Kadispenduk Capil Sampang Imbau Masyarakat Waspada Registrasi Kartu Sim Seluler Yang Memakai NIK Dan KTP

- Jurnalis

Sabtu, 4 November 2017 - 09:15 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sampang, (regamedianews.com) 04/11 – Marak adanya registrasi kartu SIM seluler yang mencantumkan Nomor Induk Kependudukan (NIK) dan Kartu Tanda Penduduk (KTP), Kepala Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dispendukcapil ) Kabupaten Sampang, Ali Wafa menghimbau kepada masyarakat agar lebih waspada.

Menanggapi hal tersebut, saat ini pihaknya masih belum menerima surat secara resmi dari Direktorat Jendral (Ditjen) Dispendukcapil dan Dinas Kominfo ke Dispendukcapil Sampang terkait pencantuman nomer NIK dan KTP saat registrasi kartu SIM seluler.

Baca Juga :  Warga Minta Hentikan Reklamasi PT Galangan Samudra Madura

“Secara formal tidak ada surat ke kami dari Ditjen Dispendukcapil dan Dinas Kominfo sendiri terkait pencatuman NIK dan KTP di registrasi kartu SIM, karena banyak berita hoax juga membingungkan mana yang benar. Kalau kami masih menunggu secara formal dari pemerintah pusat maupun provinsi,” ungkapnya, Jum’at (03/11/2017).

Baca Juga :  TMMD di Sumenep, Kaporlap Satgas Telah Disalurkan

Ali Wafa menambahkan, masyarakat diharapkan tidak mudah percaya dengan registrasi kartu jika hal itu belum resmi aturan dari pemerintah.

“Masyarakat tidak mudah percaya jika itu bukan aturan dari pemerintah. Jadi dihimbaukan kepada masyarakat untuk lebih memahami dan waspada tentang adanya registrasi kartu SIM seluler yang mencantumkan nomer NIK dan KTP,” pungkasnya. (har)

Berita Terkait

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers
Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik
Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data
Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”
Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam
Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo
Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah
Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG

Berita Terkait

Jumat, 16 Januari 2026 - 14:23 WIB

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers

Kamis, 15 Januari 2026 - 16:28 WIB

Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik

Rabu, 14 Januari 2026 - 21:20 WIB

Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data

Rabu, 14 Januari 2026 - 15:37 WIB

Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”

Rabu, 14 Januari 2026 - 14:24 WIB

Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam

Berita Terbaru

Caption: Dandim 0826 Pamekasan Letkol Kav Agus Wibowo Hendratmoko menyampaikan sambutannya, saat acara coffe morning bersama insan pers, (dok. Kurdi Rega Media).

Daerah

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers

Jumat, 16 Jan 2026 - 14:23 WIB

Caption: Kasi Humas Kepolisian Resor Sampang AKP Eko Puji Waluyo, saat diwawancara awak media di ruangan kerjanya, (dok. Harry, Rega Media).

Hukum&Kriminal

Polisi Selidiki Pencurian Kabel Trafo PJU JLS Sampang

Jumat, 16 Jan 2026 - 10:15 WIB

Caption: tiang trafo lampu penerangan jalan umum di JLS yang menjadi sasaran pelaku pencurian, (sumber foto: PLN ULP Sampang).

Peristiwa

Baru Diresmikan, Kabel Trafo PJU JLS Sampang Dicuri

Kamis, 15 Jan 2026 - 13:03 WIB