Lagi, Satu Jema’ah Haji Asal Pamekasan Meninggal Dunia di Mekkah

- Jurnalis

Rabu, 13 September 2017 - 20:50 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pamekasan, (regamedianews.com) Jemaah haji asal Kabupaten Pamekasan, atas nama Solehodin Muhajir Samawi asal warga Dusun Krettek Desa Pademawu Barat, Kecamatan Pademawu, Pamekasan dikabarkan meninggal dunia di Makkah Al Mukarromah, Selasa (12/9/2017) pukul 07.48 waktu arab saudi.

Jemaah haji yang tergabung dalam kloter 60 kelompok bimbingan ibadah haji (KBIH) Al Mabrur itu meninggal dunia di Rumah Sakit Mekkah setelah sebelumnya menjalani perawatan intensif.

Kasi Penyelenggara Haji dan Umrah Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Pamekasan, Afandi membenarkan informasi tersebut. Warga Dusun Krettek Desa Pademawu Barat Kecamatan Pademawu itu mengidap penyakit sesak nafas.

“Ia benar mas, ada satu jemaah haji asal Pamekasan yang meninggal dunia. Dia berada di rombongan 4 Kloter 60 dengan nomor porsi 1300509226,” terangnya, pada regamedianews.com, Rabu (13/09/2017).

Baca Juga :  Innalilahi Wa Inna Ilaihi Roji'un, Selamat Jalan Nizar Zahro

Sebelumnya, jemaah asal bumi Gerbang Salam juga meninggal dunia di tanah suci Makkah atas nama Sabidin Marwan Bin Sanera dengan nomor paspor B 6803737, asal Palengaan, Pamekasan.

“Jemaah haji ini juga mengalami sesak nafas yang berakibat pada kematian setelah sebelumnya juga mendapat perawatan intensif,” ungkapnya. (man)

Berita Terkait

Bupati Bangkalan Kerja Bakti Ke Kamal Naik Pickup
Remaja Sampang Tewas Tersambar Petir
Dugaan Pungli Bansos di Tlanakan Pamekasan Disorot
Melintasi Sampang, Mobil Pickup Nyungsep Ke Laut
DPRD Pamekasan Paripurna Peringati Hari Jadi Ke-495
Bupati Sampang: Membaca Kunci Kembangkan Daya Pikir
Desas Desus Kasus Pria Bersimbah Darah di Sampang
RSUD Smart Ucapkan Selamat Hari Jadi Pamekasan Ke-495

Berita Terkait

Kamis, 6 November 2025 - 09:49 WIB

Bupati Bangkalan Kerja Bakti Ke Kamal Naik Pickup

Rabu, 5 November 2025 - 20:36 WIB

Remaja Sampang Tewas Tersambar Petir

Rabu, 5 November 2025 - 19:25 WIB

Dugaan Pungli Bansos di Tlanakan Pamekasan Disorot

Rabu, 5 November 2025 - 11:18 WIB

Melintasi Sampang, Mobil Pickup Nyungsep Ke Laut

Selasa, 4 November 2025 - 13:05 WIB

DPRD Pamekasan Paripurna Peringati Hari Jadi Ke-495

Berita Terbaru

Caption: Bupati Bangkalan Lukman Hakim naik pickup bersama warga, saat menuju lokasi kerja bakti ke Kamal, (dok. regamedianews).

Daerah

Bupati Bangkalan Kerja Bakti Ke Kamal Naik Pickup

Kamis, 6 Nov 2025 - 09:49 WIB

Caption: tampak jenazah korban tersambar petir, Firmansyah, saat berada di rumah duka di Desa Daleman, (dok. regamedianews).

Peristiwa

Remaja Sampang Tewas Tersambar Petir

Rabu, 5 Nov 2025 - 20:36 WIB

Caption: ilutrasi gambar AI, Fajar Firmansyah pengamat kebijakan publik lokal, (dok. regamedianews).

Daerah

Dugaan Pungli Bansos di Tlanakan Pamekasan Disorot

Rabu, 5 Nov 2025 - 19:25 WIB

Caption: tampak mobil pickup warna hitam dikendarai Muhammad Fauzi terperosok ke laut, usai tabrak pembatas jalan, (dok. regamedianews).

Peristiwa

Melintasi Sampang, Mobil Pickup Nyungsep Ke Laut

Rabu, 5 Nov 2025 - 11:18 WIB

Caption: Bupati Pamekasan Kholilurrahman sampaikan sambutan saat rapat paripurna DPRD, dalam rangka memperingati Hari Jadi Pamekasan ke-495, (dok. regamedianews).

Daerah

DPRD Pamekasan Paripurna Peringati Hari Jadi Ke-495

Selasa, 4 Nov 2025 - 13:05 WIB