Eksotisme Pantai dan Air terjun Toroan memiliki daya tarik tersendiri

- Jurnalis

Selasa, 27 Juni 2017 - 08:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sampang,(regamedianews.com)-,libur dan cuti panjang lebaran tahun ini dimanfaatkan oleh banyak orang untuk refreshing ketempat wisata yang ada tak terkecuali di wilayah Madura

Salah satu objek wisata dipulau Madura yang jadi andalan di pesisir utara Pulau Madura adalah pantai Toroan yang ada di Kawasan Ketapang Kabupaten Sampang

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Seperti pantauan regamedianews.com Senin (26/6) dilokasi wisata yang memiliki eksotisme pemandangan langsung ke bibir pantai itu tampak dipenuhi banyak pengunjung, baik dari kawasan sekitar maupun dari luar kota seperti dari Surabaya

Baca Juga :  Antisipasi Corona, Safari Dakwah UAS Ke Pon-Pes Al Ihsan Jrangoan Sampang Ditunda

Salah satu pengunjung yang berasal dari luar daerah Sawitri (19) dari Surabaya, dirinya bersama rombongan rela menyelang waktu untuk menyaksikan keindahan pantai toroan tersebut, menurutnya dirinya sudah lama mendengar keindahan pantai yang memiliki air terjun tersebut

“Merasa senang dan gembira bisa tau wisata air terjun toroan, tempatnya sangat bagus”;ujarnya

Baca Juga :  Kades Telaga Biru Akan Gelar JJS Bersama Travel Madura dan Herbangin

Sementara untuk menjaga keamanan dan kenyamanan pengunjung personel dari anggota kepolisian telah disiapkan dilokasi tersebut

Menurut Brigadir Proyogo dan Yudi Siswanto yang kebetulan saat itu bertugas dilokasi menuturkan bahwa pengunjung lebih banyak dihari pertama, selain memantau lokasi wisata petugas juga memiliki tugas memantau kelancaran arus mudik lebaran

“di ambil 5 anggota jaga dipospam Ketapang sekaligus diperbantukan objek wisata air terjun toroan”pungkasnya.(Mahmud)

Berita Terkait

Upacara Hari Jadi Ke-495, Bupati Pamekasan Gunakan Bahasa Madura
Ketua PCNU Sampang: Dari Pesantren, Bangsa Belajar Kesetiaan
Sultan Madura Gelar Sholawat Akbar di Jakarta
Videonya Dijadikan Model Penayangan Yang Dinilai Merugikan Pesantren, Ini Tanggapan Gus Ali Mustakim
Pemkab Pamekasan Dongkrak Budaya Kerapan Sapi
Karapan Sapi Pamekasan: Lestarikan Tradisi, Gerakkan Ekonomi UMKM
Three Five Gelar Panggung Budaya Musik Daul
Kodim Pamekasan Tingkatkan Iman dan Taqwa

Berita Terkait

Senin, 3 November 2025 - 16:26 WIB

Upacara Hari Jadi Ke-495, Bupati Pamekasan Gunakan Bahasa Madura

Sabtu, 1 November 2025 - 16:31 WIB

Ketua PCNU Sampang: Dari Pesantren, Bangsa Belajar Kesetiaan

Senin, 20 Oktober 2025 - 15:40 WIB

Sultan Madura Gelar Sholawat Akbar di Jakarta

Selasa, 14 Oktober 2025 - 09:43 WIB

Videonya Dijadikan Model Penayangan Yang Dinilai Merugikan Pesantren, Ini Tanggapan Gus Ali Mustakim

Jumat, 26 September 2025 - 21:20 WIB

Pemkab Pamekasan Dongkrak Budaya Kerapan Sapi

Berita Terbaru

Caption: Wakil Bupati Sampang KH Ahmad Mahfud, saat mengisi sambutan dalam acara launching SPPG di Desa Taddan, (dok. regamedianews).

Daerah

Wabup Sampang: SPPG Jangan Main-Main Dengan Menu MBG

Selasa, 18 Nov 2025 - 16:20 WIB

Caption: Bupati Pamekasan KH Kholilurrahman sampaikan sambutan dan arahan, usai melantik sejumlah pimpinan OPD, (dok. regamedianews).

Daerah

Reshuffle, Empat Jabatan Kepala OPD Pamekasan Kosong

Selasa, 18 Nov 2025 - 13:59 WIB

Caption: Kajari Sampang Fadilah Hilmi (baju cokelat), diwawancara awak media usai pemusnahan barang bukti pidana yang inkracht, (dok. regamedianews).

Daerah

Perkara Pencabulan Anak di Sampang Menonjol

Selasa, 18 Nov 2025 - 08:59 WIB

Caption: Kapolres Bangkalan AKBP Hendro Sukmono sematkan pita kepada anggotanya, tanda dimulainya Operasi Zebra Semeru 2025, (sumber foto: Humas Polres Bangkalan).

Daerah

Operasi Zebra 2025, Polres Bangkalan Incar 8 Pelanggaran

Senin, 17 Nov 2025 - 18:51 WIB