senin, 5 Jan 2026 - 12:39 WIB

Caption: penyerahan tongkat dan tasbih isyarah pendirian NU diserahkan kepada Pengasuh Pondok Pesantren Tebuireng, (dok. foto istimewa).

Nasional

Tapak Tilas 1 Abad NU: Dari Bangkalan ke Jombang

Senin, 5 Jan 2026 - 08:18 WIB

Caption: Ketua PWI Bangkalan pose bersama usai seminar nasional di Kampus Institut Bahri Asyiq Galis, (dok. Syafin, Rega Media).

Daerah

PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth

Minggu, 4 Jan 2026 - 20:08 WIB

Caption: Kapolres Sumenep AKBP Rivanda, saat gelar konferensi pers ungkap kasus kriminal selama tahun 2025, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

Kriminalitas di Sumenep, Kejahatan Siber Melonjak Tajam

Minggu, 4 Jan 2026 - 17:27 WIB