Blangko E-KTP Yang Diterima Dispenduk Capil Sampang Tak Sesuai Jumlah Rekaman Penduduk

- Jurnalis

Selasa, 19 September 2017 - 06:08 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sampang, (regamedianews.com) Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dispenduk Capil) Kabupaten Sampang, menerima blangko E-KTP dari pemerintah pusat sebanyak 24.000 keping. Ironisnya blangko tersebut tidak sesuai dengan jumlah banyaknya penduduk yang telah melakukan perekaman dari tahun 2016 sampai tahun2017.

Kadispenduk Capil, Aliwafa melalui Kabid Pengelolaan Informasi Administrasi Kependudukan dan Pemanfaatan Data (PIAK dan PD) Dispenduk Capil Sampang, Edi Subinto mengatakan, blangko sebanyak 24.000 keping diambil dari pemerintah Provinsi Jawa Timur pada tahap pertama akhir bulan April menerima sebanyak 10.000 dan di tahap ke dua bulan Mei sebanyak 14.000 keping.

Baca Juga :  Dandim Sampang Ajak Masyarakat Jaga Keutuhan NKRI

“Blangko tersebut juga diprioritaskan kepada penduduk yang telah melakukan perekaman di tahun 2016. Sementara jumlah rekaman E-KTP tahun 2016 yang siap dicetak sebanyak 17.923 jiwa, itu masih ada sisa blangko 2016 kurang lebih sebanyak 6.077,” jelasnya, Selasa (19/09/2017).

Namun, lanjut Edi, masyarakat yang sudah melakukan perekaman tahun 2016 hingga tanggal 28 Agustus tahun 2017 saja sebanyak 35.704 jiwa.

“Proses percetakan 24.000 keping itu dari bulan Mei sampai 23 Agustus 2017 masih selesai sebanyak 5144 Jiwa, dan angka ini berjalan terus,” ujarnya.

Baca Juga :  Safari Ramadhan Pemkab Sampang Ditiadakan

Edi menambahkan, Dispenduk Capil Sampang mempunyai tiga alat mesin percetakan E-KTP, jika jaringan normal masing-masing dari percetakan mampu mencetak 150 keping perhari, jika jaringan tidak normal 100 keping perhari.
“Saya harap masyarakat yang belum melakukan perekaman di himbau untuk segera melakukan perekaman ke kecamatan atau memanfaatkan mobil keliling dari Dispenduk Capil,” ungkapnya. (har/adi)

Berita Terkait

Musrenbang Kedungdung, Alan Kaisan Tekankan Pemerintah Desa Kreatif dan Inovatif
Tepis Isu Negatif, Bupati Sampang Fokus Pembangunan Nyata di Robatal
“Gulung Tikar” SDN Batuporo Timur 1 Sampang Tinggal Menunggu Waktu
Musrenbang RKPD 2027, Bupati Sampang: UHC Tetap Prioritas
Luthfiadi Nahkodai JMP: Tekankan Pers Bermartabat
Arah Baru MUI Sampang: Jadi Pelayan Umat dan Benteng Sosial
Belasan Perwira Polres Sumenep Dimutasi
Pemkab Pamekasan Gandeng Pengusaha Ringankan Beban UHC

Berita Terkait

Selasa, 27 Januari 2026 - 10:02 WIB

Musrenbang Kedungdung, Alan Kaisan Tekankan Pemerintah Desa Kreatif dan Inovatif

Selasa, 27 Januari 2026 - 07:07 WIB

Tepis Isu Negatif, Bupati Sampang Fokus Pembangunan Nyata di Robatal

Senin, 26 Januari 2026 - 22:26 WIB

“Gulung Tikar” SDN Batuporo Timur 1 Sampang Tinggal Menunggu Waktu

Senin, 26 Januari 2026 - 08:29 WIB

Luthfiadi Nahkodai JMP: Tekankan Pers Bermartabat

Minggu, 25 Januari 2026 - 18:30 WIB

Arah Baru MUI Sampang: Jadi Pelayan Umat dan Benteng Sosial

Berita Terbaru

Caption: Kapolres Sumenep AKBP Anang Hardiyanto menyematkan tanda kehormatan Satyalancana Pengabdian kepada anggotanya, (sumber foto: Media Center Sumenep).

Hukum&Kriminal

Terima Satyalancana, Kapolres Sumenep Ingatkan Anggotanya Jauhi Narkoba

Selasa, 27 Jan 2026 - 15:49 WIB

Caption: Kapolres Sampang AKBP Hartono menyampaikan arahan kepada anggotanya, saat pimpin serah terima jabatan sejumlah perwira, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Kapolres Sampang Warning Polsek Ungkap Satu Kasus Perbulan

Senin, 26 Jan 2026 - 21:08 WIB