Dipanggil Timnas, Bayu Gatra Tetap di Apresiasi Presiden Madura United

- Jurnalis

Jumat, 21 Oktober 2016 - 01:26 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

bayu-gatra-madura-united-2016

Pamekasan (regamedianews) Bayu Gatra pemain asal Kota Jember Jawa Timur, dirinya adalah satu – satunya pemain Madura United yang diberikan kesempatan pelatih timnas Indonesia Alfred Riedle, untuk menunjukkan performa terbaiknya bisa membela Timnas pada perhelatan piala AFF dalam ujicoba tandang melawan Nyanmar dan Vietnam, dirinya merupakan satu dari 26 pemain sepak bola Indonesia yang dipanggil timnas saat ini.

Dipanggilnya Bayu Gatra oleh timnas, Presiden Madura United Achsanul Qosasi sangat mengapresiasi hal tersebut. “Konsistensi Bayu Gatra bersama Madura United memang patut diapresiasi, dia menjadi satu-satunya pemain Madura United yang sampai pekan ke-24 belum pernah absen, baik sebagai pemain yang diturunkan sejak menit awal maupun sebagai pemain pengganti,” ungkapnya (19/10/2016).

Pihaknya tidak mempersoalkan kehilangan Bayu Gatra meski pada dasarnya sangat dibutuhkan pada pertandingan lanjutan Torabika Soccer Championship (TSC) melawan Bhayangkara FC pada tanggal 22 Oktober mendatang. “Jika memang tenaganya dibutuhkan oleh Timnas, klub tidak bisa melarangnya, meski sebenarnya dia dibutuhkan saat pertandingan melawan Bhayangkara FC nantinya,” tambah Achsanul Qosasi.

Baca Juga :  Dituntut Mundur Dari Direktur RS Syamrabu, dr. Nunuk Kristiani Mengaku Siap

Bayu Gatra merupakan pemain yang memiliki skill cukup baik, sehingga pelatih timnas tidak salah memilih, demi nama baik Indonesia di kancah sepak bola Internasional. “Selamat bagi Bayu yang dipanggil Timnas senior, bermainlah dengan hati dan fair” imbuhnya. (*)

 

Berita Terkait

Wabup Bangkalan Dorong Transformasi Pengadaan Barjas Lewat e-Katalog 6.0
RS Kusuma Hospital Pamekasan Dituding Tak Berempati
Ditjenpas Beri Reward Pegawai Lapas Narkotika Pamekasan
Bupati Bangkalan Kerja Bakti Ke Kamal Naik Pickup
Dugaan Pungli Bansos di Tlanakan Pamekasan Disorot
DPRD Pamekasan Paripurna Peringati Hari Jadi Ke-495
Bupati Sampang: Membaca Kunci Kembangkan Daya Pikir
RSUD Smart Ucapkan Selamat Hari Jadi Pamekasan Ke-495

Berita Terkait

Kamis, 6 November 2025 - 22:06 WIB

Wabup Bangkalan Dorong Transformasi Pengadaan Barjas Lewat e-Katalog 6.0

Kamis, 6 November 2025 - 16:29 WIB

Ditjenpas Beri Reward Pegawai Lapas Narkotika Pamekasan

Kamis, 6 November 2025 - 09:49 WIB

Bupati Bangkalan Kerja Bakti Ke Kamal Naik Pickup

Rabu, 5 November 2025 - 19:25 WIB

Dugaan Pungli Bansos di Tlanakan Pamekasan Disorot

Selasa, 4 November 2025 - 13:05 WIB

DPRD Pamekasan Paripurna Peringati Hari Jadi Ke-495

Berita Terbaru

Caption: konferensi pers, Kasat Reskrim Polres Pamekasan ungkap kasus pembunuhan pria dengan cara dibacok dan dibakar, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Pelaku Pembakaran Jasad Pria di Pamekasan Terungkap

Jumat, 7 Nov 2025 - 22:17 WIB

Caption: tiga tersangka kasus narkoba saat diamankan di Mako Polres Bangkalan, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Sopir Ambulance dan Satpam RSUD Syamrabu Bangkalan Ditangkap Polisi

Jumat, 7 Nov 2025 - 09:40 WIB

Caption: jasad korban tampak dalam kondisi hangus terbakar dan penuh luka bacok, (dok. regamedianews).

Peristiwa

Seorang Pria Ditemukan Tewas Terbakar di Pamekasan

Jumat, 7 Nov 2025 - 07:38 WIB