Tingkatkan Prestasi, Bupati Pamekasan Harapkan Cabor Jaga Kekompakan

- Jurnalis

Kamis, 27 Juli 2017 - 14:05 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pamekasan, (regamedianews.com) – Kepala Bagian Kesejahteraan Rakyat (Kabag Kesra) Pemkab Pamekasan Lukman Hakim kini terpilih secara aklamasi menjadi ketua Komite Olahraga Nasional Indonesia (Koni) Kabupaten Pamekasan periode 2017-2021. Terpilihnya atas dukungan dari semua Cabang Olahraga (Cabor) di daerah setempat.

Bupati Pamekasan, Achmad Syafii mengatakan, Ia berharap ketua dan pengurus Koni secara umum bisa menjaga kekompakan demi suksesnya pembinaan atlet. Sebab kekompakan itu hal yang palin utama menjalankan program yang telah dicanangkan.

Baca Juga :  KPU Harapkan Masyarakat Ikut Menjaga Kondusifitas Dalam Pilkada Pamekasan

“Hanya satu permintaan saya, tolong jaga kekompakan kepada keluarga besar Koni. Karena kekompakan bisa menjadi kunci kesuksesan, kalau kita sudah kompak program kita akan berjalan dengan baik,” ungkapnya, Kamis (27/07/2017).

Syafi’i menambahkan, setiap tahunnya, atlet Pamekasan kerap kali membawa pulang gelar juara ketika ada event olahraga. Oleh karena itu, rutinitas prestasi ini dapat ditingkatkan demi masa depan atlet Pamekasan.

“Setiap tahun atlit Pamekasan, sering kali mendapat juara ketika ada acara olah raga, diharapkan prestasi lebih ditingkatkan demi masa depan para atlit disini,” tandasnya.

Baca Juga :  Pemkot Blitar Adakan Khitanan Masal Gratis

Menurutnya, hal penting yang harus dilakukan oleh Koni adalah pembinaan atlet agar terus ditingkatkan. Supaya gelar juara dari semua cabor bisa membawa nama baik Pamekasan pada setiap event olahraga. Baik regional maupun tingkat nasional.

“Semoga keberhasilan yang telah diraih pada periode sebelumnya mampu dilanjutkan dan mampu ditingkatkan oleh pengurus Koni yang akan datang, sehingga olahraga di Pamekasan mengalami kemajuan,” pungkasnya. (man)

Berita Terkait

Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!
Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok
DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”
Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama
Kasus Pajak RSMZ, Ketua GAIB Ultimatum Kejari Sampang
PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth
Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan
PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar

Berita Terkait

Rabu, 7 Januari 2026 - 18:33 WIB

Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!

Selasa, 6 Januari 2026 - 14:04 WIB

Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok

Selasa, 6 Januari 2026 - 08:52 WIB

DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”

Senin, 5 Januari 2026 - 18:38 WIB

Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama

Senin, 5 Januari 2026 - 12:39 WIB

Kasus Pajak RSMZ, Ketua GAIB Ultimatum Kejari Sampang

Berita Terbaru

Caption: Mako Kepolisian Resor Sampang, Jl.Jamaluddin No.02, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Cek Disini…! Daftar Motor Hasil Ungkap Polres Sampang

Rabu, 7 Jan 2026 - 19:27 WIB

Caption: Juhari diwawancara awak media, usai dilantik sebagai anggota DPRD Sampang Fraksi Partai NasDem, (dok. Harry Rega Media).

Politik

Menang di MA, Juhari Sah Duduki Kursi DPRD Sampang

Rabu, 7 Jan 2026 - 16:28 WIB

Caption: dua spesialis pencurian sepeda motor inisial S dan AS, digelandang penyidik Satreskrim Polres Sampang, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

Satu Persatu Bandit Motor Sampang Diringkus

Rabu, 7 Jan 2026 - 08:08 WIB

Caption: tidak perlu antre ke rumah sakit, masyarakat Sampang bisa menggunakan aplikasi Mobile JKN untuk daftar berobat (dok. Harry Rega Media).

Kesehatan

Berobat Ke RSUD Sampang Kini Bisa Daftar Online

Selasa, 6 Jan 2026 - 17:32 WIB