Rega Media News.com berbagi ratusan takjil kepada abang becak dan pengguna jalan

- Jurnalis

Senin, 19 Juni 2017 - 10:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sampang,(regamedianews.com)-,bulan Ramadhan adalah bulan paling mulya diantara bulan yang lain, karena dibulan tersebut terdapat banyak keistimewaan dibandingkan bulan yang lain, diantaranya pahala yang berlipat ganda ada dibulan maghfiroh tersebut.

Hal itu tidak disia-siakan oleh salah satu media online regamedianews.com, bekerjasama dengan Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) Jatim Corruption Watch (JCW) menggelar acara berbagi takjil di Kawasan Terminal Sampang dan Kawasan Lampu Merah daerah barisan pada Senin (19/6) sore.

Baca Juga :  Truk Muatan Pasir Terguling Timpa Rumah Warga Sampang

Dalam kesempatan itu Abang Becak dikawasan terminal Sampang menjadi sasaran Pembagian takjil tersebut, setelah itu tim berpindah lokasi kawasan lampu merah Barisan

Acara pembagian ratusan takjil tersebut dipimpin langsung oleh direktur Utama regamedianews.com, moh Fauzan dan ketua Jatim Coruption Watch (JCW) Sampang H.Tohir

Pria asal Robatal itu mengatakan bahwa tujuan dari kegiatan itu adalah untuk berbagi pada sesama sebagai solidaritas kemanusiaan

Baca Juga :  Kades di Sampang Larang Warganya Gunakan Pengeras Suara Saat Adakan Acara Pernikahan

” berbagi pada sesama sebagai rasa solidaritas kemanusiaan, apalagi sekarang bulan maghfiroh dan bulan penuh barokah”; ujarnya

Sementara disela sela acara ketua Jatim Corruption Watch (JCW) H.Tohir mengatakan dirinya sangat bangga bisa melaksanakan kegiatan seperti ini, dirinya berharap semoga acara seperti ini bisa berlangsung secara terus menerus tiap Ramadhan

“Kita bersyukur bisa berbagi dengan sesama, semoga acara seperti dapat terus kita lakukan tiap Ramadhan”;pungkasnya (har/di)

Berita Terkait

Baru Diresmikan, Kabel Trafo PJU JLS Sampang Dicuri
Geger! Sumur Bor di Bangkalan Semburkan Minyak Mentah
Dua Truk Adu Banteng di Jalan Raya Camplong Sampang
Kakek di Sampang Ditemukan Meninggal di Dalam Masjid
Nelayan Sampang Meninggal Saat Melaut
Puting Beliung Sapu Wilayah Tlagah Sampang
Dapur Warga Sumenep Hancur Tertimpa Pohon
Puluhan Rumah Warga Sampang Rusak Diamuk Badai

Berita Terkait

Kamis, 15 Januari 2026 - 13:03 WIB

Baru Diresmikan, Kabel Trafo PJU JLS Sampang Dicuri

Jumat, 9 Januari 2026 - 10:05 WIB

Geger! Sumur Bor di Bangkalan Semburkan Minyak Mentah

Sabtu, 3 Januari 2026 - 12:11 WIB

Dua Truk Adu Banteng di Jalan Raya Camplong Sampang

Jumat, 2 Januari 2026 - 11:17 WIB

Kakek di Sampang Ditemukan Meninggal di Dalam Masjid

Selasa, 30 Desember 2025 - 14:46 WIB

Nelayan Sampang Meninggal Saat Melaut

Berita Terbaru

Caption: Kasi Humas Kepolisian Resor Sampang AKP Eko Puji Waluyo, saat diwawancara awak media di ruangan kerjanya, (dok. Harry, Rega Media).

Hukum&Kriminal

Polisi Selidiki Pencurian Kabel Trafo PJU JLS Sampang

Jumat, 16 Jan 2026 - 10:15 WIB

Caption: tiang trafo lampu penerangan jalan umum di JLS yang menjadi sasaran pelaku pencurian, (sumber foto: PLN ULP Sampang).

Peristiwa

Baru Diresmikan, Kabel Trafo PJU JLS Sampang Dicuri

Kamis, 15 Jan 2026 - 13:03 WIB

Caption: Kapolres Pamekasan AKBP Hendra Eko Triyulianto berjabat tangan dengan Kasat Reskrim AKP Doni Setiawan, usai memberikan piagam penghargaan, (dok. Kurdi Rega Media).

Hukum&Kriminal

Sukses Tangkap Jambret Maut, Reskrim Pamekasan Diganjar Reward

Rabu, 14 Jan 2026 - 18:40 WIB