Beredar Kabar Ingin nyalon Wabup, Ini Kata Ketua AKD Sampang

- Jurnalis

Selasa, 26 September 2017 - 14:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sampang, (regamedianews.com) –
Pesta Demokrasi melalui Pemilihan Kepala Daerah (Pemilukada) serentak pada Juni 2018 mendatang akan menjadi Kontes Politik yang akan mewarnai sebagian Daerah di Tanah Air, tanpa terkecuali di Kabupaten Sampang, Madura.

Banyak Figur yang digadang-gadang akan mewarnai Kancah perpolitikan di Kabupaten Sampang, Mulai dari Pengusaha, Politisi dan Kiai yang mulai muncul kepermukaan, meski sampai saat ini sebagian kontestan masih berburu keputusan Akhir Rekomendasi Final dari Partai yang diinginkan.

Belakangan Muncul kabar sosok Pengusaha yang digadang-gadang juga Akan mencalonkan diri di bursa Pemilukada Sampang, H. Abdullah Hidayat lebih akrab dipanggil dengan sebutan H. Ab yang merupakan Ketua Asosiasi Kepala Desa (AKD) Sampang.

Baca Juga :  Ratusan Bacalon Kepala Desa Sampang Gelar Tes Narkoba

Berdasarkan kabar yang beredar Abdullah Hidayat dikabarkan akan mendampingi Anggota DPR RI sekaligus Politisi Partai Nasdem H. Slamet Junaidi, bahkan tak hanya sampai disitu, foto dirinya juga telah beredar luas dimasyarakat.

Setelah regamedianews.com mencoba menghubungi dirinya, H. AB mengaku tidak tau ada gambar yang beredar di media sosial sebab, penyebaran gambar tersebut tanpa ada ko’ordinasi pada dirinya.

Baca Juga :  Marak Demam Berdarah, Tomas Gunung Rancak Berharap Dinkes Turun Tangan

“Oh saya tidak tau tentang gambar yang beredar tersebut”; ujarnya, Selasa (26/09/2017).

Dirinya juga menambahkan, bahwa perihal kemajuan dirinya pada Pilkada Sampang belum pasti, meski dirinya sering bertemu dengan H. Slamet Junaidi, anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR-RI) hanya sekedar silaturrahmi biasa, tidak membahas terkait sampang satu dan dua.

“Meski sering bertemu dengan H. Idi cuma sebatas silaturahmi biasa saja”; tambahnya.

Namun, pihaknya tidak menampik bahwa ada teman-teman yang menginginkan Kepala Desa maju menjadi Bupati atau wakil Bupati Sampang. (adi/har)

Berita Terkait

Diskominfo Bangkalan Jadi Rujukan Transparansi Digital
Bupati Sampang: Anggaran Terbatas, Jaminan Kesehatan Harus Tetap Jalan
Pamekasan Darurat Perceraian, 1.694 Kasus Masuk Pengadilan Agama
Musrenbang Banyuates, Ra Mahfudz Beberkan 4 Prioritas Sampang 2027
Lecehkan Atlet, KBI Bangkalan Desak Ketua Pengprov Jatim Dicopot
Blak-Blakan! Kades Waru Barat ‘Semprot’ PDAM Depan Bupati Pamekasan
Resmi Dilaunching, SPPG Torjunan Komitmen Sajikan Menu Higienis
MUI Sampang Larang Haflatul Imtihan Diisi Hiburan Langgar Syariat

Berita Terkait

Jumat, 30 Januari 2026 - 22:48 WIB

Diskominfo Bangkalan Jadi Rujukan Transparansi Digital

Kamis, 29 Januari 2026 - 19:07 WIB

Pamekasan Darurat Perceraian, 1.694 Kasus Masuk Pengadilan Agama

Kamis, 29 Januari 2026 - 13:08 WIB

Musrenbang Banyuates, Ra Mahfudz Beberkan 4 Prioritas Sampang 2027

Rabu, 28 Januari 2026 - 22:39 WIB

Lecehkan Atlet, KBI Bangkalan Desak Ketua Pengprov Jatim Dicopot

Rabu, 28 Januari 2026 - 20:49 WIB

Blak-Blakan! Kades Waru Barat ‘Semprot’ PDAM Depan Bupati Pamekasan

Berita Terbaru

Caption: petugas kesehatan tengah memberikan pelayanan cek kesehatan kepada warga, dalam kegiatan CKG yang digelar PCNU Sampang, (dok. foto istimewa).

Sosial

PCNU Sampang Gandeng Dinkes Layani Kesehatan Masyarakat

Sabtu, 31 Jan 2026 - 13:03 WIB

Caption: Wakil Ketua DPRD Tulungagung pose dengan pihak Diskominfo Bangkalan usai agenda studi banding, (sumber foto: laman resmi Pemkab Bangkalan).

Daerah

Diskominfo Bangkalan Jadi Rujukan Transparansi Digital

Jumat, 30 Jan 2026 - 22:48 WIB

Caption: anggota Persit Kodim 0827 Sumenep bersama Bhayangkari Polres Sumenep saat donor darah, (sumber foto. Media Center Sumenep).

Sosial

Persit Kodim 0827 Sumenep Kompak Donor Darah

Jumat, 30 Jan 2026 - 19:44 WIB

Caption: tampak polisi tidak berseragam bersama warga, mengevakuasi terduga pelaku pencurian ke UGD RSUD dr.Mohammad Zyn Sampang, (dok. foto istimewa).

Peristiwa

Terduga Maling di Sampang Nyaris Tewas Diamuk Warga

Jumat, 30 Jan 2026 - 18:52 WIB

Caption: Satreskrim Polres Sampang menyerahkan kerangka manusia yang sudah teridentifikasi ke pihak keluarga di RSUD dr.Mohammad Zyn, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Polres Sampang Dalami Motif Kematian Fauzen

Jumat, 30 Jan 2026 - 14:32 WIB