Polisi Tangkap Maling Motor di Bangkalan Bertitel Haji

- Jurnalis

Rabu, 16 Agustus 2017 - 09:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bangkalan, (regamedianews.com) – Moh Musleh (52 th) warga Desa Telang, Kecamatan Kamal, Kabupaten Bangkalan kini harus mendekam di balik jeruji Polres Bangkalan. Musleh tertangkap tangan saat mencuri sepeda motor di halaman masjid Al-ibrahimy Galis, Selasa(15/8/2017) sekitar pukul 04.30 pagi, mirisnya pelaku mengaku bertitel haji kepada petugas.

Kapolres Bangkalan AKBP Anisullah M Ridha mengatakan, tersangka ditangkap anggota Polres Sampang ketika hendak sholat subuh di Masjid Al-ibrahimy Galis.

“Tersangka mencuri Honda Revo dengan nomor polisi M 4075 HA dengan cara merusak kunci motor menggunakan kunci T. Akan tetapi, aksinya diketahui salah satu anggota Polres Sampang yang kebetulan shalat subuh di masjid tersebut,” terangnya, Rabu (16/08/2017).

Baca Juga :  Polres Sampang Tangkap Ungkap Kurir Sabu 1 Kilogram

Setelah ditangkap, lanjut Anissullah, tersama bersama barang bukti diamankan ke Polsek Galis untuk penyidikan lebih lanjut. Dari tangan tersangka polisi juga menyita satu kunci T dan 3 anak buah kunci.

“Atas keberhasilan anggota kepolisian dari Polres Sampan, Kami akan mengirim surat ke Polres Sampang agar anggota yang bersangkutan diberi penghargaan,” pungkasnya. (muh)

Berita Terkait

Konten Kreator ‘Kuhu’ Dilaporkan Ke Polda Gorontalo
Lagi !, Polres Pamekasan Tangkap 5 Pelaku Pengeroyokan
Polres Sampang Ungkap Kasus Pembobolan Balai Desa
Warga Barisan Sampang Ditangkap Polisi
Polisi Tetapkan 2 DPO Pembunuhan Pria Sokobanah
Pelaku Pembunuhan di Arek Lancor Ditangkap
Viral, Pedagang Duel Dengan Jukir Pasar Sampang
Polres Pamekasan Dalami Pembunuhan Pria Sokobanah

Berita Terkait

Kamis, 13 November 2025 - 23:14 WIB

Lagi !, Polres Pamekasan Tangkap 5 Pelaku Pengeroyokan

Kamis, 13 November 2025 - 18:12 WIB

Polres Sampang Ungkap Kasus Pembobolan Balai Desa

Kamis, 13 November 2025 - 14:03 WIB

Warga Barisan Sampang Ditangkap Polisi

Senin, 10 November 2025 - 17:48 WIB

Polisi Tetapkan 2 DPO Pembunuhan Pria Sokobanah

Minggu, 9 November 2025 - 23:49 WIB

Pelaku Pembunuhan di Arek Lancor Ditangkap

Berita Terbaru

Caption: tampak fisik bangunan proyek refitalisasi di SMK Negeri Model Gorontalo, (dok. regamedianews).

Daerah

Pengerjaan Refitalisasi SMKN Model Gorontalo Lamban

Jumat, 14 Nov 2025 - 19:53 WIB

Caption: Kepala BPKPD Kabupaten Pamekasan Sahrul Munir, diwawancara awak media usai rapat evaluasi PAD dan ETPD, (dok. regamedianews).

Daerah

Akhir Tahun 2025, PAD Pamekasan Tembus 81,76%

Jumat, 14 Nov 2025 - 17:05 WIB

Caption: penandatanganan, usai Bupati Sampang melantik puluhan pejabat di Pendopo Trunojoyo, (sumber foto: Diskominfo Sampang).

Daerah

65 Pejabat Pemkab Sampang Dirotasi, Berikut Namanya !

Jumat, 14 Nov 2025 - 13:43 WIB

Caption: Kepala Dinas Koperasi Usaha Mikro Kecil Menengah dan Ketenagakerjaan Kabupaten Pamekasan, Muttaqin, (dok. regamedianews).

Daerah

KMP Pamekasan 100% Sudah Berbadan Hukum

Jumat, 14 Nov 2025 - 11:18 WIB