Diusulkan Para Kiai Menjadi Ketua Tanfidziyah NU, Ini Kata Ketua GP Ansor Bangkalan

- Jurnalis

Jumat, 13 Oktober 2017 - 07:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bangkalan, (regamedianews.com) – Dikabarkan Ketua Gerakan Pemuda (GP) Ansor Bangkalan, Madura, KH. Hasani Zubair diusulkan menjadi Ketua Tanfidziyah NU setempat oleh sejumlah kiai.

“Pertama saya sangat berterima kasih dan apresiasi terhadap para tokoh, kiai, ulama dan kader-kader muda NU atas merekomendasikan saya sebagai salah satu calon Ketua Tanfidziyah NU,” ujar KH. Hasani, Jum’at (13/10/2017).

Menurutnya, rekomendasi tersebut tentu telah melalui proses pembahasan dan musyawarah yang mendalam untuk kemajuan NU dan kemaslahatan umat.

“Tanpa mengurangi rasa hormat dan takdhim saya pada para kiai dan para ulama, rasanya saya masih belum pantas untuk memimpin tanfidziyah, karena masih banyak yang lebih sepuh dan layak dibanding saya,” tuturnya.

Baca Juga :  Tak Ingin Ketinggalan, Karyawan SPBU Ikut Meriahkan HUT RI Ke 71

Lebih lanjut Ra Hasani mengatakan, sebagai kader NU, ia akan selalu berkhidmat dan mengabdi untuk kebangkitan NU dan masyarakat khususnya Kabupaten Bangkalan.

“Marilah kita bersama-sama menjadikan konfercab PCNU Bangkalan sebagai media mencari solusi persoalan umat atau masyarakat dengan merumuskan agenda-agenda pemberdayaan, khususnya masyarakat nahdiyin,” pungkasnya. (tar)

Berita Terkait

BPJS Kesehatan Rekredensialing Perdana di RSIA Puri Bunda Madura
Wabup Sampang: SPPG Jangan Main-Main Dengan Menu MBG
Reshuffle, Empat Jabatan Kepala OPD Pamekasan Kosong
Perkara Pencabulan Anak di Sampang Menonjol
Operasi Zebra 2025, Polres Bangkalan Incar 8 Pelanggaran
Aksi Peduli Pendidikan: Sulap Sekolah Dengan Mural Cantik
14 Hari !, Polres Sampang Gelar Operasi Zebra 2025
Lapas Narkotika Pamekasan Geber Baksos

Berita Terkait

Selasa, 18 November 2025 - 22:08 WIB

BPJS Kesehatan Rekredensialing Perdana di RSIA Puri Bunda Madura

Selasa, 18 November 2025 - 16:20 WIB

Wabup Sampang: SPPG Jangan Main-Main Dengan Menu MBG

Selasa, 18 November 2025 - 13:59 WIB

Reshuffle, Empat Jabatan Kepala OPD Pamekasan Kosong

Selasa, 18 November 2025 - 08:59 WIB

Perkara Pencabulan Anak di Sampang Menonjol

Senin, 17 November 2025 - 18:51 WIB

Operasi Zebra 2025, Polres Bangkalan Incar 8 Pelanggaran

Berita Terbaru

Caption: Wakil Bupati Sampang KH Ahmad Mahfud, saat mengisi sambutan dalam acara launching SPPG di Desa Taddan, (dok. regamedianews).

Daerah

Wabup Sampang: SPPG Jangan Main-Main Dengan Menu MBG

Selasa, 18 Nov 2025 - 16:20 WIB

Caption: Bupati Pamekasan KH Kholilurrahman sampaikan sambutan dan arahan, usai melantik sejumlah pimpinan OPD, (dok. regamedianews).

Daerah

Reshuffle, Empat Jabatan Kepala OPD Pamekasan Kosong

Selasa, 18 Nov 2025 - 13:59 WIB

Caption: Kajari Sampang Fadilah Hilmi (baju cokelat), diwawancara awak media usai pemusnahan barang bukti pidana yang inkracht, (dok. regamedianews).

Daerah

Perkara Pencabulan Anak di Sampang Menonjol

Selasa, 18 Nov 2025 - 08:59 WIB

Caption: Kapolres Bangkalan AKBP Hendro Sukmono sematkan pita kepada anggotanya, tanda dimulainya Operasi Zebra Semeru 2025, (sumber foto: Humas Polres Bangkalan).

Daerah

Operasi Zebra 2025, Polres Bangkalan Incar 8 Pelanggaran

Senin, 17 Nov 2025 - 18:51 WIB