Jaring Bibit Potensial, 400 Atlet Ikuti Pembukaan POR SD/MI Di Gor Indoor Sampang

- Jurnalis

Rabu, 11 Oktober 2017 - 03:20 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sampang, (regamedianews.com) -Sebanyak 400 atlet putra dan putri dari 14 kecamatan di Kabupaten Sampang akan adu tanding dalam Pekan Olah Raga (POR) Sekolah Dasar yang digelar di Lapangan Gor Indoor Sampang. Kegiatan tersebut di buka langsung oleh Bupati Sampang Fadilah Budiono, Rabu (11/10/2017).

Dalam sambutannya Bupati Sampang Fadilah Budiono menyampaikan, dengan digelarnya Por SD ini dapat mencari bibit -bibit baru serta yang juara nantinya akan di kirim ke tingkat Provinsi di Lumajang Jawa Timur pada tanggal 13 hingga 18 November 2017.

Baca Juga :  Bersama Masyarakat, Satgas Raider 500/Sikatan Antisipasi Tindak Kejahatan

“POR SD ini sebagai ajang mencetak atlet yang berpotensi, yang nantinya bisa dikirim ke tingkat Propinsi Jatim, diharapkan dari tiap kecamatan ada atlet yang mewakili,” tuturnya.

Sementara itu Kepala Disporabudpar Sampang, Ajie Waluyo mengungkapkan, maksud dan tujuan pekan olah raga tingkat SD ini meningkatkan Sumber Daya Manusia (SDM), dan kesehatan mental jasmani dan rohani dan menjungjung sportifitas yang tinggi, serta wahana evaluasi pembinaan prestasi.

“Ada delapan cabang olahraga (Cabor) yang dipertandingkan, diantaranya atletik, bulu tangkis, catur, tenis lapangan, pencak silat, bola volly, tenis meja dan sepak takraw. Nantinya, atlet yang berprestasi akan diproyeksikan dalam POR SD tingkat Provinsi Jatim tahun 2017,” terangnya.

Baca Juga :  Satlantas Polres Bangkalan Berikan Pelayanan Pembuatan SIM C Di UTM

Ajie Waluyo menambahkan, event ini harus menjadi titik lanjut pembibitan dan pembinaan olahraga Kabupaten Sampang yang harus dilaksanakan dengan konsisten.

“Melalui kompetisi ini, kita berharap akan terjaring bibit-bibit potensial atlet pelajar berbakat yang akan dibina lebih lanjut sehingga dapat berprestasi lebih baik lagi di tingkat nasional,” pungkasnya. (har/adi)

Berita Terkait

PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth
Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan
PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar
Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga
Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun
Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi
Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong
Empat Puskesmas di Pamekasan Temukan Suspek Chikungunya

Berita Terkait

Minggu, 4 Januari 2026 - 20:08 WIB

PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth

Jumat, 2 Januari 2026 - 09:03 WIB

PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar

Kamis, 1 Januari 2026 - 10:13 WIB

Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga

Rabu, 31 Desember 2025 - 19:01 WIB

Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun

Rabu, 31 Desember 2025 - 12:11 WIB

Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi

Berita Terbaru

Caption: Ketua PWI Bangkalan pose bersama usai seminar nasional di Kampus Institut Bahri Asyiq Galis, (dok. Syafin, Rega Media).

Daerah

PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth

Minggu, 4 Jan 2026 - 20:08 WIB

Caption: Kapolres Sumenep AKBP Rivanda, saat gelar konferensi pers ungkap kasus kriminal selama tahun 2025, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

Kriminalitas di Sumenep, Kejahatan Siber Melonjak Tajam

Minggu, 4 Jan 2026 - 17:27 WIB

Caption: Kapolres Sumenep AKBP Rivanda, saat gelar press conference ungkap kasus kriminal selama tahun 2025, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

Polres Sumenep Gaspol, 82% Kasus Kriminal Diselesaikan

Sabtu, 3 Jan 2026 - 18:42 WIB

Caption: tampak bagian depan truk yang terlibat kecelakaan di jalan raya Camplong ringsek, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Peristiwa

Dua Truk Adu Banteng di Jalan Raya Camplong Sampang

Sabtu, 3 Jan 2026 - 12:11 WIB