K-Conk Mania Optimis Dukung Klub Sepak Bola di Madura

- Jurnalis

Senin, 6 Februari 2017 - 04:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

16230048_251453941959888_1777241889238417408_n

Pamekasan (regamedianews.com) 06/02– K-Conk Mania akan selalu memberikan dukungan terhadap klub sepak bola di Madura dan Indonesia, itulah ungkapan Presiden K-Conk Mania Jimhur Saros usai kegiatan Deklarasi K-Conk Mania Distrik Pamekasan, pada senin kemarin (30/01/2017).

Deklarasi dilaksanakan di Lapangan Pendopo Ronggosukowati, dihadiri langsung oleh Bupati Pamekasan Ahmad Syafii, Forfimda setempat, hadir pula perwakilan suporter seluruh Madura diantaranya Peccot Mania, Trunojoyo Mania, Taretan Dhibi’ dan Kancah Mania.

Presiden K-Conk Mania, Jimhur Saros mengungkapkan, deklarasi itu dilakukan agar masyarakat mengetahui bahwa K-Conk Mania sudah ada di Kota Gerbang Salam.“Kami ingin mengenalkan bahwa di Pamekasan ada K-Conk Mania dan K-Conk Mania sudah ada dimana-mana,” ungkapnya.

Baca Juga :  Kades Ilangata Stop Pengerjaan Pengembangan Pelabuhan Anggrek

Jimhur menegaskan, kehadiran K-Conk Mania untuk memberikan dukungan terhadap klub sepak bola di Madura dan Indonesia. Ia pun meminta agar anggota K-conk Mania tidak mengharapkan fasilitas apapun sebagai suporter.“Yang namanya K-Conk Mania, jangan pernah mengharapkan fasilitas dari siapapun karena kedudukannya sama,” imbuhnya. (*)

Berita Terkait

Syafiudin Asmoro: Syaikhona Kholil Inspirasi Bagi Generasi Muda
Dandim Sampang Pimpin Upacara Hari Pahlawan, Ini Pesannya !
Berlari Bersama Rakyat Menuju Bangkalan Hebat
Pemkab Pamekasan Serukan Kewaspadaan Hadapi Cuaca Ekstrem
Pemkab Bangkalan Siap Reformasi Pajak dan Restribusi Daerah
Polantas Sampang Beri Tips Berkendara Aman Saat Hujan
Wabup Bangkalan Dorong Transformasi Pengadaan Barjas Lewat e-Katalog 6.0
RS Kusuma Hospital Pamekasan Dituding Tak Berempati

Berita Terkait

Senin, 10 November 2025 - 19:05 WIB

Syafiudin Asmoro: Syaikhona Kholil Inspirasi Bagi Generasi Muda

Senin, 10 November 2025 - 13:16 WIB

Dandim Sampang Pimpin Upacara Hari Pahlawan, Ini Pesannya !

Minggu, 9 November 2025 - 13:59 WIB

Berlari Bersama Rakyat Menuju Bangkalan Hebat

Minggu, 9 November 2025 - 08:40 WIB

Pemkab Pamekasan Serukan Kewaspadaan Hadapi Cuaca Ekstrem

Sabtu, 8 November 2025 - 13:01 WIB

Pemkab Bangkalan Siap Reformasi Pajak dan Restribusi Daerah

Berita Terbaru

Caption: Kapolres Pamekasan AKBP Hendra Eko Triyulianto, didampingi Kasat Reskrim AKP Doni Setiawan, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Polisi Tetapkan 2 DPO Pembunuhan Pria Sokobanah

Senin, 10 Nov 2025 - 17:48 WIB

Caption: Bupati Bangkalan Lukman Hakim dan Wakil Bupati Fauzan Ja'far, diwawancara awak media usai upacara peringatan Hari Pahlawan, (dok. regamedianews).

Nasional

Syaikhona Kholil Dinobatkan Sebagai Pahlawan Nasional

Senin, 10 Nov 2025 - 10:38 WIB

Caption: konferensi pers, Kapolres bersama Kasat Reskrim Polres Pamekasan tunjukkan barang bukti kasus pembunuhan di Alun-Alun Arek Lancor, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Pelaku Pembunuhan di Arek Lancor Ditangkap

Minggu, 9 Nov 2025 - 23:49 WIB