Pembangunan Pasar Tradisional Kolpajung Pamekasan Belum Jelas

- Jurnalis

Kamis, 26 Oktober 2017 - 08:46 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pamekasan, (regamedianews.com) – Rencana pembangunan pasar tradisional Kolpajung Pamekasan, Madura, oleh investor terancam gagal terlaksana. Pasalnya, sampai saat ini rencana itu tidak jelas. Hal ini dikatakan Wakil Ketua DPRD Pamekasan, Suli Faris, saat ditemui awak media.

Menurutnya, semestinya Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) sebagai penanggungjawab dari pembangunan pasar itu intens komunikasi dengan sejumlah investor yang telah bermaksud membangun pasar, sehingga harapan masyarakat tidak hanya isapan jempol belaka.

Baca Juga :  Dengarkan tausiyah Habib Rizieq, ribuan warga banjiri Monumen Arek Lancor Pamekasan

“Komunikasi kami dengan pihak investor selama ini bisa saja sia-sia kalau sampai tidak terlaksana hingga pergantian kepemimpinan nanti,” tandasnya, Kamis (26/10/2017).

Suli Faris menambahkan, sebelumnya telah dikabarkan ada tiga investor yang tertarik membangun pasar tradisional Kolpajung. Selain pasar, RSUD dr. Slamet Martodirdjo Pamekasan juga menarik minat pihak ketiga untuk mengembangkannya.

Baca Juga :  Dinsos Sumenep; Perlu Peran Masyarakat Untuk Menekan Tingginya TKI Ilegal

“Tetapi, sampai sekarang rencana itu tidak kunjung terlaksana. Apabila tim yang telah dibentuk oleh Bupati dulu bisa berjalan dengan baik, maka masih ada harapan kepada investor tersebut,” imbuhnya. (man)

Berita Terkait

Ra Mahfudz Proyeksikan Torjun Jadi Jantung Pemerintahan Sampang
Forkot Pamekasan Endus Aroma ‘Titipan’ Proyek di APBD 2025
Musrenbang Kedungdung, Alan Kaisan Tekankan Pemerintah Desa Kreatif dan Inovatif
Tepis Isu Negatif, Bupati Sampang Fokus Pembangunan Nyata di Robatal
“Gulung Tikar” SDN Batuporo Timur 1 Sampang Tinggal Menunggu Waktu
Musrenbang RKPD 2027, Bupati Sampang: UHC Tetap Prioritas
Luthfiadi Nahkodai JMP: Tekankan Pers Bermartabat
Arah Baru MUI Sampang: Jadi Pelayan Umat dan Benteng Sosial

Berita Terkait

Selasa, 27 Januari 2026 - 23:42 WIB

Ra Mahfudz Proyeksikan Torjun Jadi Jantung Pemerintahan Sampang

Selasa, 27 Januari 2026 - 22:36 WIB

Forkot Pamekasan Endus Aroma ‘Titipan’ Proyek di APBD 2025

Selasa, 27 Januari 2026 - 10:02 WIB

Musrenbang Kedungdung, Alan Kaisan Tekankan Pemerintah Desa Kreatif dan Inovatif

Selasa, 27 Januari 2026 - 07:07 WIB

Tepis Isu Negatif, Bupati Sampang Fokus Pembangunan Nyata di Robatal

Senin, 26 Januari 2026 - 22:26 WIB

“Gulung Tikar” SDN Batuporo Timur 1 Sampang Tinggal Menunggu Waktu

Berita Terbaru

Caption: Kantor PLN Unit Layanan Pelanggan Pamekasan, Jl.Kesehatan, Barurambat Kota, (dok. Kurdi Rega Media).

Peristiwa

PLN Pamekasan Beberkan Penyebab Listrik Padam

Selasa, 27 Jan 2026 - 20:43 WIB

Caption: Pengurus SMSI Sampang saat menyambangi kaum dhuafa, (dok. foto istimewa).

Sosial

Jelang HPN 2026, SMSI Sampang Berbagi Kepada Dhuafa

Selasa, 27 Jan 2026 - 19:47 WIB

Caption: ilustrasi, seorang santriwati duduk termenung di bawah pohon mangga di sekitar masjid didekat jembatan tol Suramadu, (dok. Syafin Rega Media).

Hukum&Kriminal

Sempat Hilang, Santriwati Korban Pencabulan Ditemukan di Suramadu

Selasa, 27 Jan 2026 - 18:31 WIB