Kapolres Bangkalan Himbau Pelaku Pembunuhan Kades Karang Ghayam Blega Agar Serahkan Diri

- Jurnalis

Minggu, 14 Mei 2017 - 06:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bangkalan, (regamedianews.com) – Tragedi pembunuhan Kepala Desa Karang Ghayam Blega (H. Dofir) bermotiv karena demdam pilkdes, nampaknya berbuntut panjang lantaran saat ini anggota Polres Bangkalan tengah mengincar salah satu pelaku yang saat ini masih belum tertangkap. Hal tersebut diungkapkan Kapolres Bangkalan AKBP Anisullah M Ridha saat Press Realese tadi, Minggu (14/05/2017).

Anisullah mengatakan, sementara saat ini kami telah mengamankan tersangka berinisial MM (17 th) yang diduga melakukan pembacokan terhadap H. Dofir (Kepala Desa karang Ghayam, red). Dan pihaknya menghimbau kepada tersangka SL (saudara MM, red) agar supaya menyerahkan diri.

“Tersangka inisial SL juga diduga kuat melakukan pembacokan terhadap korban (H. Dofir), saya himbau agar SL menyerahkan diri sebelum petugas mengambil tindakan tegas,” ujarnya.

Saat diperiksa tersangka MM mengaku,  tega membunuh korban lantaran dendam Pilkades, dikala itu orang tua tersangka juga mencalonkan sebagai Kepala Desa Karang Ghayam, namun orang tua tersangka kalah dalam ajang pilkades tersebut.

Baca Juga :  Polisi Ringkus Sindikat Jual Beli Sabu Beromset 50 Juta Perhari di Surabaya

“Tersangka juga mengaku kalau tersangka MM melakukan aksinya bukan sendirian, melainkan bersama saudaranya berinisial SL yang juga melakukan pembacokan terhadap korban (H. Dofir) usai sholat dhuzur di SPBU Blega, sehingga korban meninggal akibat luka bacok bagian perut dengan usus terburai, saya himbau sekali lagi agar tersangka SL untuk menyerahkan diri pada petugas kepolisian” tegasnya. (*)

 

 

Berita Terkait

Pengacara Korban Pengeroyokan Petugas SPBU Camplong Ultimatum Polres Sampang
Dua Tersangka PETI di Gorontalo Positif Nyabu
Sampang Rawan Pencurian Sepeda Motor
Mau Ditangkap, Maling di Sampang ‘Ngumpet’ Dibawah Ranjang
Resmob Pamekasan Kembali Ciduk Satu Pelaku Penganiayaan
Nyolong !, Pria Pangelen Sampang Berujung Masuk Bui
Kejari Pamekasan Musnahkan 41 BB Pidana Umum
Kasus Pengeroyokan di SPBU Camplong Lamban, Kuasa Hukum Korban: Polisi Jangan Takut !

Berita Terkait

Selasa, 25 November 2025 - 18:18 WIB

Pengacara Korban Pengeroyokan Petugas SPBU Camplong Ultimatum Polres Sampang

Minggu, 23 November 2025 - 12:20 WIB

Dua Tersangka PETI di Gorontalo Positif Nyabu

Sabtu, 22 November 2025 - 20:41 WIB

Sampang Rawan Pencurian Sepeda Motor

Jumat, 21 November 2025 - 19:39 WIB

Mau Ditangkap, Maling di Sampang ‘Ngumpet’ Dibawah Ranjang

Jumat, 21 November 2025 - 13:59 WIB

Resmob Pamekasan Kembali Ciduk Satu Pelaku Penganiayaan

Berita Terbaru

Caption: mahasiswa terpilih dari berbagai kampus di Jawa Timur, mengikuti apel penerimaan peserta magang di Lapas Narkotika Pamekasan, (dok. foto istimewa).

Daerah

23 Mahasiswa Terpilih di Jatim Dalami Dunia Pemasyarakatan

Senin, 24 Nov 2025 - 23:03 WIB