Ketua DPRD Bangkalan Upayakan Kurangi Angka Kemiskinan

- Jurnalis

Selasa, 18 April 2017 - 07:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bangkalan (regamedianews.com) Ketua DPRD Bangkalan Imron Rosyadi prihatin angka kemiskinan di kabupaten Bangkalan yang memiliki motto kota Dzikir dan Salawat, sangat tinggi, pihaknya akan upayakan untuk mengurangi angka kemiskinan.

Imron Rosyadi menegaskan, DPRD tahun ini sudah mengupayakan di APBD 2017 untuk memperioritaskan dalam pengentasan kemiskinan yang saat ini mencapai 22, 43 % dari jumlah populasi yang mencapai sekitar 1 juta jiwa.

Baca Juga :  PSBB di Gorut Tak Berpengaruh, Pedagang dan Pengunjung Pasar Tetap Ramai

Pengentasan kemiskinan tersebut diupayakan melalui Dana Desa (DD) dan Alokasi Dana Desa (ADD). “Bangkalan ada diurutan kedua setelah Sampang, oleh karena itu DD dan ADD ini, akan mengurangi jumlah kemiskinan,” tandasnya.

Imron menambahkan, pengentasan kemiskinan tahun ini juga melalui peningkatan infrastruktur yang diperioritaskan jalan di pelosok desa.

Baca Juga :  Perpustakaan Kecil Ala Mahasiswa KKN 67 UTM

“Tahun ini, DPRD bersama Pemkab sudah menyetujui anggaran untuk infrastruktur sekitar 9,3 % APBD 2017 yang mencapai  Rp2,1 T, Kabupaten Bangkalan ditetapkan debagai daerah tertinggal di Jawa Timur. Penetapan tersebut tertuang melalui Perspres No. 131 tahun 2015” jelasnya. (*)

 

Berita Terkait

Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik
Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data
Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”
Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam
Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo
Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah
Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG
Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Berita Terkait

Kamis, 15 Januari 2026 - 16:28 WIB

Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik

Rabu, 14 Januari 2026 - 21:20 WIB

Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data

Rabu, 14 Januari 2026 - 15:37 WIB

Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”

Rabu, 14 Januari 2026 - 13:03 WIB

Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo

Selasa, 13 Januari 2026 - 12:49 WIB

Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah

Berita Terbaru

Caption: tiang trafo lampu penerangan jalan umum di JLS yang menjadi sasaran pelaku pencurian, (sumber foto: PLN ULP Sampang).

Peristiwa

Baru Diresmikan, Kabel Trafo PJU JLS Sampang Dicuri

Kamis, 15 Jan 2026 - 13:03 WIB

Caption: Kapolres Pamekasan AKBP Hendra Eko Triyulianto berjabat tangan dengan Kasat Reskrim AKP Doni Setiawan, usai memberikan piagam penghargaan, (dok. Kurdi Rega Media).

Hukum&Kriminal

Sukses Tangkap Jambret Maut, Reskrim Pamekasan Diganjar Reward

Rabu, 14 Jan 2026 - 18:40 WIB