SDN 4 Gulbung Disegel, Puluhan Siswa Belajar Diemperan Kelas

- Jurnalis

Rabu, 20 Juli 2016 - 13:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

IMG_20160720_091821_edit   IMG_20160719_103849

Sampang (regamedianews.com) – Dampak dari penyegelan SDN Gulbung 4 Kecamatan Pangarengan Kabupaten Sampang membuat proses belajar mengajar puluhan siswa menjadi tersedat. Pasalnya sekolahan tersebut disegel pemilik lahan, sebab setatus tanah yang disengketakan hingga kini belum selesai, Rabu (20/07/2016). Akibat dari penyegelan tersebut puluhan siswa dan siswi terpaksa belajar diemperan sekolahan, sehingga proses belajar mengajar tidak normal.

Moh. Sa’id pemilik lahan saat dikonfirmasi terkait penyegelan tersebut mengatakan, “Ini terpaksa kami segel, karena belum ada penyelesaian yang kongkrit dari pihak Pemerintah Kabupaten Sampang. Dan kami sejak tahun 2013 silam sudah penyampaikan ke pihak sekolah maupun ke Dinas Pendidikan Sampang, namun sampai saat ini belum ada penyelesaian.

Baca Juga :  Kasus Pembunuhan Wartawan, Ketua Umum PJI Angkat Bicara

Dia juga meminta Pemkab Sampang segera memberikan ganti rugi terhadap lahannya yang sudah lama ditempati sejak tahun 1975. Dan dia melarang siapapun memperbaiki bangunan sekolah yang hampir ambruk, sebelum pemerintah memberikan ganti rugi terhadap pemilik tanah. “Pokoknya selama tidak ada ganti rugi terhadap pemilik tanah, walaupun sekolah hampir ambruk tidak boleh dibangun”, tegasnya.

Baca Juga :  Bantu Warga Alor NTT, WAN Dropping Air Bersih

Sementara Akhmad Muhtadin selaku Kepala Sekolah SDN 4 Gulbung mengatakan,” Penyegelan ini akan disampaikan ke pihak Dinas Pendidikan Kabupaten Sampang, kami akan membuat laporan atas kejadian tersebut secepatnya. Selain itu, untuk penempatan para siswa kami akan koordinasi dengan warga sekitar dan nanti hasilnya akan kami kabarkan”, katanya. (d2)

Berita Terkait

Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga
Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun
Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi
Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong
Empat Puskesmas di Pamekasan Temukan Suspek Chikungunya
Pemkab Pamekasan Matangkan Penyambutan Valen D’Academy 7
Buntut Kasus RS Nindhita, DPRD Sampang Didemo
MUI Sampang Imbau Masyarakat: Tahun Baru Tanpa Euforia

Berita Terkait

Kamis, 1 Januari 2026 - 10:13 WIB

Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga

Rabu, 31 Desember 2025 - 19:01 WIB

Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun

Rabu, 31 Desember 2025 - 12:11 WIB

Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi

Selasa, 30 Desember 2025 - 10:39 WIB

Empat Puskesmas di Pamekasan Temukan Suspek Chikungunya

Senin, 29 Desember 2025 - 20:34 WIB

Pemkab Pamekasan Matangkan Penyambutan Valen D’Academy 7

Berita Terbaru

Caption: dua pelaku curanmor inisial AA dan ZA tengah diperiksa penyidik Satreskrim, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Dua Bandit Motor Asal Camplong Berhasil Diringkus

Kamis, 1 Jan 2026 - 08:08 WIB

Caption: suasana saat berlangsungnya doa bersama yang digelar Rutan Sampang untuk korban bencana Aceh dan Sumatera, (dok. foto istimewa).

Sosial

Napi Rutan Sampang Doakan Korban Bencana Aceh-Sumatera

Rabu, 31 Des 2025 - 16:36 WIB

Caption: penandatanganan SK Bupati Bangkalan tentang rotasi jabatan pejabat strategis Pemkab Bangkalan, (dok. Syafin, Rega Media).

Daerah

Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi

Rabu, 31 Des 2025 - 12:11 WIB