UNAS SMA Jatim 2017, Malang muncer dipuncak,Madura terendah

- Jurnalis

Selasa, 2 Mei 2017 - 06:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gambar ilustrasi

Gambar ilustrasi

Gambar ilustrasi

Surabaya (regamedianews.com)- hari pendidikan tahun ini mungkin menjadi moment paling tidak diinginkan oleh Penyelenggara Pendidikan  tingkat Atas di Madura, beda halnya dengan Kota Malang mendapatkan raihan cemerlang untuk Ujian Nasional (Unas) 2017 di tingkat Provinsi Jawa Timur, sedangkan empat kabupaten di Madura harus rela berada diurutan peringkat terakhir dari 38 Kabupaten/Kota Se Jawa Timur

 

Hal itu seperti yang diungkapkan oleh Kepala Dinas Pendidikan Jawa Timur Saiful Rachman bahwa untuk tingkat SMK, peringkat pertama ditempati Kota Malang dengan nilai total 239,59. Kemudian disusul Madiun (235,25), Kota Blitar (233,95), Kabupaten Tulungaagung (232,35) dan Kota Batu (232,33).

 

“Untuk SMK, di peringkat terbawah ditempati oleh Kabupaten Sampang, Bangkalan, Pamekasan, dan Sumenep,” kata Saiful saat Pembagian Daftar Kolektif Hasil Ujian Nasional (DKHUN) kepada Dispendik kabupaten/kota, di Kantor Dindik Jatim, Sabtu (29/4).

Baca Juga :  Ditjenpas Jatim Gelar Kemah Satya Dharma Bhakti

 

untuk SMA dibagi menjadi tiga, yakni bahasa, IPA dan IPS. Dimulai bahasa, diawali di peringkat pertama kembali lagi diraih Kota Malang dengan rata-rata nilai 71,69, Kota Batu (67,55), Kota Mojokerto (67,26), Kabupaten Sidoarjo (65,32), Blitar (63,59), Kota Probolinggo (63,15), Nganjuk (62,79), Gresik (61,75), Surabaya (61,4) dan Kabupaten Mojokerto (61,13)

 

Adapun untuk IPA, dimulai dari Kota Malang lagi dengan rata-rata nilai (67,04), Kota Blitar (62,1), Kota Kediri (62,06), Kota Surabaya (61,88), Kota Batu (61,67), Kota Madiun (60,84), Kota Probolinggo (60,76), Sidoarjo (60,62), Tulunggaangung (60,6) dan Kabupaten Mojokerto (59,91).

Baca Juga :  Gara-Gara PSU Pilkada Sampang, Pembebasan Lahan Stadion Tertunda 2019

 

Terakhir, SMA IPS, peringkat pertama kembali Kota Malang dengan rata-rata nilainya 63,5, dilanjutkan Kota Batu (57,85) Kota Madiun (56,75), Kota Surabaya (56,33), Kota Blitar (54,94), Kota Kediri (54,37) dan Kabupaten Sidoarjo (53,61).

 

Saiful kembali memaparkan, di tingkat SMA, Pamekasan, Sampang, Sumenep dan Bangkalan menempati peeingkat terakhir dari 38 kabupaten/kota yang ada di Jatim

 

Dengan demikian Pada Ujian Nasional Kali ini empat kabupaten Di Madura harus menerima kado Pahit tepatnya dihari Pendidikan.(*v)

Berita Terkait

Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang
Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers
Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik
Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data
Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”
Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam
Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo
Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah

Berita Terkait

Sabtu, 17 Januari 2026 - 11:32 WIB

Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang

Jumat, 16 Januari 2026 - 14:23 WIB

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers

Kamis, 15 Januari 2026 - 16:28 WIB

Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik

Rabu, 14 Januari 2026 - 15:37 WIB

Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”

Rabu, 14 Januari 2026 - 14:24 WIB

Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam

Berita Terbaru

Caption: Dandim 0826 Pamekasan Letkol Kav Agus Wibowo Hendratmoko menyampaikan sambutannya, saat acara coffe morning bersama insan pers, (dok. Kurdi Rega Media).

Daerah

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers

Jumat, 16 Jan 2026 - 14:23 WIB

Caption: Kasi Humas Kepolisian Resor Sampang AKP Eko Puji Waluyo, saat diwawancara awak media di ruangan kerjanya, (dok. Harry, Rega Media).

Hukum&Kriminal

Polisi Selidiki Pencurian Kabel Trafo PJU JLS Sampang

Jumat, 16 Jan 2026 - 10:15 WIB

Caption: tiang trafo lampu penerangan jalan umum di JLS yang menjadi sasaran pelaku pencurian, (sumber foto: PLN ULP Sampang).

Peristiwa

Baru Diresmikan, Kabel Trafo PJU JLS Sampang Dicuri

Kamis, 15 Jan 2026 - 13:03 WIB