Hasil Survei Visi Data Prima Consulting, Pilkada Sampang 2018 Berpotensi Rawan

- Jurnalis

Minggu, 24 September 2017 - 12:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sampang, (regamedianews.com) – Menjelang dilaksanakannya pesta demokrasi ajang Pemilihan Umum Kepala Daerah (Pemilukada) serentak tahun 2018 di Kabupaten Sampang dari Survei Visi Data Prima Consulting berpotensi rawan.

Menurut Romadoni, tim peneliti Visi Data Prima tersebut menjelaskan, sesuai survei yang dilakukan lembaganya, pelaksanaan Pemilukada di Kabupaten Sampang mendatang potensi rawan masih tinggi. Seperti konflik dan sengketa perselisihan perolehan suara.

Baca Juga :  Asal Muasal Julukan MANFAAT dan Tagline BERBAGI Pasangan Lukman-Fauzan

“Peran partai politik dalam menentukan rekomendasinya terhadap pasangan calon sangat berpengaruh menentukan pemenang dan situasi politik di Sampang,” tandasnya, Minggu (24/09/2017).

Romadoni mengaku, pihaknya telah mengantongi beberapa nama yang konon bakal ikut menjadi peserta Pemilukada di Kabupaten Sampang. Sementara nama-nama teratas yang muncul dalam survei Visi Data Prima tersebut diantaranya, KH Muhammad bin Mu’afi, Herman, H Hisan dan Haryono Abdul Bari.

Baca Juga :  Peringati Hari Perdamaian Internasional, Ini Pesan Presiden RI Buat Warga Sumenep

“Kami sudah mengantongi beberapa nama, besar kemungkinan ada 3 sampai 4 pasangan calon bupati dan wakil bupati di Pemilukada Sampang mendatang,” pungkasnya. (adi)

Berita Terkait

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG
Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan
Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis
PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang
RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap
Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi
Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang
Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat

Berita Terkait

Minggu, 11 Januari 2026 - 12:02 WIB

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG

Sabtu, 10 Januari 2026 - 17:13 WIB

Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Jumat, 9 Januari 2026 - 20:33 WIB

Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis

Jumat, 9 Januari 2026 - 13:34 WIB

RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap

Jumat, 9 Januari 2026 - 08:09 WIB

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Berita Terbaru

Caption: ilustrasi hujan disertai angin dan petir menerpa wilayah kabupaten, (dok. Harry Rega Media).

Pariwisata

Peringatan Dini BMKG: Sampang Masuk Wilayah Rawan Angin Kencang

Senin, 12 Jan 2026 - 16:54 WIB

Caption: ilustrasi pelaku kriminal ditangkap, Pj Kades Tlagah beberkan surat pengunduran diri inisial UA dari jabatannya sebagai perangkat desa, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Pj Kades Tlagah Bantah Jambret Maut di Pamekasan Jabat Kasun

Minggu, 11 Jan 2026 - 21:49 WIB

Caption: Dandim Sumenep Letkol Arm Bendi Wibisono, menyampaikan arahannya saat grand launching SPPG di Kecamatan Rubaru, (sumber foto. Sumenep.go.id).

Daerah

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG

Minggu, 11 Jan 2026 - 12:02 WIB

Caption: sebelum pengukuhan, panitia membacakan SK pengurus ranting dan anak ranting Muslimat NU Kecamatan Kedungdung, (dok. foto istimewa).

Daerah

Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Sabtu, 10 Jan 2026 - 17:13 WIB