Sumenep Kembali Raih Penghargaan Piala Adipura

- Jurnalis

Senin, 7 Agustus 2017 - 08:52 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sumenep, (regamedianews.com) – Pemerintah Kabupaten Sumenep, Madura, kembali mendapat penghargaan Adipura tahun ini yang diterima langsung oleh Bupati, A. Busyro Karim bersama instansi terkait. Kabupaten/kota dinilai berhasil mewujudkan kebersihan lingkungan. Penghargaan Piala Adipura dari pemerintah pusat melalui Kementerian Lingkungan Hidup RI tahun 2017.

Informasi yang dihimpun regamedianews.com, Piala tersebut diterima langsung oleh Bupati Sumenep, A Busyro Karim dari menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan RI, Siti Nurbaya Bakar, di Kantor Kementerian, beberapa hari waktu lalu, tepatnya pada Rabu (02/08/2017) malam.

Baca Juga :  Cara Inovatif Satlantas Polres Sampang Peduli Pencegahan Covid-19

Bupati Sumenep, A Busyro Karim mengatakan, dirinya bangga atas diterimanya penghargaan Piala Adipura dn berterima kasih kepada seluruh masyarakat Sumenep. Menurutnya, penghargaan tersebut tak bisa dilepaskan dari peran serta masyarakat, yakni ikut menjaga kebersihan.

“Saya juga ucapkan terima kasih kepada petugas kebersihan, dan saya berterima kasih kepada semua elemen masyarakat yang ikut serta baik langsung maupun tidak langsung dalam menjaga kebersihan dan keindahan kota,” ujarnya, Senin (07/08/2017).

Baca Juga :  KPK Segel Beberapa Ruangan di Kantor Pemkab Mojokerto

Lebih lanjut Busyro mengungkapkan, Piala Adipura yang ke empat kalinya tersebut merupakan penghargaan yang diberikan kepada daerah yang sukses menjaga kebersihan serta pengelolaan lingkungan perkotaan.

“Lebih-lebih pada pasukan kuning (kebersihan) yang secara terus menerus menjaga kebersihan kota. Berkat pasukan kuning yang setia dan sigap dalam menjaga kebersihan kota layak untuk mendapat apresiasi.Kami berharap semua pihak lebih peduli lagi terhadap kebersihan lingkungan. Misalnya dengan tidak membuang sampah sembarangan,” ungkapnya. (gus)

Berita Terkait

Disfungsi SDN Batuporo Timur 1, DPRD Sampang Siapkan Pansus dan Audit Investigatif
BPJS Ketenagakerjaan Sasar Tenaga Pendidik Madrasah di Sampang
SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terancam “Gulung Tikar”
IWO Pamekasan Fokus Kawal Pembangunan Madura
Wabup Pamekasan Minta Kades “Sat-Set” Eksekusi Keluhan Warga
Pemkab Sumenep Alokasikan Rp3,1 Miliar Perbaiki 125 RTLH
Wabup Pamekasan Dorong Aspirasi Warga Dituntaskan di Tingkat Desa
PCNU Sampang Matangkan Persiapan Harlah NU Ke-103

Berita Terkait

Kamis, 22 Januari 2026 - 15:03 WIB

Disfungsi SDN Batuporo Timur 1, DPRD Sampang Siapkan Pansus dan Audit Investigatif

Kamis, 22 Januari 2026 - 12:25 WIB

BPJS Ketenagakerjaan Sasar Tenaga Pendidik Madrasah di Sampang

Kamis, 22 Januari 2026 - 10:09 WIB

SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terancam “Gulung Tikar”

Kamis, 22 Januari 2026 - 08:34 WIB

IWO Pamekasan Fokus Kawal Pembangunan Madura

Rabu, 21 Januari 2026 - 23:25 WIB

Wabup Pamekasan Minta Kades “Sat-Set” Eksekusi Keluhan Warga

Berita Terbaru

Caption: Plt Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Sampang, Nur Alam, saat diwawancara awak media, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terancam “Gulung Tikar”

Kamis, 22 Jan 2026 - 10:09 WIB

Caption: Ketua Ikatan Wartawan Online Kabupaten Pamekasan, Dyah Heny Andrianty, (dok. Redaksi Rega Media).

Daerah

IWO Pamekasan Fokus Kawal Pembangunan Madura

Kamis, 22 Jan 2026 - 08:34 WIB