Komisi 1 DPRD Pamekasan Inginkan Satgas DD Segera di Bentuk

- Jurnalis

Kamis, 13 Juli 2017 - 08:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pamekasan, (regamedianews.com) – Mengantisipasi adanya kerawanan dalam penyalahgunaan Dana Desa, Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Pamekasan menginginkan Satgas Dana Desa segera terbentuk sampai ke pemerintah daerah. Seperti halnya yang diungkapkan Ketua Komisi 1 DPRD Pamekasan, Ismail kepada beberapa awak media, Kamis (13/07/2017).

“Apabila Satgas Dana Desa segera dibentuk tidak menutup kemungkinan dapat mengurangi kerawanan dalam menyalah gunakan Dana Desa oleh Oknum Kepala Desa tak bertanggung jawab,” ujarnya.

Baca Juga :  Dinas Pertanian Anjurkan Warga Sumenep Tak Tanam Tebu

Politisi partai Demokrat ini menambahkan, dirinya mengapresiasi apabila Satgas Dana Desa bisa segera terbentuk, dengan harapan akan meningkatkan laju perekonomian desa di Kota Gerbang Salam Pamekasan.

“Tentunya, di Kabupaten Pamekasan juga akan terbentuk Satgas Dana Desa,hal itu bisa meminimalisir kemiskinan,” pungkasnya.

Menurut informasi yang dihimpun regamedianews.com, saat ini Satgas Dana Desa diketuai Bibit Samad Rianto setelah dilantik oleh Menteri Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi, Eko Putro Sandi, pada Rabu kemarin (05/07/2017) di Kantor Kementerian Desa, Jakarta Selatan.

Baca Juga :  Kodim 0828 Sampang Gelar Pembukaan TMMD Ke-117

Eko mengatakan, Satgas Dana Desa harus memiliki kemampuan untuk bekerjasama, baik dengan kepala daerah maupun 19 kementerian atau lembaga yang berhubungan dengan program percepatan pembangunan desa.

“Jabatan sebagai Ketua Satgas Dana Desa akan membantu merumuskan kebijakan dan pengawasan pelaksanaan penggunaan dana desa,” tandasnya. (man)

Berita Terkait

Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik
Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data
Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”
Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam
Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo
Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah
Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG
Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Berita Terkait

Kamis, 15 Januari 2026 - 16:28 WIB

Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik

Rabu, 14 Januari 2026 - 21:20 WIB

Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data

Rabu, 14 Januari 2026 - 15:37 WIB

Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”

Rabu, 14 Januari 2026 - 13:03 WIB

Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo

Selasa, 13 Januari 2026 - 12:49 WIB

Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah

Berita Terbaru

Caption: tiang trafo lampu penerangan jalan umum di JLS yang menjadi sasaran pelaku pencurian, (sumber foto: PLN ULP Sampang).

Peristiwa

Baru Diresmikan, Kabel Trafo PJU JLS Sampang Dicuri

Kamis, 15 Jan 2026 - 13:03 WIB

Caption: Kapolres Pamekasan AKBP Hendra Eko Triyulianto berjabat tangan dengan Kasat Reskrim AKP Doni Setiawan, usai memberikan piagam penghargaan, (dok. Kurdi Rega Media).

Hukum&Kriminal

Sukses Tangkap Jambret Maut, Reskrim Pamekasan Diganjar Reward

Rabu, 14 Jan 2026 - 18:40 WIB