Apes, Kepergok Bawa Sajam, Pria Asal Sumenep Diciduk Polisi

- Jurnalis

Senin, 30 Oktober 2017 - 07:32 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sumenep, (regamedianews.com) – Abdul Hamid (45 th) asal warga Desa Candi, Kecamatan Dungkek, Kabupaten Sumenep, Madura, kini harus berurusan dengan pihak kepolisian setempat. Pasalnya, ia kedapatan membawa Senjata Tajam (sajam).

Kapolres Sumenep AKBP Josep Ananta Pinora dikonfirmasi melalui Kasubag Humas Polres Sumenep AKP Suwardi mengatakan, tersangka ketahuan membawa sajam saat anggota Reskrim Polsek Dungkek, Sumenep melaksanakan patroli di Jalan Raya Kecamatan setempat.

Baca Juga :  Perkosa Remaja Surabaya, Penjual Pentol Asal Malang Berujung Dipenjara

“Tersangka kita amankan karena membawa sajam tidak dilengkapi surat izin yang dikeluarkan pihak berwenang, petugas kala itu sedang melakukan patroli” terang, Senin (30/10/2017)

Suwardi menambahkan, sajam yang diamankan berupa celurit, oleh tersangka diselipkan dipinggang kiri dibalik baju yang dikenakan, sekitar pukul 22.30 WIB.

Baca Juga :  Rugi Jual Seprai, Wanita Asal Sampang Nekat Gelapkan Motor Rental

“Saat ini, tersangka dalam proses pemeriksaan di Polsek Dungkek dan untuk mempertanggung jawabkan perbuatannya bakal dijerat UU Darurat No. 12 Tahun 1951,” tehasnya. (sap)

Berita Terkait

Hampir 5 Bulan, Kasus Pajak RSMZ Sampang Nihil Tersangka
Diduga Selingkuh, Pemuda di Sampang Disandera Warga
Polres Sumenep Bongkar Sindikat Judi Online Slot Gacor
Polisi Selidiki Pencurian Kabel Trafo PJU JLS Sampang
Sukses Tangkap Jambret Maut, Reskrim Pamekasan Diganjar Reward
Diringkus! Jambret Maut di Pamekasan Terancam 15 Tahun Penjara
Pj Kades Tlagah Bantah Jambret Maut di Pamekasan Jabat Kasun
Cek Disini…! Daftar Motor Hasil Ungkap Polres Sampang

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 20:04 WIB

Hampir 5 Bulan, Kasus Pajak RSMZ Sampang Nihil Tersangka

Minggu, 18 Januari 2026 - 13:53 WIB

Diduga Selingkuh, Pemuda di Sampang Disandera Warga

Sabtu, 17 Januari 2026 - 14:21 WIB

Polres Sumenep Bongkar Sindikat Judi Online Slot Gacor

Jumat, 16 Januari 2026 - 10:15 WIB

Polisi Selidiki Pencurian Kabel Trafo PJU JLS Sampang

Rabu, 14 Januari 2026 - 18:40 WIB

Sukses Tangkap Jambret Maut, Reskrim Pamekasan Diganjar Reward

Berita Terbaru

Caption: kedatangan Ketua Ormas Gaib Perjuangan Habib Yusuf ke Kantor Kejari Sampang, ditemui Kasi Intelijen dan Kasi Pidsus, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Hampir 5 Bulan, Kasus Pajak RSMZ Sampang Nihil Tersangka

Selasa, 20 Jan 2026 - 20:04 WIB

Caption: saat berlangsungnya rakor PCNU Sampang ihwal serangkaian kegiatan persiapan puncak peringatan Harlah NU ke-103, (sumber foto: NU Sampang).

Daerah

PCNU Sampang Matangkan Persiapan Harlah NU Ke-103

Selasa, 20 Jan 2026 - 16:51 WIB

Caption: potongan video amatir, tampak oknum guru SDN Batuporo Timur 1 tengah santai mendengarkan musik dangdut, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Skandal Siswa Fiktif SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terkuak

Selasa, 20 Jan 2026 - 13:43 WIB