Di Duga Punya Ilmu Santet, Rumah Warga Desa Blu’uran Hangus Terbakar

- Jurnalis

Sabtu, 1 Oktober 2016 - 02:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

img-20161001-wa0003

Sampang (regamedianews.com) – Diduga telah terjadi pembakaran terhadap rumah milik Martawi (35 tahun) asal Dusun Gading Daya Desa Blu’uran  Kecamatan Karang Penang sekitar pukul 22.00 wib, Jum’at malam (30/09/2016), menurut warga sekitar dengan adanya kejadian ini karena Martawi (pemilik rumah) dicurigai dan atau diduga dahulu pernah mempunyai ilmu santet.

Pantauan regamedianews.com rumah tersebut ditinggal pemiliknya ke Klakah Kota Lumajang (Jawa Timur) kurang lebih kurun waktu 6 bulan guna untuk mengasingkan diri ,  kebakaran terjadi sekitar pukul 10.00 malam , dan tiba – tiba api membesar dan melalap habis badan rumah yang terbuat dari kayu.

Baca Juga :  Wabup Sampang: Program MBG Solusi Persoalan Gizi

Keterangan tersebut didapat dari salah satu warga setempat yang tak mau disebutkan namanya menambahkan, pemilik rumah (Martawi) beserta istri sore harinya sekitar pukul 16. 00 wib sudah pulang, namun ironisnya saat terjadinya kebakaran warga tidak ada yang membantu memadamkan  api lantaran Martawi dulu diduga dan atau dicurigai pernah mempunyai ilmu santet.

Baca Juga :  Kakeknya Meninggal, Seorang Murid SD di Sampang Terpapar Covid-19

“Martawi mengasingkan diri ke Jawa lantaran oleh warga dicurigai mempunyai ilmu santet karena saat bersamaan ada salah satu warga Dusun Gading Daya bernama Heki (45 tahun) sakit parah dengan perut membengkak dan besar” Ungkapnya.  Kejadian kebakaran kali ini tidak ada korban jiwa dan kerugian material satu unit rumah rata dengan tanah.   (*)

Berita Terkait

Pamekasan Darurat Perceraian, 1.694 Kasus Masuk Pengadilan Agama
Musrenbang Banyuates, Ra Mahfudz Beberkan 4 Prioritas Sampang 2027
Lecehkan Atlet, KBI Bangkalan Desak Ketua Pengprov Jatim Dicopot
Blak-Blakan! Kades Waru Barat ‘Semprot’ PDAM Depan Bupati Pamekasan
Resmi Dilaunching, SPPG Torjunan Komitmen Sajikan Menu Higienis
MUI Sampang Larang Haflatul Imtihan Diisi Hiburan Langgar Syariat
Ra Mahfudz Proyeksikan Torjun Jadi Jantung Pemerintahan Sampang
Forkot Pamekasan Endus Aroma ‘Titipan’ Proyek di APBD 2025

Berita Terkait

Kamis, 29 Januari 2026 - 19:07 WIB

Pamekasan Darurat Perceraian, 1.694 Kasus Masuk Pengadilan Agama

Kamis, 29 Januari 2026 - 13:08 WIB

Musrenbang Banyuates, Ra Mahfudz Beberkan 4 Prioritas Sampang 2027

Rabu, 28 Januari 2026 - 20:49 WIB

Blak-Blakan! Kades Waru Barat ‘Semprot’ PDAM Depan Bupati Pamekasan

Rabu, 28 Januari 2026 - 18:29 WIB

Resmi Dilaunching, SPPG Torjunan Komitmen Sajikan Menu Higienis

Rabu, 28 Januari 2026 - 15:17 WIB

MUI Sampang Larang Haflatul Imtihan Diisi Hiburan Langgar Syariat

Berita Terbaru

Caption: anggota Polsek Karang Penang bersama warga berada di lokasi ditemukannya jenazah nenek di waduk Desa Tlambah, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Peristiwa

Sempat Hilang, Seorang Nenek di Sampang Ditemukan Tewas

Kamis, 29 Jan 2026 - 09:19 WIB