Aspek Madura Apresiasi Khofifah Maju Pilgub Jatim 2018

- Jurnalis

Senin, 25 September 2017 - 14:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bangkalan, (regamedianews.com) – Menjelang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Jawa Timur Aliansi Santri, Pemuda, Ekonom, dan Kiai Madura (Aspek Madura) mengapresiasi Khofifah Indar Parawansa untuk kembali maju sebagai calon Gubernur Jatim mendatang.

Pantauan regamedianews.com, Keseriusan Aspek Madura mendukung Menteri Sosial tersebut, dibuktikan dengan pengumpulan 1000 tanda tangan dari kyai, guru ngaji, pengasuh madarasah dan pondok pesentren se- Madura.

Ketua Aspek Madura, KH Muchlis Mukhsin mengatakan, Jawa Timur menginginkan sosok pemimpin seperti Khofifah. Kinerjanya telah terbukti sejak menjadi anggota DPR RI dan Menteri di era Gus Dur. Sebagai kader terbaik Nahdlatul Ulama (NU), kualitas kepemimpinan Khofifah tidak perlu diragukan lagi.

Baca Juga :  PSBB di Gorut Tak Berpengaruh, Pedagang dan Pengunjung Pasar Tetap Ramai

“Kemampuannya tidak perlu diragukan lagi. Terutama, dalam membuat program-program terobosan untuk mewujudkan kesejahteraan masyarakat.
1000 tanda tangan ini akan kami sampaikan kepada bapak presiden agar ibu Khofifah direstui maju sebagai calon gubernur,” ungkapnya, Senin (25/09/2017).

Baca Juga :  Konflik Belum Selesai IMB Sudah Terbit, DPRD Kota Surabaya Komisi C Murka

Pengasuh pondok pesantren Al-Anwar Desa Patereman, Kecamatan Modung Bangkalan ini menambahkan, Khofifah adalah tokoh kunci di kalangan nahdliyin di Jawa Timur. Maka, penggalangan dukungan berupa tanda tangan dari ulama Madura akan terus dilakukan.

“Sampai hari ini sudah ada 2000 tanda tangan. Tidak menutup kemungkinan mencapai ratusan ribu tanda tangan,” pungkasnya. (tar)

Berita Terkait

Ikhtiar DPD Partai NasDem Sampang Cetak Kader Berintegritas
Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah
Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG
Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan
Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis
PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang
RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap
Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Berita Terkait

Selasa, 13 Januari 2026 - 15:05 WIB

Ikhtiar DPD Partai NasDem Sampang Cetak Kader Berintegritas

Selasa, 13 Januari 2026 - 12:49 WIB

Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah

Sabtu, 10 Januari 2026 - 17:13 WIB

Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Jumat, 9 Januari 2026 - 20:33 WIB

Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis

Jumat, 9 Januari 2026 - 17:24 WIB

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Berita Terbaru

Caption: tengah, Ketua DPD Partai NasDem Sampang Surya Noviantoro, berdampingan dengan Ketua DPRD Sampang Rudi Kurniawan, disela acara pendidikan politik, (dok. foto istimewa).

Politik

Ikhtiar DPD Partai NasDem Sampang Cetak Kader Berintegritas

Selasa, 13 Jan 2026 - 15:05 WIB

Caption: BPBD Sampang tampak didampingi anggota DPRD dan Kades saat menyerahkan bantuan logistik kepada lansia di Desa Nyeloh, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah

Selasa, 13 Jan 2026 - 12:49 WIB

Caption: Polres Pamekasan tunjukkan barang bukti kasus penjambretan yang menyebabkan satu korban meninggal dunia, (dok. Kurdi Rega Media).

Hukum&Kriminal

Diringkus! Jambret Maut di Pamekasan Terancam 15 Tahun Penjara

Senin, 12 Jan 2026 - 21:04 WIB

Caption: ilustrasi hujan disertai angin dan petir menerpa wilayah kabupaten, (dok. Harry Rega Media).

Pariwisata

Peringatan Dini BMKG: Sampang Masuk Wilayah Rawan Angin Kencang

Senin, 12 Jan 2026 - 16:54 WIB

Caption: ilustrasi pelaku kriminal ditangkap, Pj Kades Tlagah beberkan surat pengunduran diri inisial UA dari jabatannya sebagai perangkat desa, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Pj Kades Tlagah Bantah Jambret Maut di Pamekasan Jabat Kasun

Minggu, 11 Jan 2026 - 21:49 WIB