KEDATANGAN JENASAH TKW DISAMBUT ISAK TANGIS KELUARGA

- Jurnalis

Rabu, 31 Agustus 2016 - 00:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Suasana Pemakaman, dan Korban semasa hidup (insert)

Suasana Pemakaman, dan Korban semasa hidup (insert)

Suasana Pemakaman, dan Korban semasa hidup (insert)
Suasana Pemakaman, dan Korban semasa hidup (insert)

Sampang-RMN, Malam itu suasana dingin menyelimuti rumah duka Tenaga Kerja Wanita Indonesia Selasa (30/8) yang meninggal di Malaysia beberapa hari lalu Nur Azisah (23), tampak kerumunan orang yang tak seperti biasanya, mereka adalah sanak keluarga dan orang-orang yang telah menantikan kedatangan Jenazah korban, hingga sekitar pukul 21:00 WIB, suasana mulai mencair saat Ambulance yang membawa Jenasah tersebut datang.

Isak tangis tak mampu terbendung dari beberapa keluarga korban saat jenasah ibu muda satu anak tersebut tiba dirumah duka, bahkan ada beberapa pihak keluarga yang tak sadarkan diri, mereka tak kuasa melihat orang yang dicintai tersebut pulang dengan terbujur kaku dan hanya berbalut kain kafan dan harus pergi selama-lamanya.

Baca Juga :  Timbulkan Kegaduhan, KPI Hentikan Sementara Program XPose Uncensored Trans7

Tampak hadir menyambut kedatangan Jenazah dirumah duka Kepala Kepolisian Sektor Robatal IPDA Haryanto, Jajaran TNI  dan Kepala Desa Gunung Rancak.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Untuk sekedar diketahui, bahwa korban Nur Azisah (23) ditemukan meninggal pada sabtu 27 Agustus lalu dikawasan Putri Sepah Sungai Buloh Selangor Malaysia, korban ditemukan terbujur kaku pagi itu setelah menghilang sejak Jumat Sore, terdapat luka diwajah korban, korban diduga menjadi korban Pembunuhan.

Baca Juga :  Dinas Pertanian Sampang Ucapkan Selamat Atas Dilantiknya Pasangan Jihad

Sementara Jasad korban langsung dikebumikan malam itu juga (30/8)  diareal pemakaman sekitar rumah duka didesa Gunung Rancak Kecamatan Robatal.

“Ia mas langsung dikebumikan malam ini “; tutur keluarga korban yang namanya enggan ditulis tersebut.(4d1/rdk)

 

Berita Terkait

BPJS Ketenagakerjaan Raih Dua Reward Prestisius Asian Local Currency Bond Award 2025
Syaikhona Kholil Dinobatkan Sebagai Pahlawan Nasional
Kepala BGN Haruskan Dapur MBG Gunakan Air Galon
Timbulkan Kegaduhan, KPI Hentikan Sementara Program XPose Uncensored Trans7
Videonya Dijadikan Model Penayangan Yang Dinilai Merugikan Pesantren, Ini Tanggapan Gus Ali Mustakim
Heboh Tayangan Dinilai Bernarasi Negatif Terhadap Kiai dan Pesantren Memantik Reaksi Berbagai Kalangan
Santri Gotong Royong Bantu Pembangunan Pesantren Bukanlah Eksploitasi
Kisah Jamaah Rela Tidur di Trotoar Demi Ikuti Haul Solo 2025

Berita Terkait

Jumat, 21 November 2025 - 09:29 WIB

BPJS Ketenagakerjaan Raih Dua Reward Prestisius Asian Local Currency Bond Award 2025

Senin, 10 November 2025 - 10:38 WIB

Syaikhona Kholil Dinobatkan Sebagai Pahlawan Nasional

Rabu, 22 Oktober 2025 - 21:18 WIB

Kepala BGN Haruskan Dapur MBG Gunakan Air Galon

Rabu, 15 Oktober 2025 - 07:11 WIB

Timbulkan Kegaduhan, KPI Hentikan Sementara Program XPose Uncensored Trans7

Selasa, 14 Oktober 2025 - 09:43 WIB

Videonya Dijadikan Model Penayangan Yang Dinilai Merugikan Pesantren, Ini Tanggapan Gus Ali Mustakim

Berita Terbaru

Caption: anggota Polsekta Sampang ditemui korban, saat mendatangi lokasi kejadian pencurian sepeda motor, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Sampang Rawan Pencurian Sepeda Motor

Sabtu, 22 Nov 2025 - 20:41 WIB

Caption: mahasiswa UTM bekali siswa-siswi SMPN 1 Kamal Bangkalan tentang pemahaman anti bullying, (dok. regamedianews).

Daerah

Mahasiswa UTM Sosialisasi Anti Bullying di SMPN 1 Kamal

Sabtu, 22 Nov 2025 - 18:18 WIB

Caption: Bupati Pamekasan Kholilurrahman membuka Kejurprov Jatim road race 2025, (dok. regamedianews).

Olahraga

Bupati Pamekasan Buka Kejurprov Road Race 2025

Sabtu, 22 Nov 2025 - 12:12 WIB

Caption: sebelum ditangkap dan dibawa ke Mako Polres Sampang, tersangka inisial S sempat bersembunyi dibawah kolong ranjang, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Mau Ditangkap, Maling di Sampang ‘Ngumpet’ Dibawah Ranjang

Jumat, 21 Nov 2025 - 19:39 WIB