Jelang Pilkada 2018, KPUD Sampang resmikan Rumah Pintar Pemilu Trunojoyo

- Jurnalis

Rabu, 12 April 2017 - 11:31 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Peresmian RPP Trunojoyo oleh KPUD Sampang

Peresmian RPP Trunojoyo oleh KPUD Sampang

Peresmian RPP Trunojoyo oleh KPUD Sampang

Sampang (regamedianews.com) -Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Sampang, menjelang pilkada 2018,  meluncurkan Rumah Pintar Pemilu (RPP) Trunojoyo dan Fasilitasi Pendidikan Pemilih, Rabu, (12/4/2017).

 

RPP itu berada di lingkup kantor KPU setempat di Jalan Diponegoro, Kelurahan Banyuanyar, Kecamatan Sampang Kota.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

Ketua KPUD Sampang Syamsul Muarif menjelaskan, rumah pintar pemilu ini merupakan program nasional yang diharapkan keberadaannya dapat menjadi sumber pengetahuan warga setempat tentang pilkada terutama kepada para pemilih pemula.

Baca Juga :  Pemkab Sampang Kirim Bantuan Ke Lumajang

 

Sealin itu RPP dibangun sebagai media pembelajaran demokrasi dan Pemilu. Nantinya, siapapun bisa datang ke RPP KPU Sampang,  Baik kalangan Parpol, pelajar maupun warga biasa.

Bagi yang mengunjungi RPP, Menurut Syamsul bisa belajar mengenai Pemilu dengan langsung melakukan simulasi coblosan. Pengunjung juga bisa membaca beragam koleksi buku mengenai demokrasi dan Pemilu, baik Pemilihan Legislatip, Pemilihan Presiden dan Pemilihan Kepala Daerah.

Baca Juga :  Ketua PCNU Sampang: Harlah Ke 99, Semoga NU Tetap Jaya

 

Selain dihadiri oleh jajaran forum pimpinan daerah (Forpimda), kegiatan peresmian tersebut juga dihadiri sejumlah anggota DPRD Sampang, para komisioner KPU Sampang, perwakilan KPU Provinsi Jawa Timur, perwakilan parpol, ormas, mahasiswa, dan pelajar. (Cak Jum)

Berita Terkait

Hari Bhakti Kemenimipas, Momentum Lapas Memperkuat Transformasi
Pemkab Bangkalan Matangkan Pinjam Pakai Terminal Tipe A
Tahun 2025, Jumlah Janda di Sampang Melonjak
Klaim JHT Gratis, BPJS Ketenagakerjaan Ingatkan Peserta Waspadai Calo
Polantas Sampang Geber Sosialisasi Operasi Zebra 2025
BPJS Kesehatan Rekredensialing Perdana di RSIA Puri Bunda Madura
Wabup Sampang: SPPG Jangan Main-Main Dengan Menu MBG
Reshuffle, Empat Jabatan Kepala OPD Pamekasan Kosong

Berita Terkait

Rabu, 19 November 2025 - 20:08 WIB

Hari Bhakti Kemenimipas, Momentum Lapas Memperkuat Transformasi

Rabu, 19 November 2025 - 18:48 WIB

Pemkab Bangkalan Matangkan Pinjam Pakai Terminal Tipe A

Rabu, 19 November 2025 - 16:44 WIB

Tahun 2025, Jumlah Janda di Sampang Melonjak

Rabu, 19 November 2025 - 09:28 WIB

Klaim JHT Gratis, BPJS Ketenagakerjaan Ingatkan Peserta Waspadai Calo

Rabu, 19 November 2025 - 08:08 WIB

Polantas Sampang Geber Sosialisasi Operasi Zebra 2025

Berita Terbaru

Caption: Kajari Pamekasan menghancurkan barang bukti perkara pidana umum berupa belasan handphone, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Kejari Pamekasan Musnahkan 41 BB Pidana Umum

Rabu, 19 Nov 2025 - 22:22 WIB

Caption: Wakil Bupati Bangkalan Fauzan Ja'far, (dok. regamedianews).

Daerah

Pemkab Bangkalan Matangkan Pinjam Pakai Terminal Tipe A

Rabu, 19 Nov 2025 - 18:48 WIB

Caption: ilustrasi Gemini AI, sepasang suami istri saat menjalani sidang perceraian di Pengdilan Agama, (dok. regamedianews).

Daerah

Tahun 2025, Jumlah Janda di Sampang Melonjak

Rabu, 19 Nov 2025 - 16:44 WIB

Cation: tampak personel TNI meninjau kondisi banjir yang melanda wilayah Kecamatan Jrengik, Kabupaten Sampang, (sumber foto: BPBD Sampang).

Peristiwa

Luapan Sungai Panyiburan Rendam 3 Desa di Sampang

Rabu, 19 Nov 2025 - 13:20 WIB