Kecamatan Jrengik Target Pembangunan Kedepan Lebih Berkualitas

- Jurnalis

Selasa, 14 Februari 2017 - 08:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

IMG-20170214-00334

Sampang (regamedianews.com) – Bertempat di Pendopo Kecamatan Jrengik seluruh Kepala Desa se Kec. Jrengik hadiri kegiatan Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) dalam rangka Penyusunan Rencana Kerja Pembangunan Daerah (RKPD) Kabupaten Sampang tahun 2018, Selasa (14/02/2017).

Turut hadir dalam Musrenbangcam, Wakil Bupati Sampang Fadhilah Budiono, Forpimcam, Anggota DPRD Kab. Sampang Dapil II Fraksi Partai Gerindra Fauzan Adima, Kepala Bappelitbangda Toni Moerdiwanto, Camat Jrengik, Ketua Tim Penggerak PKK, serta tokoh masyarakat.

Baca Juga :  Tahun 2018, Pembangunan Pasar Sapeken Sumenep Masih Belum Jelas

Camat Jrengik Sutrisno, SH.M.Si. dalam sambutannya mengutarakan, banyak masukan dari tokoh masyarakat dan kepala desa tentang program prioritas 2018. Program prioritas tersebut menyangkut kebutuhan langsung masyarakat, terutama yang ada di desa. Program prioritas lebih kepada sarana dan prasarana, pemberdayaan, dan ekonomi.

Dilanjutkan kegiatan musyawarah dibuka secara resmi oleh Wakil Bupati Sampang Fadhilah Budiono dalam sambutannya menjelaskan, musrenbang kecamatan memiliki peran penting bagi pemangku kepentingan untuk merumuskan kebijakan. Dirinya berpesan agar seluruh pihak yang terlibat bisa bersinergi dengan baik dan ikut berkontribusi dalam menyusun perencanaan pembangunan demi kemajuan Sampang.

Baca Juga :  Berangkat ke Tanah Suci, Ini Pesan Busyro Karim Pada CJH Asal Sumenep

”Kami berharap usai musrenbangcam ada masukan dari peserta mengenai tujuan, sasaran, dan arah kebijakan beserta target-target yang ingin dicapai, dengan begitu pembangunan di Sampang lebih terarah dan berkualitas,” ungkapnya.  (day)

Berita Terkait

Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik
Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data
Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”
Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam
Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo
Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah
Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG
Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Berita Terkait

Kamis, 15 Januari 2026 - 16:28 WIB

Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik

Rabu, 14 Januari 2026 - 21:20 WIB

Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data

Rabu, 14 Januari 2026 - 15:37 WIB

Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”

Rabu, 14 Januari 2026 - 13:03 WIB

Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo

Selasa, 13 Januari 2026 - 12:49 WIB

Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah

Berita Terbaru

Caption: tiang trafo lampu penerangan jalan umum di JLS yang menjadi sasaran pelaku pencurian, (sumber foto: PLN ULP Sampang).

Peristiwa

Baru Diresmikan, Kabel Trafo PJU JLS Sampang Dicuri

Kamis, 15 Jan 2026 - 13:03 WIB

Caption: Kapolres Pamekasan AKBP Hendra Eko Triyulianto berjabat tangan dengan Kasat Reskrim AKP Doni Setiawan, usai memberikan piagam penghargaan, (dok. Kurdi Rega Media).

Hukum&Kriminal

Sukses Tangkap Jambret Maut, Reskrim Pamekasan Diganjar Reward

Rabu, 14 Jan 2026 - 18:40 WIB