SDN Robatal 1 Disegel, Semua Siswa Terlantar Diluar Kelas

- Jurnalis

Kamis, 18 Agustus 2016 - 23:36 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

uyi78

Sampang (regamedianews) – Proses penyegelan terjadi dipagi hari sebelum proses belajar mengajar dimulai sehingga siswa dan guru tidak bisa masuk kelas untuk melakukan proses pembelajaran, kemarin (18/08/2016). Penyegelan dilakukan oleh Samheri dan Kedua Saudaranya Subairi dan Subaidi, karena permasalahan obyek tanah yang ditempati SDN Robatal 1 masih tahap sengketa.

Penyegelan ini mengundang banyak perhatian Forum Komunikasi Pimpinan Kecamatan (Forkopimka) Kapolsek Robatal Ipda Heriyanto, Kapolsek karang Penang Ipda Sukoco dan juga Ipda Budi P. Kapolsek Kedungdung Camat Robatal Ach. Husairi, Kepala UPTD Robatal mohammad Imron, Kasi Perencanaan Dinas Pendidikan Kab. Sampang hadir ditempat penyegelan untuk melakukan proses mediasi dengan pihak terkait untuk bisa segera diselesaikan agar proses belajar mengajar berjalan normal seperti biasanya.

Baca Juga :  Selama 14 Hari, Polres Sampang Bidik Kerumunan

Sementara Camat Robatal dalam waktu mediasi menjelaskan dirinya siap membantu untuk menyelesaikan permasalahan ini dan dikantornya besok (19/08) jam 07 pagi siap dijadikan tempat mediasi bersama.

Dempat yang sama Plt. Kepala Sekolah SDN Robatal 1 Sugiarto menjelaskan dirinya sudah mengetahui informasi ini sejak kemarin ia berharap permasalahan semoga cepat ada titik temu supaya proses belajar aktif kembali.

Seusainya proses mediasi Subaidi sebagai pemantau penyegelan tersebut menjelaskan, Kami sudah melayangkan tiga kali surat somasi ke Dinas terkait namun tidak ada respon sama sekali, kami punya bukti kepemilikan tanah yang ditempati SDN Robatal 1 untuk melakukan penyegelan, ini tidak dilakukan oleh masyarakat atau orang tua siswa hanya dilakukan ahli waris saja, sudah dua kalinya kami segel pertama tahun 2008 Itu disegel selama delapan hari” tandasnya.

Baca Juga :  283 Peserta CPNS 2019 di Bangkalan Dinyatakan Lulus

Sementara dari Dinas Pendidikan yang diwakili Kasi Perencanaan Ach. Rojiun dan Kepala Uptd Kec. Robatal enggan memberikan komintar terkait penyegelan tersebut. (Adi)

Berita Terkait

Arah Baru MUI Sampang: Jadi Pelayan Umat dan Benteng Sosial
Belasan Perwira Polres Sumenep Dimutasi
Pemkab Pamekasan Gandeng Pengusaha Ringankan Beban UHC
Pimpin Disdik Sampang, Nor Alam Emban Misi Pembenahan
Pagu DD 2026 Turun, Pemdes Pamekasan Diminta Fokus Skala Prioritas
Wabup Bangkalan Tekankan Profesionalisme ASN Pendidikan
Disfungsi SDN Batuporo Timur 1, DPRD Sampang Siapkan Pansus dan Audit Investigatif
BPJS Ketenagakerjaan Sasar Tenaga Pendidik Madrasah di Sampang

Berita Terkait

Minggu, 25 Januari 2026 - 18:30 WIB

Arah Baru MUI Sampang: Jadi Pelayan Umat dan Benteng Sosial

Jumat, 23 Januari 2026 - 22:22 WIB

Belasan Perwira Polres Sumenep Dimutasi

Jumat, 23 Januari 2026 - 13:37 WIB

Pemkab Pamekasan Gandeng Pengusaha Ringankan Beban UHC

Jumat, 23 Januari 2026 - 11:49 WIB

Pimpin Disdik Sampang, Nor Alam Emban Misi Pembenahan

Jumat, 23 Januari 2026 - 09:12 WIB

Pagu DD 2026 Turun, Pemdes Pamekasan Diminta Fokus Skala Prioritas

Berita Terbaru

Caption: Ketua MUI Sampang KH.Itqan Bushiri menyampaikan sambutannya dalam agenda ta'aruf dan konsolidasi pengurus, (dok. foto istimewa).

Daerah

Arah Baru MUI Sampang: Jadi Pelayan Umat dan Benteng Sosial

Minggu, 25 Jan 2026 - 18:30 WIB

Caption: Fitrih Anisah mantan Ketua Umum Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Kabupaten Sampang, (dok. foto istimewa).

Opini

Membaca Kasus Kajari Sampang Tanpa Romantisme Kekuasaan

Sabtu, 24 Jan 2026 - 23:18 WIB

Caption: ilustrasi pemeriksaan medis resmi dari tim inafis dan tim dokter forensik terhadap kerangka manusia, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Polisi Beberkan Hasil Identifikasi Kerangka Mr.X di Sampang

Sabtu, 24 Jan 2026 - 12:12 WIB

Caption: Kapolres Sumenep AKBP Anang Hardianto bersama Ketua Bhayangkari berjabat tangan dengan sejumlah perwira yang dimutasi usai gelar sertijab, (sumber foto: Media Center Sumenep).

Daerah

Belasan Perwira Polres Sumenep Dimutasi

Jumat, 23 Jan 2026 - 22:22 WIB

Caption: Konsulat Jenderal Australia Mr.Glen Askew berikan cinderamata kepada Bupati Sampang H.Slamet Junaidi, (dok. foto istimewa).

Nasional

Konjen Australia Jajaki Potensi Unggulan Kota Bahari

Jumat, 23 Jan 2026 - 20:40 WIB