Wakil Bupati Sumenep Dukung Adanya Forum Wartawan Pariwisata

- Jurnalis

Kamis, 18 Mei 2017 - 08:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sumenep, (regamedianews.com) – Terbentuknya Forum Wartawan Pariwisata (Forwapar) di Kabupaten Sumenep nampaknya mendapat nilai positif dikalangan Pemkab Sumepep, terbukti Wakil Bupati Sumenep Achmad Fauzi sangat mengapresiasi terhadap adanya Forwapar Indonesia setempat. Anggota Forwapar Indonesia Sumenep merupakan wartawan dari berbagai media lokal, regional dan nasional. Baik media cetak, online, radio, dan televisi yang bertugas di wilayah Kabupaten Sumenep.

Baca Juga :  Lapas Pamekasan Gelar Razia Gabungan

“Kami sangat mendukung dengan terbentuknya Forwapar Indonesia ini. Pemda pasti akan merasa ringan serta terbantu dengan adanya Forwapar ini,” ungkap Achmad Fauzi orang nomor dua di Bumi Sumekar Kota Sumenep ini, Kamis (18/05/2017).

Fauzi menambahkan, menurutnya Keberadaan Forwapar Indonesia Sumenep tersebut, dinilai sangat mendukung terhadap suksesnya program Kunjungan Wisata Sumenep Tahun 2018 yang dicanangkan pemerintah daerah.

Baca Juga :  Pemkab Sepakat Tutup Tempat Karaoke Di Pamekasan

“Adanya Forwapar ini adalah suatu bentuk kepedulian insan pers terhadap kemajuan wisata Sumenep, saya berharap Forwapar Indonesia bisa menginformasikan potensi wisata yang ada di Bumi Sumekar. Dengan selalu diberitakan tentang objek wisata, potensi wisata yang ada akan lebih banyak diketahui oleh masyarakat luas ” ungkapnya. (*)

.

Berita Terkait

PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth
Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan
PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar
Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga
Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun
Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi
Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong
Empat Puskesmas di Pamekasan Temukan Suspek Chikungunya

Berita Terkait

Minggu, 4 Januari 2026 - 20:08 WIB

PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth

Jumat, 2 Januari 2026 - 09:03 WIB

PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar

Kamis, 1 Januari 2026 - 10:13 WIB

Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga

Rabu, 31 Desember 2025 - 19:01 WIB

Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun

Rabu, 31 Desember 2025 - 12:11 WIB

Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi

Berita Terbaru

Caption: Ketua PWI Bangkalan pose bersama usai seminar nasional di Kampus Institut Bahri Asyiq Galis, (dok. Syafin, Rega Media).

Daerah

PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth

Minggu, 4 Jan 2026 - 20:08 WIB

Caption: Kapolres Sumenep AKBP Rivanda, saat gelar konferensi pers ungkap kasus kriminal selama tahun 2025, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

Kriminalitas di Sumenep, Kejahatan Siber Melonjak Tajam

Minggu, 4 Jan 2026 - 17:27 WIB

Caption: Kapolres Sumenep AKBP Rivanda, saat gelar press conference ungkap kasus kriminal selama tahun 2025, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

Polres Sumenep Gaspol, 82% Kasus Kriminal Diselesaikan

Sabtu, 3 Jan 2026 - 18:42 WIB

Caption: tampak bagian depan truk yang terlibat kecelakaan di jalan raya Camplong ringsek, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Peristiwa

Dua Truk Adu Banteng di Jalan Raya Camplong Sampang

Sabtu, 3 Jan 2026 - 12:11 WIB