Dari 21 Puskesmas di Sampang, hanya 10 yang lulus Akreditasi

- Jurnalis

Selasa, 30 Mei 2017 - 13:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sekretaris Dinkes Sampang, Asrul Sani dirung kerjanya

Sekretaris Dinkes Sampang, Asrul Sani dirung kerjanya

Sekretaris Dinkes Sampang, Asrul Sani diruang kerjanya

Sampang – (regamedianews.com) Pemberian label akreditasi oleh Komisi Akreditasi ke semua Puskesmas yang ada di Kabupaten Sampang yang diusulkan selama tiga tahun terakhir yakni mulai tahun 2015 sampai 2017 oleh Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Sampang sudah ada 10 puskesmas telah lulus akreditasi.

Menurut Kepala Dinas Kesehatan Kab. Sampang, Firman Pria Abadi, melalui sekretarisnya Asrul Sani Selasa (30/5) mengatakan bahwa Dari sepuluh puskesmas yang ikut akreditasi tersebut dinyatakan lulus semua, dengan hasil akreditasi yang berbeda-beda, ada yang akreditasi dasar dan madiya.

Baca Juga :  Dorong Pertumbuhan Ekonomi Bangkalan Dengan Investasi Baru

“sudah ada sepuluh yang ikut Akrileditasi, dan lulus semua dengan hasil yang berbeda beda”;ujar Asrul Sani kepada regamedianews.com

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Asrul menambahkan dari sepuluh yang telah akreditasi tersebut dibagi dua, yang masuk akreditasi dasar ada 6 Puskesmas yaitu Banyuanyar, Kamoning, Torjun, Pangarengan, Jrengik dan Tambelangan, Sedangkan yang lulus akreditasi Madiya ada 4 yaitu, Puskesmas Camplong, Omben, Bringkoning dan Batulenger.

Masih menurut Asrul, bahwa ada enam Puskesmas tahun ini mengajukan Akreditasi , namun di bulan Juni hanya ada 3 Puskesmas yang akan mengikuti Akreditasi

Baca Juga :  Aksi Demo di Pohuwato Berjalan Damai

“bulan depan (Juni) ada tiga Puskesmas lagi yang masuk daftar dan siap diajukan akreditasi yaitu, Pukesmas Sreseh, Kedungdung dan Robatal”;ujarnya

Sedangkan sisanya, yakni  Banyuates, Ketapang, Tamberu Barat, Bunten Barat, Karangpenang, Banjar, Jrengoan dan Pangarengan masih sekitar Akhir tahun 2017 sampai dengan tahun 2018

“Untuk memenuhi akreditisasi  yang baik, puskesmas harus menyiapkan Sumber Daya manusia (SDM) Sarana dan Prasarana yang bagus dan Sistemnya harus berjalan dengan baik,” pungkasnya. (Adi)

Berita Terkait

Klaim JHT Gratis, BPJS Ketenagakerjaan Ingatkan Peserta Waspadai Calo
Polantas Sampang Geber Sosialisasi Operasi Zebra 2025
BPJS Kesehatan Rekredensialing Perdana di RSIA Puri Bunda Madura
Wabup Sampang: SPPG Jangan Main-Main Dengan Menu MBG
Reshuffle, Empat Jabatan Kepala OPD Pamekasan Kosong
Perkara Pencabulan Anak di Sampang Menonjol
Operasi Zebra 2025, Polres Bangkalan Incar 8 Pelanggaran
Aksi Peduli Pendidikan: Sulap Sekolah Dengan Mural Cantik

Berita Terkait

Rabu, 19 November 2025 - 09:28 WIB

Klaim JHT Gratis, BPJS Ketenagakerjaan Ingatkan Peserta Waspadai Calo

Rabu, 19 November 2025 - 08:08 WIB

Polantas Sampang Geber Sosialisasi Operasi Zebra 2025

Selasa, 18 November 2025 - 22:08 WIB

BPJS Kesehatan Rekredensialing Perdana di RSIA Puri Bunda Madura

Selasa, 18 November 2025 - 13:59 WIB

Reshuffle, Empat Jabatan Kepala OPD Pamekasan Kosong

Selasa, 18 November 2025 - 08:59 WIB

Perkara Pencabulan Anak di Sampang Menonjol

Berita Terbaru

Cation: tampak personel TNI meninjau kondisi banjir yang melanda wilayah Kecamatan Jrengik, Kabupaten Sampang, (sumber foto: BPBD Sampang).

Peristiwa

Luapan Sungai Panyiburan Rendam 3 Desa di Sampang

Rabu, 19 Nov 2025 - 13:20 WIB

Caption: Plh Kasi Humas Polres Sampang AKP Eko Puji Waluyo, saat melaporkan kondisi banjir dan arus lalulintas di jalan raya Jrengik, (dok. regamedianews).

Peristiwa

Jalan Raya Jrengik Sampang Terendam Banjir

Rabu, 19 Nov 2025 - 11:40 WIB

Caption: Polantas gandeng Duta Lantas Polres Sampang, membagikan brosur sosialisasi Operasi Zebra Semeru 2025 kepada pengendara, (sumber foto: Polantas Sampang).

Daerah

Polantas Sampang Geber Sosialisasi Operasi Zebra 2025

Rabu, 19 Nov 2025 - 08:08 WIB