BNNK Tes Urine Napi Narkotika Rutan Sumenep

- Jurnalis

Selasa, 4 Juli 2017 - 09:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sumenep, (regameianews.com) – Antisipasi penyalahgunaan Narkoba, Badan Narkotika Nasional Kabupaten (BNNK) Sumenep mengadakan Inspeksi mendadak (sidak) serta melakukan tes urine terhadap Nara Pidana (Napi) Narkotika di Rumah Tahanan (Rutan) Kelas II B Sumenep.

Kepala BNNK Sumenep, Bambang Sutrisno mengungkapkan, pihaknya sengaja mengadakan sidak dan melakukan tes urine terhadap napi kasus narkotika guna mengantisipasi terjadinya penyalahgunaan barang haram tersebut saat di dalam rutan.

Baca Juga :  Polisi Bekuk Dua Pemuda Surabaya Pelaku Penyalahgunaan Ganja

“Saat ini ada 75 Napi Rutan Klas II B Sumenep yang sudah menjalani tes urine dilakukan secara mendadak oleh Badan Narkotika Nasional (BNN) Kabupaten Sumenep,” terangnya, Selasa (04/07/2017).

Lebih lanjut Bambang mengatakan, dari 75 napi, ada 2 orang terdeteksi positif.Namun dua orang yang positif itu bukan karena narkoba, melainkan mengkonsumsi obat penghilang nyeri

“Dari hasil tes urine ada yang positif, tapi bukan menggunakan narkoba, tapi karena mengkonsumsi obat nyeri” ujarnya.

Baca Juga :  Antisipasi Terror Bom Bunuh Diri di Polrestabes Medan, Polres Lumajang Perketat Penjagaan

Bambang menambahkan, Sementara saat ini pihaknya hanya melakukan tes urine terhadap napi kasus narkoba. Hal ini dilakukan agar napi kasus narkoba itu tidak mengulangi perbuatannya, tentu ya biar ada efek jera.

“Rencana kedepan kami akan terus melakukan tes urine terhadap semua penghuni Rutan ini, tapi secara bertahap,” ucapnya. (gus)

Berita Terkait

Kapolres Sampang Warning Polsek Ungkap Satu Kasus Perbulan
Polisi Beberkan Hasil Identifikasi Kerangka Mr.X di Sampang
Polisi Ungkap Pelaku Pembacokan di Kos Tanah Merah
Polres Sumenep Gagalkan Peredaran 1 Ons Sabu
Kasus Curanmor di Pasar Tanah Merah Terungkap
Hampir 5 Bulan, Kasus Pajak RSMZ Sampang Nihil Tersangka
Diduga Selingkuh, Pemuda di Sampang Disandera Warga
Polres Sumenep Bongkar Sindikat Judi Online Slot Gacor

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 21:08 WIB

Kapolres Sampang Warning Polsek Ungkap Satu Kasus Perbulan

Sabtu, 24 Januari 2026 - 12:12 WIB

Polisi Beberkan Hasil Identifikasi Kerangka Mr.X di Sampang

Jumat, 23 Januari 2026 - 16:06 WIB

Polisi Ungkap Pelaku Pembacokan di Kos Tanah Merah

Kamis, 22 Januari 2026 - 21:08 WIB

Polres Sumenep Gagalkan Peredaran 1 Ons Sabu

Rabu, 21 Januari 2026 - 09:09 WIB

Kasus Curanmor di Pasar Tanah Merah Terungkap

Berita Terbaru

Caption: Kapolres Sampang AKBP Hartono menyampaikan arahan kepada anggotanya, saat pimpin serah terima jabatan sejumlah perwira, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Kapolres Sampang Warning Polsek Ungkap Satu Kasus Perbulan

Senin, 26 Jan 2026 - 21:08 WIB

Caption: Bupati Sampang H.Slamet Junaidi, sampaikan sambutan dalam Musrenbang RKPD 2027 di Kecamatan Kedungdung, (dok. foto istimewa).

Daerah

Musrenbang RKPD 2027, Bupati Sampang: UHC Tetap Prioritas

Senin, 26 Jan 2026 - 17:28 WIB