Satpol PP Tertibkan Spanduk & Reklame Liar

- Jurnalis

Senin, 5 Juni 2017 - 09:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sampang, (regamedianews.com) –Penertiban spanduk dan reklame liar yang terpasang di sejumlah ruas jalan protokol Kota Sampang terus diintensifkan Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) setempat. 

Pantauan regamedianews.com dilapangan, penertiban spanduk dan reklame liar yang dilakukan oleh Satpol PP tersebut mengarah pada sejumlah titik lokasi yang kerap kali dijadikan tempat pemasangan reklame seperti di Area Monumen, Jalan Jaksa Agung Suprapto, dan di pertigaan jalan menuju Polsek Sampang. 

Baca Juga :  Keinginan Masyarakat Sampang Punya Stadion Ada di Angan-Angan

“Penertiban spanduk liar di sejumlah ruas jalan protokol di Kabupaten Sampang ini untuk melindungi estetika kota. Selain itu, spanduk yang dipasang tidak memiliki ijin dan habis masa berlakunya” terang Kepala Bidang Peraturan Daerah, Satpol PP Kab. Sampang, Hj. Chairijah, Senin (05/06/2017).

Baca Juga :  159 Personel Polres Bangkalan Diperbantukan di PSU Pilkada Sampang

Chairijah menambahkan, Penertiban dilakukan karena tidak memiliki ijin resmi serta dianggap melanggar estetika kota. Namun demikian, pihaknya telah berkoordinasi oleh beberapa instansi terkait, setelah mendapatkan data, saran serta izin pihaknya melanjutkan penertiban.

“Penertiban sejumlah spanduk dan reklame liar ini akan terus dilakukan disejumlah lokasi yang mengganggu keindahan kota” imbuhnya. (har)

Berita Terkait

Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan
PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar
Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga
Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun
Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi
Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong
Empat Puskesmas di Pamekasan Temukan Suspek Chikungunya
Pemkab Pamekasan Matangkan Penyambutan Valen D’Academy 7

Berita Terkait

Jumat, 2 Januari 2026 - 18:48 WIB

Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan

Jumat, 2 Januari 2026 - 09:03 WIB

PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar

Rabu, 31 Desember 2025 - 19:01 WIB

Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun

Rabu, 31 Desember 2025 - 12:11 WIB

Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi

Rabu, 31 Desember 2025 - 10:01 WIB

Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong

Berita Terbaru

Caption: anggota Polsek Kedungdung saat mengevakuasi almarhum Muhar ke rumah duka, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Peristiwa

Kakek di Sampang Ditemukan Meninggal di Dalam Masjid

Jumat, 2 Jan 2026 - 11:17 WIB

Caption: Ketua Pengurus Cabang Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia Kabupaten Bangkalan, Abd Kholik, (dok. Syafin, Rega Media).

Daerah

PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar

Jumat, 2 Jan 2026 - 09:03 WIB

Caption: Kasi Humas Kepolisian Resor Sampang AKP Eko Puji Waluyo, saat diwawancara awak media di ruangan kerjanya, (dok. Harry, Rega Media).

Hukum&Kriminal

Bogem Nelayan Pamekasan, Pria di Sampang Diamankan Polisi

Kamis, 1 Jan 2026 - 21:49 WIB