Peduli Tragedi Kemanusiaan Rohingya, DPRD Sampang Lakukan Penggalangan Dana

- Jurnalis

Kamis, 7 September 2017 - 21:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SAMPANG, (regamedianews.com) Tragedi kemanusiaan etnis muslim Rohingya yang terjadi di Negara Myanmar tidak luput dari perhatian Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Sampang. Sebelum dimulai acara Rapat Paripurna yang akan membahasa tentang Pandangan Umum (PU) Fraksi dan jawaban Bupati Sampang terhadap 2 Raperda serta pengumuman nama anggota Pansus (Panitia Khusus) 2 Raperda, situasi tersebut di manfaatkan dengan melakukan penggalangan dana terhadap para tamu undangan yang hadir, Kamis (07/09/2017).

Pantauan regamedianews.com, Perhatian terhadap tragedi etnis muslim Rohingnya benar-benar diperlihatkan, pasalnya banyak para tamu undangan yang berpartisipasi memberikan sumbangan mulai tingkat Pimpinan OPD Camat dan bahkan Bupati Sampang sendiri.

Menurut anggota Komisi 1 DPRD Sampang sekaligus Ketua Fraksi Madani dari Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Rahmat Hidayat Rifa’i mengatakan, penggalangan dana tersebut tidak ada motiv lain, semata-mata hanya bentuk kepedulian terhadap tragedi kemanusiaan etnis Rohingya yang terjadi di Negara Myanmar dan ini hal ini di setujui oleh semua fraksi.

Baca Juga :  Korem 133/NW Salurkan Bantuan Kemanusian Untuk Sulbar

“Hasil dari bantuan itu nantinya di kirimkan melalui lembaga yang kredible, yaitu Manejemen Infaq Ukhuwah Islamiyah. Sementara dana yang terkumpul saat ini pada tanggal 7 September 2017 kurang lebih Rp. 4.200.000,- (empat juta dua ratus ribu rupiah). Bantuan yang terkumpul ini semoga bisa memberi andil dan motivasi pada keluarga korban tragedi kemanusiaan di Myanmar,” ungkapnya. (adi)

Berita Terkait

Remaja Sampang Tewas Tersambar Petir
Dugaan Pungli Bansos di Tlanakan Pamekasan Disorot
Melintasi Sampang, Mobil Pickup Nyungsep Ke Laut
DPRD Pamekasan Paripurna Peringati Hari Jadi Ke-495
Bupati Sampang: Membaca Kunci Kembangkan Daya Pikir
Desas Desus Kasus Pria Bersimbah Darah di Sampang
RSUD Smart Ucapkan Selamat Hari Jadi Pamekasan Ke-495
Geger !, Warga Sampang Temukan Pria Bersimbah Darah

Berita Terkait

Rabu, 5 November 2025 - 20:36 WIB

Remaja Sampang Tewas Tersambar Petir

Rabu, 5 November 2025 - 19:25 WIB

Dugaan Pungli Bansos di Tlanakan Pamekasan Disorot

Rabu, 5 November 2025 - 11:18 WIB

Melintasi Sampang, Mobil Pickup Nyungsep Ke Laut

Selasa, 4 November 2025 - 13:05 WIB

DPRD Pamekasan Paripurna Peringati Hari Jadi Ke-495

Selasa, 4 November 2025 - 09:09 WIB

Bupati Sampang: Membaca Kunci Kembangkan Daya Pikir

Berita Terbaru

Caption: tampak jenazah korban tersambar petir, Firmansyah, saat berada di rumah duka di Desa Daleman, (dok. regamedianews).

Peristiwa

Remaja Sampang Tewas Tersambar Petir

Rabu, 5 Nov 2025 - 20:36 WIB

Caption: ilutrasi gambar AI, Fajar Firmansyah pengamat kebijakan publik lokal, (dok. regamedianews).

Daerah

Dugaan Pungli Bansos di Tlanakan Pamekasan Disorot

Rabu, 5 Nov 2025 - 19:25 WIB

Caption: tampak mobil pickup warna hitam dikendarai Muhammad Fauzi terperosok ke laut, usai tabrak pembatas jalan, (dok. regamedianews).

Peristiwa

Melintasi Sampang, Mobil Pickup Nyungsep Ke Laut

Rabu, 5 Nov 2025 - 11:18 WIB

Caption: Bupati Pamekasan Kholilurrahman sampaikan sambutan saat rapat paripurna DPRD, dalam rangka memperingati Hari Jadi Pamekasan ke-495, (dok. regamedianews).

Daerah

DPRD Pamekasan Paripurna Peringati Hari Jadi Ke-495

Selasa, 4 Nov 2025 - 13:05 WIB

Caption: Bupati Sampang H. Slamet Junaidi, meninjau dan membaca buku di stand dalam acara Festival Literasi Sampang 2025, (sumber foto: Diskominfo Sampang).

Daerah

Bupati Sampang: Membaca Kunci Kembangkan Daya Pikir

Selasa, 4 Nov 2025 - 09:09 WIB