KEDATANGAN JENASAH TKW DISAMBUT ISAK TANGIS KELUARGA

- Jurnalis

Rabu, 31 Agustus 2016 - 00:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Suasana Pemakaman, dan Korban semasa hidup (insert)

Suasana Pemakaman, dan Korban semasa hidup (insert)

Suasana Pemakaman, dan Korban semasa hidup (insert)
Suasana Pemakaman, dan Korban semasa hidup (insert)

Sampang-RMN, Malam itu suasana dingin menyelimuti rumah duka Tenaga Kerja Wanita Indonesia Selasa (30/8) yang meninggal di Malaysia beberapa hari lalu Nur Azisah (23), tampak kerumunan orang yang tak seperti biasanya, mereka adalah sanak keluarga dan orang-orang yang telah menantikan kedatangan Jenazah korban, hingga sekitar pukul 21:00 WIB, suasana mulai mencair saat Ambulance yang membawa Jenasah tersebut datang.

Isak tangis tak mampu terbendung dari beberapa keluarga korban saat jenasah ibu muda satu anak tersebut tiba dirumah duka, bahkan ada beberapa pihak keluarga yang tak sadarkan diri, mereka tak kuasa melihat orang yang dicintai tersebut pulang dengan terbujur kaku dan hanya berbalut kain kafan dan harus pergi selama-lamanya.

Baca Juga :  Dinilai Penyaluran BST Tidak Tepat Sasaran, Warga Gampong Silolo Mengamuk dan Rusak Kantor Keuchik

Tampak hadir menyambut kedatangan Jenazah dirumah duka Kepala Kepolisian Sektor Robatal IPDA Haryanto, Jajaran TNI  dan Kepala Desa Gunung Rancak.

Untuk sekedar diketahui, bahwa korban Nur Azisah (23) ditemukan meninggal pada sabtu 27 Agustus lalu dikawasan Putri Sepah Sungai Buloh Selangor Malaysia, korban ditemukan terbujur kaku pagi itu setelah menghilang sejak Jumat Sore, terdapat luka diwajah korban, korban diduga menjadi korban Pembunuhan.

Baca Juga :  Imam Nahrawi, Aset Negara Yang dibawa Roy Suryo Mencapai 9 Miliar

Sementara Jasad korban langsung dikebumikan malam itu juga (30/8)  diareal pemakaman sekitar rumah duka didesa Gunung Rancak Kecamatan Robatal.

“Ia mas langsung dikebumikan malam ini “; tutur keluarga korban yang namanya enggan ditulis tersebut.(4d1/rdk)

 

Berita Terkait

Konjen Australia Jajaki Potensi Unggulan Kota Bahari
Terkuak! Ini Alasan Kejagung Periksa Kajari Sampang
Isu Bupati Sampang Diperiksa Kejati Dipastikan Hoaks
Kajari Sampang Dikabarkan Diamankan Satgas 53 Kejagung, Ada Apa?
Kiai Cholil Nafis Nahkodai DSN-MUI, Targetkan Ekonomi Berkah & Adaptif
Kunjungi Pamekasan, Mahfud MD Tegaskan Pentingnya Penegakan Hukum Berbasis HAM
Tapak Tilas 1 Abad NU: Dari Bangkalan ke Jombang
SKK Migas Pacu Ekonomi Daerah Melalui TKDN

Berita Terkait

Jumat, 23 Januari 2026 - 20:40 WIB

Konjen Australia Jajaki Potensi Unggulan Kota Bahari

Jumat, 23 Januari 2026 - 19:09 WIB

Terkuak! Ini Alasan Kejagung Periksa Kajari Sampang

Rabu, 21 Januari 2026 - 19:59 WIB

Isu Bupati Sampang Diperiksa Kejati Dipastikan Hoaks

Rabu, 21 Januari 2026 - 18:48 WIB

Kajari Sampang Dikabarkan Diamankan Satgas 53 Kejagung, Ada Apa?

Kamis, 8 Januari 2026 - 08:18 WIB

Kiai Cholil Nafis Nahkodai DSN-MUI, Targetkan Ekonomi Berkah & Adaptif

Berita Terbaru

Caption: Kapolres Sumenep AKBP Anang Hardianto bersama Ketua Bhayangkari berjabat tangan dengan sejumlah perwira yang dimutasi usai gelar sertijab, (sumber foto: Media Center Sumenep).

Daerah

Belasan Perwira Polres Sumenep Dimutasi

Jumat, 23 Jan 2026 - 22:22 WIB

Caption: Konsulat Jenderal Australia Mr.Glen Askew berikan cinderamata kepada Bupati Sampang H.Slamet Junaidi, (dok. foto istimewa).

Nasional

Konjen Australia Jajaki Potensi Unggulan Kota Bahari

Jumat, 23 Jan 2026 - 20:40 WIB

Caption: tengah, Kepala Kejaksaan Negeri Sampang Fadilah Helmi, (dok. Harry Rega Media).

Nasional

Terkuak! Ini Alasan Kejagung Periksa Kajari Sampang

Jumat, 23 Jan 2026 - 19:09 WIB

Caption: Kapolres Sampang AKBP Wibowo, didampingi Kasi Humas Ipda Agung Intama dan Kasat Reskrim AKP Hafid Dian Maulidi, (dok. Syafin Rega Media).

Hukum&Kriminal

Polisi Ungkap Pelaku Pembacokan di Kos Tanah Merah

Jumat, 23 Jan 2026 - 16:06 WIB