Peduli Muslim Rohingnya dan Meriahkan Tahun Baru Islam, PCNU Sampang Gelar Istighosah Bersama

- Jurnalis

Jumat, 22 September 2017 - 12:22 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sampang, (regamedianews.com) – Pengurus Cabang Nahdatul Ulama (PCNU) Sampang dalam momentum 1 Muharram 1439 Hijriah menggelar istighosah dan sholat ghaib bersama untuk masyarakat muslim Rohingya yang menderita penindasan di Myanmar.Acara istighosah tersebut di laksankan di Masjid Agung Sampang, Jum’at (22/09/2017).

Sekretaris PCNU Sampang Mahrus Zamroni mengatakan, selain istighosah dan doa bersama PCNU serta Ormas Islam di daerahnya, juga dilakukan kegiatan pengumpulan donasi kemanusiaan untuk umat muslim Rohingnya di Myanmar. Hal ini dilakukan untuk memperbaiki hubungan hijrah habluminallah dan habluminannas.

Baca Juga :  KPU Bangkalan; Ada PPK Tidak Netral Langsung Dipecat

“Selain mengadakan istighosah bersama di Masjid agung Sampang, kami juga melakukan kegiatan donasi kemanusian untuk masyarakat muslim rohingnya di Myanmar dan tidak lain untuk memperbaiki hubungan hijroh hablumminalloh wa hamblumminannas,” ujarnya.

Baca Juga :  Pameran Pembangunan Sampang 2018 Resmi Ditutup Oleh Sekda Sampang

Sementara itu Bupati Sampang Fadilah Budiono yang juga ikut hadir dalam acara istighosa bersama tersebut mengungkapkan, pihaknya juga ikut mendukung kegiatan acara dari PCNU Sampang dan semoga harapannya di 1 Muharram atau tahun baru hijrah ini menjadi lebih baik.

“Saya ikut mendukung acara ini dan harapan saya dalam tahun baru islam menjadi lebih baik,” pungkasnya. (mam/har)

Berita Terkait

Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang
Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat
Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!
Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok
DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”
Wabup Sumenep Tekankan ASN Tinggalkan Pola Kerja Lama
Kasus Pajak RSMZ, Ketua GAIB Ultimatum Kejari Sampang
PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth

Berita Terkait

Kamis, 8 Januari 2026 - 21:21 WIB

Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang

Kamis, 8 Januari 2026 - 12:43 WIB

Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat

Rabu, 7 Januari 2026 - 18:33 WIB

Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!

Selasa, 6 Januari 2026 - 14:04 WIB

Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok

Selasa, 6 Januari 2026 - 08:52 WIB

DPRD Pamekasan Soroti Sentra Batik Kalampar “Mangkrak”

Berita Terbaru

Caption: Bupati Sampang H Slamet Junaidi meresmikan PJU baru di Jalan Lingkar Selatan, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang

Kamis, 8 Jan 2026 - 21:21 WIB

Caption: Mako Kepolisian Resor Sampang, Jl.Jamaluddin No.02, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Cek Disini…! Daftar Motor Hasil Ungkap Polres Sampang

Rabu, 7 Jan 2026 - 19:27 WIB