DPRD Provinsi Jatim H. Hisan, Apresiasi Lomba Pencak Silat Al-Fatah Cup

- Jurnalis

Selasa, 15 Agustus 2017 - 10:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sampang, (regamedianews.com) – Peringati Hari Ulang Tahun (HUT) Republik Indonesia (RI) Ke – 72, Kepala Desa Pangongsean adakan lomba pencak silat antara anak pradini, remaja dan dewasa cabang Al-Fatah Cup Kabupaten Sampang yang di Gelar di lapangan Futsal Dusun/Desa Pangungsean Kecamatan Torjun Kabupaten Sampang, mendapatkan aplos dan apresiasi oleh H. Hisan anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Jawa Timur dari Partai Demokrat, Selasa (15/08/2017).

Menurut H. Hisan yang kebetulan hadir dalam acara perlombaan tersebut, saat dikonfirmasi regamedianews.com mengatakan, dirinya mengapresiasi kegiatan lomba yang dikemas dalam memperebutkan penghargaan Al-Fatah Cup itu sangat bermanfaat, terutama bagi generasi muda.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“kami bangga dan mengapresiasi kegiatan ini karena bisa bermanfaat bagi masyarakat, terutama generasi muda untuk melatih kesehatan bela dirinya” ungkapnya, Selasa (15/08).

Baca Juga :  Lapas Narkotika Pamekasan Razia Kamar Napi

Sementara Kepala Desa Pangongsean yang juga merupakan Ketua pengurus cabang Al – Fatah Cup, H. Munadi mengatakan, dirinya ingin memersatu masyarakat sekaligus memeriahkan HUT RI Ke – 72 dengan mengadakan lomba pencak silat antara semua cabang Al-Fatah Cup Kabupaten Sampang dengan maksud dan tujuan bisa menghibur masyarakat dijauhkan dari sifat sombong, riyak, dengki dan bisa memberikan keamanan, serta kedamaian bagi masyarakat.

“Lomba pencak silat ini kami adakan hanya ingin menjadikan wadah pemersatu masyarakat sekaligus untuk memperingati Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia merayakan (HUT RI) Ke – 72,” pungkasnya.

Sementara menurut Ketua Umum perguruan pencak silat Al-Fatah Cabang Sampang, Syaifudin Irsyad mengaku, pagelaran lomba ini guna menjaga kesehatan bela diri sekaligus menjaring generasi terbaik untuk di ikutkan kejurkab, Koni yang akan datang.

Baca Juga :  Brimob Aceh Berbagi Sembako Kepada Korban Banjir

“Semoga dengan Al-Fatah Cup ini, mudah-mudahan tambah terjalin keakraban sesama Al-Fatah dan sesama muslim, dalam pertandingan ini walaupun sakit saat bertanding harus menjaga sportifitas serta tidak bermusuhan, akhirnya tumbuh negara rasa cinta aman damai,” harapnya.

Sekedar diketahui, Atlit Al-Fatah Cup ini sebanyak 1000 peserta yang tersebar di setiap kecamatan Se Kabupaten Sampang, akan tetapi yang mengikuti hanya 250 peserta dan itupun sudah menjadi pilihan oleh semua masing-masing cabang Al-Fatah Kabupaten Sampang untuk memperebutkan piala dan piagam serta hadiah menarik lainnya.  (Adi)

Berita Terkait

Upacara Hari Jadi Ke-495, Bupati Pamekasan Gunakan Bahasa Madura
RSUD Smart Ucapkan Selamat Hari Jadi Pamekasan Ke-495
Diskop UKM dan Naker Ucapkan Selamat Hari Jadi Pamekasan Ke-495
‘Semalam di Madura’ Meriahkan Puncak Hari Jadi Pamekasan Ke-495
Bupati Dorong Pengembangan Batik Tulis Khas Pamekasan
Ketua PCNU Sampang: Dari Pesantren, Bangsa Belajar Kesetiaan
Kawasan Bancaran Bakal Disulap Jadi Rest Area
Soal Pengrusakan Alun-Alun Sampang, Bupati Pasrahkan Ke Polres

Berita Terkait

Senin, 3 November 2025 - 16:26 WIB

Upacara Hari Jadi Ke-495, Bupati Pamekasan Gunakan Bahasa Madura

Senin, 3 November 2025 - 08:48 WIB

RSUD Smart Ucapkan Selamat Hari Jadi Pamekasan Ke-495

Minggu, 2 November 2025 - 09:42 WIB

‘Semalam di Madura’ Meriahkan Puncak Hari Jadi Pamekasan Ke-495

Sabtu, 1 November 2025 - 18:32 WIB

Bupati Dorong Pengembangan Batik Tulis Khas Pamekasan

Sabtu, 1 November 2025 - 16:31 WIB

Ketua PCNU Sampang: Dari Pesantren, Bangsa Belajar Kesetiaan

Berita Terbaru

Caption: Plh Kasi Humas Polres Sampang, AKP Eko Puji Waluyo, saat diwawancara awak media di ruang kerjanya, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Korban Pembunuhan di Samaran Sampang Terungkap

Senin, 3 Nov 2025 - 13:57 WIB

Caption: korban dugaan pembunuhan yang ditemukan di Desa Samaran, saat berada di Puskesmas Tambelangan, (dok. regamedianews).

Peristiwa

Desas Desus Kasus Pria Bersimbah Darah di Sampang

Senin, 3 Nov 2025 - 11:39 WIB

Caption: Direktur RSUD Smart Pamekasan dr.Raden Budi Santoso, (dok. regamedianews).

Daerah

RSUD Smart Ucapkan Selamat Hari Jadi Pamekasan Ke-495

Senin, 3 Nov 2025 - 08:48 WIB

Caption: potongan video beredar, tampak anggota Polsek Tambelangan dibantu warga mengevakuasi korban, (dok. regamedianews).

Peristiwa

Geger !, Warga Sampang Temukan Pria Bersimbah Darah

Minggu, 2 Nov 2025 - 21:02 WIB