Penerbangan di Bandara Trunojoyo Ambil Rute Sumenep – Sapeken

- Jurnalis

Sabtu, 16 September 2017 - 11:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sumenep, (regamedianews.com) – Rute penerbangan perintis di Bandara Trunojoyo Sumenep, ke Surabaya pada tahun 2018 dihapus dan diganti Sumenep-Pagerungan, Sapeken.

Kepala Unit Penyelenggara Bandara Kelas III Trunojoyo Sumenep, Wahyu Siswoyo mengatakan, Di rute Sumenep-Pagerungan dijadwalkan dua kali penerbangan dalam sepekan. Penerbangan perintis tersebut untuk melayani warga kepulauan.

Baca Juga :  Polemik Kades Banyoneng Laok, Camat Geger Jadi Sasaran Panggilan Komisi A

“Pembukaan rute penerbangan perintis dari Bandara Trunojoyo ke Bandara Pagerungan untuk menjawap kerisauan warga kepulauan terkait alat transportasi,” ungkapnya, Sabtu (16/09/2017).

Wahyu menambahkan, Pemerintah daerah telah mengajukan permohonan untuk menggunakan bandara di Pagerungan milik PT KEI dan telah mendapatkan persetujuan dari perusahaan tersebut. Hingga saat ini ada beberapa fasilitas yang perlu disiapkan, diantaranya terminal penumpang.

Baca Juga :  Buang Anggaran, Pustu Tolang Sampang Dibiarkan Rusak Tak Ditempati

“Perizinan sudah diurus pemerintah daerah dan pembenahan fasilitas yang ada di bandara Pagerungan itu juga harus segera diselesaikan sehingga pada awal tahun depan bisa langsung dimulai penerbangan,” pungkasnya. (sap)

Berita Terkait

Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga
Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun
Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi
Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong
Empat Puskesmas di Pamekasan Temukan Suspek Chikungunya
Pemkab Pamekasan Matangkan Penyambutan Valen D’Academy 7
Buntut Kasus RS Nindhita, DPRD Sampang Didemo
MUI Sampang Imbau Masyarakat: Tahun Baru Tanpa Euforia

Berita Terkait

Kamis, 1 Januari 2026 - 10:13 WIB

Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga

Rabu, 31 Desember 2025 - 19:01 WIB

Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun

Rabu, 31 Desember 2025 - 12:11 WIB

Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi

Rabu, 31 Desember 2025 - 10:01 WIB

Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong

Selasa, 30 Desember 2025 - 10:39 WIB

Empat Puskesmas di Pamekasan Temukan Suspek Chikungunya

Berita Terbaru

Caption: Kasi Humas Kepolisian Resor Sampang AKP Eko Puji Waluyo, saat diwawancara awak media di ruangan kerjanya, (dok. Harry, Rega Media).

Hukum&Kriminal

Bogem Nelayan Pamekasan, Pria di Sampang Diamankan Polisi

Kamis, 1 Jan 2026 - 21:49 WIB

Caption: dua pelaku curanmor inisial AA dan ZA tengah diperiksa penyidik Satreskrim, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Dua Bandit Motor Asal Camplong Berhasil Diringkus

Kamis, 1 Jan 2026 - 08:08 WIB