Penilaian Prestasi, Karang Taruna Indonesia Desa Pangarengan Maju Sebagai Pemenangnya

- Jurnalis

Rabu, 7 September 2016 - 12:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

IMG-20160907-WA000

Sampang (regamedianews) – Karang Taruna Kabupaten Sampang lakukan penilaian prestasi yang masuk 10 besar karang taruna di tingkat Desa maupun Kelurahan. Penialian prestasi ditempatkan di aula Dinas Sosial Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Dinsosnakertrans) Kabupaten Sampang, Rabu (07/09/2016).

Dari beberapa karang taruna yang masuk 10 besar ditingkat Desa maupun Kelurahan maju dalam penilaian prestasi sebagai pemenangnya Karang Taruna Indonesia Desa Pangarengan, dan disusul Karang Taruna Sawung Galing Desa Gunung Eleh Kecamatan Kedungdung serta Karang Taruna Tunas Abadi Desa Pangongsean Kecamatan Torjun.

Baca Juga :  Presma UTM Kutuk Dugaan Penganiayaan Mahasiswi di Bangkalan

Moh. Jakfar selaku Ketua Karang Taruna Kabupaten saat dikonfirmasi menjelaskan, dengan menggelarnya ajang karang taruna prestasi tingkat kabupaten tahun 2016, sebagai bentuk penghargaan kami kepada karang taruna Desa maupun Kelurahan dalam penyelenggaraan kesejahteraan sosial. Selain itu, untuk menjaring dan mempersiapkan mengikuti lomba karang taruna prestasi di tingkat Provinsi Jawa Timur.

Baca Juga :  Bersama ESI, Satreskoba Sampang Siap Sukseskan Turnamen E-Sport

“Ini untuk menjaring dan mempersiapkan mengikuti lomba di tingkat provinsi. Selain itu, karang taruna merupakan salah satu bagian dari potensi sumber kesejahteraan sosial (PSKS) yang bisa diandalkan sebagai mitra kerja pemerintah, juga bisa melaksanakan bhakti sosial dalam pencegahan dan pengentasan masalah kesejahteraan sosial yang ada di masyarakat” jelasnya.  (d2)

Berita Terkait

Belasan Perwira Polres Sumenep Dimutasi
Pemkab Pamekasan Gandeng Pengusaha Ringankan Beban UHC
Pimpin Disdik Sampang, Nor Alam Emban Misi Pembenahan
Pagu DD 2026 Turun, Pemdes Pamekasan Diminta Fokus Skala Prioritas
Wabup Bangkalan Tekankan Profesionalisme ASN Pendidikan
Disfungsi SDN Batuporo Timur 1, DPRD Sampang Siapkan Pansus dan Audit Investigatif
BPJS Ketenagakerjaan Sasar Tenaga Pendidik Madrasah di Sampang
SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terancam “Gulung Tikar”

Berita Terkait

Jumat, 23 Januari 2026 - 22:22 WIB

Belasan Perwira Polres Sumenep Dimutasi

Jumat, 23 Januari 2026 - 11:49 WIB

Pimpin Disdik Sampang, Nor Alam Emban Misi Pembenahan

Jumat, 23 Januari 2026 - 09:12 WIB

Pagu DD 2026 Turun, Pemdes Pamekasan Diminta Fokus Skala Prioritas

Kamis, 22 Januari 2026 - 17:23 WIB

Wabup Bangkalan Tekankan Profesionalisme ASN Pendidikan

Kamis, 22 Januari 2026 - 15:03 WIB

Disfungsi SDN Batuporo Timur 1, DPRD Sampang Siapkan Pansus dan Audit Investigatif

Berita Terbaru

Caption: Kapolres Sumenep AKBP Anang Hardianto bersama Ketua Bhayangkari berjabat tangan dengan sejumlah perwira yang dimutasi usai gelar sertijab, (sumber foto: Media Center Sumenep).

Daerah

Belasan Perwira Polres Sumenep Dimutasi

Jumat, 23 Jan 2026 - 22:22 WIB

Caption: Konsulat Jenderal Australia Mr.Glen Askew berikan cinderamata kepada Bupati Sampang H.Slamet Junaidi, (dok. foto istimewa).

Nasional

Konjen Australia Jajaki Potensi Unggulan Kota Bahari

Jumat, 23 Jan 2026 - 20:40 WIB

Caption: tengah, Kepala Kejaksaan Negeri Sampang Fadilah Helmi, (dok. Harry Rega Media).

Nasional

Terkuak! Ini Alasan Kejagung Periksa Kajari Sampang

Jumat, 23 Jan 2026 - 19:09 WIB

Caption: Kapolres Sampang AKBP Wibowo, didampingi Kasi Humas Ipda Agung Intama dan Kasat Reskrim AKP Hafid Dian Maulidi, (dok. Syafin Rega Media).

Hukum&Kriminal

Polisi Ungkap Pelaku Pembacokan di Kos Tanah Merah

Jumat, 23 Jan 2026 - 16:06 WIB