Ramadhan, Bupati Sumenep Beri Himbauan ASN Yang Tidak Puasa

- Jurnalis

Sabtu, 3 Juni 2017 - 04:43 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sumenep, (regamedianews.com) 03/06  – A. Busyro Karim Orang nomor satu di lingkungan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Sumenep ini menceritakan, beberapa hari lalu Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) setempat melakukan razia ke sejumlah warung makan, untuk memastikan tidak buka di siang hari.

Ternyata masih ada beberapa warung makan buka di siang hari. Bahkan ramai oleh masyarakat yang tidak menjalankan puasa, padahal mereka bukan musafir.

Pada awak media Bupati Sumenep ini mengatakan dirinya mengingatkan seluruh aparatur sipil negara (ASN) di wilayah kekuasaannya supaya menjaga nama baik dan citranya sebagai aparatur. Misalnya, jika sedang tak puasa jangan sampai makan di muka umum saat siang hari.

Baca Juga :  Tingkatkan Kapasitas Pemdes Rongdalam, Gandeng APH Cegah Penyimpangan Dana Desa

“Jangan sampai ada ASN di Sumenep malah mengajari masyarakat tidak berpuasa. Kalau misalnya ada ASN tidak berpuasa, berbukalah di rumah, jangan di ruang publik,” ujarnya, Jumat (02/06/2017).

Baca Juga :  Paripurna DPRD Sampang, Kemas Persetujuan KUPA-PPAS Perubahan Tahun 2023

Dirinya juga meminta, lanjut Busur, para ASN meningkatkan kesalehan individual maupun kesalehan sosial. Keduanya harus berjalan berbanding lurus.

“Kita tidak diperbolehkan hanya mementingkan ibadah sosial dan melupakan kesalehan individu. Keduanya merupakan kesatuan yang terpadu,” ringkasnya.

Bupati menambahkan, dirinya meminta para ASN tidak menjadikan Ramadan sebagai alasan untuk bermalas-malasan. Sebaliknya, Ramadan harus dijadikan motivasi untuk meningkatkan amal ibadah dan bekerja. “Pelayanan kepada masyarakat tidak boleh mengendur,” ucapnya. (gus)

Berita Terkait

Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang
Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat
Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!
Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok
DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”
Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama
Kasus Pajak RSMZ, Ketua GAIB Ultimatum Kejari Sampang
PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth

Berita Terkait

Kamis, 8 Januari 2026 - 21:21 WIB

Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang

Kamis, 8 Januari 2026 - 12:43 WIB

Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat

Selasa, 6 Januari 2026 - 14:04 WIB

Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok

Selasa, 6 Januari 2026 - 08:52 WIB

DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”

Senin, 5 Januari 2026 - 18:38 WIB

Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama

Berita Terbaru

Caption: Bupati Sampang H Slamet Junaidi meresmikan PJU baru di Jalan Lingkar Selatan, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang

Kamis, 8 Jan 2026 - 21:21 WIB

Caption: Mako Kepolisian Resor Sampang, Jl.Jamaluddin No.02, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Cek Disini…! Daftar Motor Hasil Ungkap Polres Sampang

Rabu, 7 Jan 2026 - 19:27 WIB