Zawawi Imron; Perlu Orang Yang Miliki Kreatifitas Untuk Mengangkat Potensi Madura

- Jurnalis

Senin, 30 Oktober 2017 - 06:15 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pamekasan, (regamedianews.com) – Budayawan Madura, D. Zawawi Imron megatakan, pulau Madura kaya dengan potensi-potensi yang bisa diangkat ke layar lebar. Namun untuk mengangkat potensi Madura dalam industri hiburan tanah air membutuhkan orang yang memiliki kreatifitas untuk mencari celah-celah lokalitas Madura yang tidak dapat ditemui di daerah lain.

“Madura sangat kaya sekali tergantung bagaimana putra-putra Madura yang kreatif untuk mencari lokalitas Madura. Kalau sudah ditemukan dibikin cerita yang menerik,” kata D. Zawawi Imron, Senin (30/10/2017).

Baca Juga :  Insiden Dugaan Penganiayaan Dokter Sampang Berujung Dipolisikan

Menurutnya, potensi Madura memiliki daya jual yang cukup menjanjikan jika diangkat ke industri film. Namun peyair yang dikenal dengan celurit emas tidak mau mendikte kepada siapapun yang ingin mengangkat Madura.

“Setiap individu memiliki kepekaaan sendiri untuk menggali potensi, saya tidak mau mendikte, tapi yang jelas untuk mengangkat Madura ke layar lebar membutuhkan daya kreatif,” ungkapnya.

Baca Juga :  Gelar Musrenbang RKPD Tahun 2022, Bupati Pamekasan Ajak OPD Kerja Keras

Dikatakan, materi apa saja yang menjadi potensi Madura bisa diangkat ke industri film tanah air, tetapi yang perlu diperhatikan harus memiliki daya jual.

“Materi apapun bisa diangkat, bayangkan saja di Iran, sepatu bisa jadi naskah dan film terbaik di dunia. Harapan saya, putra-putra Madura bisa membaca potensi Madura sehingga menemukan formula-formula yang pantas untuk diangkat,” pungkasnya. (man)

Berita Terkait

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers
Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik
Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data
Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”
Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam
Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo
Hikmah Isra’ Mi’raj di Masjid As-Syuhada: Menata Hati Melalui Shalat dan Akhlaq
Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah

Berita Terkait

Jumat, 16 Januari 2026 - 14:23 WIB

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers

Kamis, 15 Januari 2026 - 16:28 WIB

Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik

Rabu, 14 Januari 2026 - 21:20 WIB

Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data

Rabu, 14 Januari 2026 - 15:37 WIB

Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”

Rabu, 14 Januari 2026 - 14:24 WIB

Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam

Berita Terbaru

Caption: Dandim 0826 Pamekasan Letkol Kav Agus Wibowo Hendratmoko menyampaikan sambutannya, saat acara coffe morning bersama insan pers, (dok. Kurdi Rega Media).

Daerah

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers

Jumat, 16 Jan 2026 - 14:23 WIB

Caption: Kasi Humas Kepolisian Resor Sampang AKP Eko Puji Waluyo, saat diwawancara awak media di ruangan kerjanya, (dok. Harry, Rega Media).

Hukum&Kriminal

Polisi Selidiki Pencurian Kabel Trafo PJU JLS Sampang

Jumat, 16 Jan 2026 - 10:15 WIB

Caption: tiang trafo lampu penerangan jalan umum di JLS yang menjadi sasaran pelaku pencurian, (sumber foto: PLN ULP Sampang).

Peristiwa

Baru Diresmikan, Kabel Trafo PJU JLS Sampang Dicuri

Kamis, 15 Jan 2026 - 13:03 WIB