Kedatangan Tamu FKUB Kota Banjarmasin, Ini Yang Dilakukan Wabup Pamekasan

- Jurnalis

Selasa, 26 September 2017 - 10:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pamekasan, (regamedianews.com) – Kedatangan Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) Kota Banjarmasin nampaknya membuahkan hasil yang positif bagi Kota Gerbang Salam Pamekasan. Pasalnya Khalil Asy’ari yang menjabat sebagai Wakil Bupati setempat dapat mempromosikan potensi wisata yang ada di Kabupaten Pamekasan.

Orang nomor dua di Kota Gerbang Salam ini menyampaikan, bahwa Kabupaten Pamekasan memiliki sejumlah potensi wisata yang layak jual, bahkan bisa go internasional. Mulai potensi alam, budaya dan sejumlah potensi lainnya.

Baca Juga :  Ketua dan Wakil Ketua Definitif DPRD Kab. Blitar Resmi Dilantik

“Seperti potensi wisata kerapan sapi, sapi sonok, upacara petik laut. Kemudian juga ada api alam atau api tak kunjung padam serta wisata religi di asta Batu Ampar,” terangnya, Selasa (26/09/2017).

Selain itu, lanjut Khalil, Kabupaten Pamekasan juga dikenal dengan kota batik, kota pendidikan dan kota Gerakan Pembangunan Masyarakat Islami (Gerbang Salam) yang menandakan akan kekayaan serta kemajemukan sebuah daerah.

Baca Juga :  Bupati Pamekasan Sidak Gudang Tembakau

“danya FKUB di bumi Gerbang Salam dapat membantu stabilitas dan kondusifitas wilayah seperti yang terjadi selama ini. Karena setiap masalah keagamaan yang terjadi dengan segera dilakukan musyawarah dan koordinasi untuk menemukan solusi bersama,” ungkapnya. (man)

Berita Terkait

PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar
Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga
Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun
Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi
Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong
Empat Puskesmas di Pamekasan Temukan Suspek Chikungunya
Pemkab Pamekasan Matangkan Penyambutan Valen D’Academy 7
Buntut Kasus RS Nindhita, DPRD Sampang Didemo

Berita Terkait

Jumat, 2 Januari 2026 - 09:03 WIB

PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar

Kamis, 1 Januari 2026 - 10:13 WIB

Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga

Rabu, 31 Desember 2025 - 19:01 WIB

Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun

Rabu, 31 Desember 2025 - 12:11 WIB

Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi

Rabu, 31 Desember 2025 - 10:01 WIB

Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong

Berita Terbaru

Caption: anggota Polsek Kedungdung saat mengevakuasi almarhum Muhar ke rumah duka, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Peristiwa

Kakek di Sampang Ditemukan Meninggal di Dalam Masjid

Jumat, 2 Jan 2026 - 11:17 WIB

Caption: Ketua Pengurus Cabang Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia Kabupaten Bangkalan, Abd Kholik, (dok. Syafin, Rega Media).

Daerah

PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar

Jumat, 2 Jan 2026 - 09:03 WIB

Caption: Kasi Humas Kepolisian Resor Sampang AKP Eko Puji Waluyo, saat diwawancara awak media di ruangan kerjanya, (dok. Harry, Rega Media).

Hukum&Kriminal

Bogem Nelayan Pamekasan, Pria di Sampang Diamankan Polisi

Kamis, 1 Jan 2026 - 21:49 WIB