Lantik 31 Cakades Terpilih, Plt Bupati Sampang Harapkan Kades Bisa Menjalankan Amanah Masyarakat

- Jurnalis

Rabu, 14 Juni 2017 - 04:53 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sampang, (regamedianews.com) – Setelah melaksanakan Pemilihan Kepala Desa serentak pada 16 mei 2017 yang dilaksanakan oleh 31 Desa di 11 Kecamatan, Akhirnya Pelantikan dan pengucapan sumpah janji Kepala Desa (Kades) Terpilih Se Kabupaten Sampang dilaksanakan Pemerintah Kabupaten Sampang, Rabu (14/06/2017).

Pantauan regamedianews.com di tempat pelantikan tepatnya di Pendopo Bupati Sampang, ada 31 Calon Kades terpilih yang dilantik. Pelantikan di pimpin langsung oleh Plt Bupati Sampang, H Fadhilah Budiono, turut hadir dalam pelantikan tersebut jajaran Forpimda, Ketua DPRD Kab. Sampang, para kepala SKPD, para Camat dan sejumlah Kades di Kabupaten Sampang, PKK, serta ratusan masyarakat yang merupakan sanak keluarga Kades terpilih.

Plt Bupati Sampang, H. Fadhilah Budiono dalam sambutannya menyampaikan, Pilkades serentak tahun ini dari 180 desa, yang melaksanakannya ada 31 desa. Meskipun diketahui, dalam penyelenggaraannya masih banyak kekurangan disana sini. Namun sudah bisa dipastikan pelaksanaan Pilkades sudah sesuai dengan perundang undangan dan peraturan yang berlaku.

“Kepala desa dipilih masyarakatnya, artinya Kades dipercaya oleh masyarakatnya. Untuk itu saya berharap kepala desa bisa dan dapat melaksanakan tugas dan fungsi serta amanah masyarakat tersebut. Kami juga harapkan berkoordinasi dengan BPD dan tokoh nasyarakat di desanya, serta bisa melaksanakan pembangunan di desa dengan bermusyawah dengan BPD. Oleh karena itu, laksanakan musyawarah dan jagalah hubungan dengan BPD agar tidak ada ketersinggungan antara Kades dan BPD,” ingatnya.

Baca Juga :  Ujir KIR Kendaraan di Sampang Kurang Diminati

Orang nomor dua di Sampang yang terkenal merakyat ini menambahkan, Kepada para kades terpilih, juga diharapkan bisa menjaga amanah dan menjalankan tugas dengan sebaik mungkin serta dapat melaksanakan atau memenuhi janji membangun desa dan bekerja samalah dengan masyarakat.

“Bisa menjaga situasi yang kondusif dengan menjalankan tugas yang penuh diharapkan masyarakat desa. Uatamakan kepentingan umum dan hindari kepentingan pribadi. Laksanakanlah tugas tugas kepemerintahan dengan baik, kepemimpinan dengan baik, pembinaan masyarakat dengan baik, dan berdayakan masyarakat dalam membangun,” pungkasnya. (har)

Berita Terkait

Babinsa Rombuh Kawal Pengukuran Tanah PTSL
Lapas Pamekasan Gelar Razia Gabungan
Petugas Temukan Barang Terlarang di Lapas Narkotika
Agus Wibowo Nahkodai Kodim 0826 Pamekasan
Inspektorat Bangkalan Buka Klinik Konsultasi Akuntabilitas
4862 Guru Ngaji di Bangkalan Kini Terlindungi Jamsos Ketenagakerjaan
Pemdes Angsokah Prioritaskan Pembangunan Infrastruktur
DPRD Pamekasan Berharap 2026 UHC Jadi Program Prioritas

Berita Terkait

Sabtu, 11 Oktober 2025 - 17:55 WIB

Babinsa Rombuh Kawal Pengukuran Tanah PTSL

Sabtu, 11 Oktober 2025 - 11:20 WIB

Lapas Pamekasan Gelar Razia Gabungan

Sabtu, 11 Oktober 2025 - 09:17 WIB

Petugas Temukan Barang Terlarang di Lapas Narkotika

Jumat, 10 Oktober 2025 - 22:18 WIB

Agus Wibowo Nahkodai Kodim 0826 Pamekasan

Jumat, 10 Oktober 2025 - 14:05 WIB

Inspektorat Bangkalan Buka Klinik Konsultasi Akuntabilitas

Berita Terbaru

Caption: Kasi Humas Kepolisian Resor Bangkalan, Ipda Agung Intama, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Polisi Selidiki Hilangnya Gamelan Museum Bangkalan

Sabtu, 11 Okt 2025 - 21:56 WIB

Caption: Pelda Bondan pastikan pengukuran tanah PTSL di Desa Rombuh berjalan aman, (dok. regamedianews).

Daerah

Babinsa Rombuh Kawal Pengukuran Tanah PTSL

Sabtu, 11 Okt 2025 - 17:55 WIB

Caption: petugas Lapas Pamekasan bersama Satbrimob Polda Jatim, saat menggeledah blok hunian warga binaan, (dok. foto istimewa).

Daerah

Lapas Pamekasan Gelar Razia Gabungan

Sabtu, 11 Okt 2025 - 11:20 WIB

Caption: petugas gabungan tunjukkan barang terlarang yang ditemukan didalam Lapas Narkotika Pamekasan saat dirazia, (dok. foto istimewa).

Daerah

Petugas Temukan Barang Terlarang di Lapas Narkotika

Sabtu, 11 Okt 2025 - 09:17 WIB

Caption: didampingi istri, Letkol Inf Herik Prasetiawan berjabat tangan dengan Letkol Kav Agus Wibowo Hendratmoko, (dok. regamedianews).

Daerah

Agus Wibowo Nahkodai Kodim 0826 Pamekasan

Jumat, 10 Okt 2025 - 22:18 WIB