Fasilitas Kantor UPT PU Pengairan Ketapang Sangat Memprihatinkan

- Jurnalis

Kamis, 10 November 2016 - 08:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

img_20161103_083227

Sampang (regamedianews.com) – Beberapa waktu lalu awak media regamedianews mendatangi Kantor UPT PU Pengairan Ketapang Kab. Sampang guna mengklarifikasi terkait penemuan pengerjaan proyek program Dinas PU Pengairan dengan keadaan fisik amburadul, ironisnya ketika hendak masuk kedalam ruangan tampak fasilitas kantor sangat memprihatinkan, mulai dari kurangnya perlengkapan bahkan fasilitas yang ada banyak rusak dan tak layak pakai. Kamis (10/11/2016).

Baca Juga :  Plt Walikota Blitar Santoso Pimpin Upacara Peringatan Hari Santri Nasional

Saat dikonfirmasi Sakur Bidang Pengamat UPT PU Pengairan Ketapang mengatakan, pihaknya sudah melaporkan kondisi fasilitas kantor ke Dinas PU Pengairan Kab. Sampang akan tetapi sampai saat ini tidak ada tanggapan, “dikantor ini tugas saya hanya menjaga dan memelihara saja” ungkap sakur.

Membahas adanya penemuan pengerjaan proyek yang amburadul dikawasan Ketapang, Sakur mengatakan dirinya tidak tahu dan tidak dikasih tau akan hal itu. Ditanya tentang jasa konsultasi perencanaan dan anggaran dana proyek cukup besar, Sakur tetap bersikukuh bahwa dirinya tidak tahu akan hal tersebut.

Baca Juga :  Marak Curanmor di Sampang, Polisi Imbau Masyarakat Waspada

“Berhubung saya selaku staf tidak dikasih tau jadi saya diam saja, dan setau saya bahwa diwilayah Sampang utara khususnya di wilayah Kecamatan Ketapang dan Banyuates itu ada pengerjaan proyek dari Dinas PU Pengairan,” Ujarnya. (mus)

Berita Terkait

Wabup Pamekasan Dorong Aspirasi Warga Dituntaskan di Tingkat Desa
PCNU Sampang Matangkan Persiapan Harlah NU Ke-103
Skandal Siswa Fiktif SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terkuak
BPJS Ketenagakerjaan Perluas Perlindungan Jamsos Tenaga Pendidik Madrasah di Bangkalan
SDN Tlagah 2 Bangkalan Ambruk, Hak Keamanan Siswa Terabaikan
Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang
Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers
Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 18:29 WIB

Wabup Pamekasan Dorong Aspirasi Warga Dituntaskan di Tingkat Desa

Selasa, 20 Januari 2026 - 16:51 WIB

PCNU Sampang Matangkan Persiapan Harlah NU Ke-103

Selasa, 20 Januari 2026 - 13:43 WIB

Skandal Siswa Fiktif SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terkuak

Senin, 19 Januari 2026 - 11:57 WIB

SDN Tlagah 2 Bangkalan Ambruk, Hak Keamanan Siswa Terabaikan

Sabtu, 17 Januari 2026 - 11:32 WIB

Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang

Berita Terbaru

Caption: kedatangan Ketua Ormas Gaib Perjuangan Habib Yusuf ke Kantor Kejari Sampang, ditemui Kasi Intelijen dan Kasi Pidsus, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Hampir 5 Bulan, Kasus Pajak RSMZ Sampang Nihil Tersangka

Selasa, 20 Jan 2026 - 20:04 WIB

Caption: saat berlangsungnya rakor PCNU Sampang ihwal serangkaian kegiatan persiapan puncak peringatan Harlah NU ke-103, (sumber foto: NU Sampang).

Daerah

PCNU Sampang Matangkan Persiapan Harlah NU Ke-103

Selasa, 20 Jan 2026 - 16:51 WIB

Caption: potongan video amatir, tampak oknum guru SDN Batuporo Timur 1 tengah santai mendengarkan musik dangdut, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Skandal Siswa Fiktif SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terkuak

Selasa, 20 Jan 2026 - 13:43 WIB