Rp4,6 Miliar, Dana Bantuan RTLH di Pamekasan Untuk 307 Penerima

- Jurnalis

Jumat, 2 Juni 2017 - 08:50 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pamekasan, (regamedianews.com) Program bantuan Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) tahun 2017 di Kabupaten Pamekasan, mencapai Rp4,6 miliar lebih. Dana tersebut untuk 307 penerima yang tersebar di 4 desa dan 4 kelurahan.

Kabid Perumahan dan Tata Ruang, Dinas Kawasan Perumahan dan Permukiman, Pamekasan, Didiek Roeswandi menjelaskan, dana dari pemerintah pusat tersebut akan cair dalam tiga tahap. Untuk tahap pertama diperkirakan cair pada 21 Juli 2017.

“Tahap pertama ini, cair 30 persen yang bakal diperuntukkan bagi 83 penerima,” ucapnya, Jumat (02/06/2017).

Sisa anggaran, sambungnya, akan cair pada tahap kedua dan ketiga. “Targetnya, akhir tahun ini program ini tuntas,” ringkasnya.

Baca Juga :  HUT Korpri Ke-48, ASN Polres Blitar Salurkan Bantuan Air Bersih

Para penerima tersebut ada di Desa Toronan, Teja Barat, Nyalabuh Laok, dan Desa Bettet. Sementara untuk kelurahan meliputi Kelurahan Kolpajung, Patemon, Jungcangcang, dan Kelurahan Barurambat Kota.

“Itu untuk program 2017 saja. Di tahun 2018, kita ambil 10 dari sisa desa dan kelurahan di kecamatan kota,” imbuhnya. (man)

Berita Terkait

Pemkab Bangkalan Siap Reformasi Pajak dan Restribusi Daerah
Polantas Sampang Beri Tips Berkendara Aman Saat Hujan
Wabup Bangkalan Dorong Transformasi Pengadaan Barjas Lewat e-Katalog 6.0
RS Kusuma Hospital Pamekasan Dituding Tak Berempati
Ditjenpas Beri Reward Pegawai Lapas Narkotika Pamekasan
Bupati Bangkalan Kerja Bakti Ke Kamal Naik Pickup
Dugaan Pungli Bansos di Tlanakan Pamekasan Disorot
DPRD Pamekasan Paripurna Peringati Hari Jadi Ke-495

Berita Terkait

Sabtu, 8 November 2025 - 13:01 WIB

Pemkab Bangkalan Siap Reformasi Pajak dan Restribusi Daerah

Sabtu, 8 November 2025 - 08:18 WIB

Polantas Sampang Beri Tips Berkendara Aman Saat Hujan

Kamis, 6 November 2025 - 22:06 WIB

Wabup Bangkalan Dorong Transformasi Pengadaan Barjas Lewat e-Katalog 6.0

Kamis, 6 November 2025 - 21:03 WIB

RS Kusuma Hospital Pamekasan Dituding Tak Berempati

Kamis, 6 November 2025 - 16:29 WIB

Ditjenpas Beri Reward Pegawai Lapas Narkotika Pamekasan

Berita Terbaru

Caption: konferensi pers, Kasat Reskrim Polres Pamekasan ungkap kasus pembunuhan pria dengan cara dibacok dan dibakar, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Polres Pamekasan Dalami Pembunuhan Pria Sokobanah

Sabtu, 8 Nov 2025 - 10:24 WIB

Caption: Kasat Lantas Polres Sampang AKP Sigit Ekan Sahudi, saat memberikan imbauan kepada pengendara sepeda motor, (dok. Polantas Sampang).

Daerah

Polantas Sampang Beri Tips Berkendara Aman Saat Hujan

Sabtu, 8 Nov 2025 - 08:18 WIB

Caption: konferensi pers, Kasat Reskrim Polres Pamekasan ungkap kasus pembunuhan pria dengan cara dibacok dan dibakar, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Pelaku Pembakaran Jasad Pria di Pamekasan Terungkap

Jumat, 7 Nov 2025 - 22:17 WIB