Demo 212, Polisi Antisipasi Warga Madura Berangkat ke Jakarta

- Jurnalis

Rabu, 30 November 2016 - 07:46 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

img-20161125-wa0067

Bangkalan (regamedianews.com) – Menjelang adanya demo jilid III bela islam di Jakarta tanggal 2 Desember 2016, hal tersebut mendapat perhatian khusus dari kepolisian.  Satuan Lalu Lintas Polres Bangkalan menggelar operasi cipta kondisi untuk mengantisipasi warga Madura berangkat ke Jakarta.

Kegiatan operasi ditempatkan di akses Suramadu, Jalan Raya Tangkel, dan Kecamatan Burneh, semua kendaraan kecuali roda dua. Petugas gabungan dari Satlantas dan Shabara menghentikan dan lakukan pemeriksaan kendaraan pribadi maupun angkutan umum yang melintas.

“Hasilnya nihil, kami tidak menemukan massa yang akan berangkat ke Jakarta,” ujar KBO Satlantas Polres Bangkalan Ipda Mansur, (30//11/2016).

Baca Juga :  Sepanjang Tahun 2020, Sebanyak 162 Orang di Pamekasan Terkena DBD

Mansur menambahkan menurutnya sesuai dengan arahan dan petunjuk Kapolres Bangkalan jika menemukan pergerakan massa diimbau agar tidak berangkat ke Jakarta.

“Apa yang kami lakukan semua atas petunjuk pimpinan untuk memantau dikhawatirkan ada massa yang berangkat ke Jakarta,” tandasnya. (*)

Berita Terkait

Syafiudin Asmoro: Syaikhona Kholil Inspirasi Bagi Generasi Muda
Dandim Sampang Pimpin Upacara Hari Pahlawan, Ini Pesannya !
Berlari Bersama Rakyat Menuju Bangkalan Hebat
Pemkab Pamekasan Serukan Kewaspadaan Hadapi Cuaca Ekstrem
Pemkab Bangkalan Siap Reformasi Pajak dan Restribusi Daerah
Polantas Sampang Beri Tips Berkendara Aman Saat Hujan
Wabup Bangkalan Dorong Transformasi Pengadaan Barjas Lewat e-Katalog 6.0
RS Kusuma Hospital Pamekasan Dituding Tak Berempati

Berita Terkait

Senin, 10 November 2025 - 19:05 WIB

Syafiudin Asmoro: Syaikhona Kholil Inspirasi Bagi Generasi Muda

Senin, 10 November 2025 - 13:16 WIB

Dandim Sampang Pimpin Upacara Hari Pahlawan, Ini Pesannya !

Minggu, 9 November 2025 - 13:59 WIB

Berlari Bersama Rakyat Menuju Bangkalan Hebat

Minggu, 9 November 2025 - 08:40 WIB

Pemkab Pamekasan Serukan Kewaspadaan Hadapi Cuaca Ekstrem

Sabtu, 8 November 2025 - 13:01 WIB

Pemkab Bangkalan Siap Reformasi Pajak dan Restribusi Daerah

Berita Terbaru

Caption: Kapolres Pamekasan AKBP Hendra Eko Triyulianto, didampingi Kasat Reskrim AKP Doni Setiawan, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Polisi Tetapkan 2 DPO Pembunuhan Pria Sokobanah

Senin, 10 Nov 2025 - 17:48 WIB

Caption: Bupati Bangkalan Lukman Hakim dan Wakil Bupati Fauzan Ja'far, diwawancara awak media usai upacara peringatan Hari Pahlawan, (dok. regamedianews).

Nasional

Syaikhona Kholil Dinobatkan Sebagai Pahlawan Nasional

Senin, 10 Nov 2025 - 10:38 WIB

Caption: konferensi pers, Kapolres bersama Kasat Reskrim Polres Pamekasan tunjukkan barang bukti kasus pembunuhan di Alun-Alun Arek Lancor, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Pelaku Pembunuhan di Arek Lancor Ditangkap

Minggu, 9 Nov 2025 - 23:49 WIB